1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Siapa Pahlawan Bisnis Menurutmu?

Discussion in 'Entrepreneur Talks' started by exabytesid, Jan 6, 2015.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. exabytesid Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 3, 2013
    Messages:
    162
    Trophy Points:
    27
    Ratings:
    +264 / -0
    Ketika memulai sebuah bisnis, baik itu bisnis online maupun offline, ada banyak faktor yang memotivasi kita untuk memulai, berjuang dan berhasil. Banyak motivasi muncul dari orang lain, namun tidak jarang juga motivas muncul dari diri sendiri. Selanjutkan, orang-orang yang memotivasi diri kita atau pun orang yang mampu memotivasi diri sendiri inilah yang kemudian dijuluki sebagai "Pahlawan Bisnis". Ada banyak ungkapan yang menerjemahkan pahlawan bisnis, diantaranya :

    1. Pahlawan bisnis adalah sosok yang mengajarkan dasar-dasar berbisnis
    2. Pahlawan bisnis adalah sosok yang memotivasi dan mengarahkan untuk memiliki bisnis sendiri
    3. Pahlawan bisnis adalah sosok yang memperkenalkan pertama kali kepada dunia startup
    4. Pahlawan bisnis adalah sosok yang mendukung perjuangan meraih impian
    5. Pahlawan bisnis adalah sosok yang membantu secara pendanaan
    6. Pahlawan bisnis adalah sosok yang mendukung ide bisnis yang belum diwujudkan
    7. Pahlawan bisnis adalah sosok yang turut berjuang merintis bisnis dengan ikhlas
    8. Pahlawan bisnis adalah sosok yang mendorong dan menemani dalam mendirikan startup
    9. Pahlawan bisnis adalah sosok yang merestui keputusan memulai startup
    10. Pahlawan bisnis adalah sosok yang membentuk sikap dan sudut pandang dalam berbisnis
    11. Pahlawan bisnis adalah sosok yang menyemangati saat down
    12. Pahlawan bisnis adalah sosok yang bisa memberikan solusi
    13. Pahlawan bisnis adalah sosok yang memberikan banyak ilmu
    14. Pahlawan bisnis adalah sosok yang sanggup membangkitkan optimisme
    15. Pahlawan bisnis adalah sosok yang bisa meneguhkan keputusan berbisnis
    16. Pahlawan bisnis adalah sosok yang menanamkan karakter entrepreneur sejak dini

    Sumber : id.techinasia.com/daftar-pahlawan-bisnis/
    Lalu apa istilah yang kamu punya? Temukan pahlawan bisnismu, maka kamu bisa berkembang bersamanya.

    Salam
    Exabytes Indonesia
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. efloresen Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 3, 2010
    Messages:
    48
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +4 / -0
    pahlawan bisnis adalah para penolong dalam bisnis kita, bisa pemberi modal, bisa staff, bisa keluarga, bisa guru, dll
     
  4. exabytesid Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 3, 2013
    Messages:
    162
    Trophy Points:
    27
    Ratings:
    +264 / -0
    Betul gan. Orang terdekat yg berada dilingkungan kita termasuk stackholder yg sangat penting untuk memberi semangat juang agar suskes
     
  5. alfreid93 Members

    Offline

    Joined:
    Aug 24, 2012
    Messages:
    4
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    Pahlawan terbesar bisnis ya kita sendiri Gan,
    di motivasi kaya gimanapun kalo kita nggak action ya sama aja
     
  6. danalingga Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 17, 2010
    Messages:
    44
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +4 / -0
    Setuju ama agan diatas. Pahlawan sebenarnya adalah kita sendiri yang berbisnis.
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.