1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Perbedaan Mentega, Margarine dan Butter

Discussion in 'Science and Technology' started by smkosasih, Mar 31, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    Secara fisik memang ketiga benda di atas tidak terlihat ada perbedaan, namun kalo kita telusur asal muasalnya masing-masing, baru kita tahu bagaimana membedakannya.
    Mentega
    [​IMG]
    Berasal dari lemak hewan. Mentega yang terbuat dari lemak hewan biasanya mengandung lebih banyak lemak jenuh / saturated fats(66%) dibanding lemak tak jenuh / unsaturated fats-nya (34%). Lemak jenuh ini biasanya berhubungan dengan tingginya kadar kolesterol dalam tubuh. Mentega biasanya mengandung vitamin A, D, protein dan karbohidrat.

    Margarine
    [​IMG]
    Margarin berasal lemak tumbuh-tumbuhan. Margarine dibuat dari minyak tumbuh-tumbuhan yang di hydrogenasi (atom hidrogen ditambahkan ke minyak). Dalam proses tersebut biasanya juga akan terjadi perubahan struktur beberapa polyunsaturated fatty acids (asam lemak tak jenuh) menjadi "trans fatty acids". Menurut para peneliti, "trans fetty acids" ini aksinya mirip sekali dengan lemak jenuh/saturated fats.

    Karenanya dikatakan mungkin trans fetty acids ini memiliki kemungkinkan terhadap kontribusi di kejadian tekanan darah tinggi dan heart disease. Para peneliti biasanya memberikan tips agar memilih produk margarin yang lebih lembut dan konsistensinya mirip sekali dengan liquid. Dengan memilih produk margarin seperti ini diharapkan kandungan trans fetty acids-nya dapat diminimalisir. Margarin biasanya diperkaya dengan vitamin A dan beberapa vegetables oil adalah sumber vitamin E.


    Butter
    [​IMG]
    Butter berasal dari cream (susu). Biasanya kandungannya hanya cream dan salt (untuk salted butter). Karena bahan dasarnya cream, maka bila disimpan lama di suhu ruang akan lumer.

    Semua jenis fat baik dari mentega, margarin maupun butter biasanya oleh ahli nutrisi tetap didefinisikan sebagai produk berkalori tinggi. Karenanya dianjurkan untuk seminimal mungkin dikonsumsi. Beberapa produsen margarin dan butter juga ada yang memodifikasi sedemikian rupa sehingga tercipta produk yang agak "rendah kalori".

    sumber:apakabardunia.com

    ooooh. baru tau gw, kirain ke3nya sama.... :angel3: ...pencerahaaaan.
     
    • Like Like x 1
    • Thanks Thanks x 1
    Last edited: Mar 31, 2010
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Nathan_Prime M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 22, 2010
    Messages:
    2,248
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +14,724 / -0
    wew,akhirnya terpecahkan juga masalah pikiranku. Baru tau 3-3 nya tuh beda.

    [​IMG]

    PERTAMAX kah???
     
  4. gravitazy M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 19, 2010
    Messages:
    477
    Trophy Points:
    92
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +967 / -0
    ternyata beda ya!![​IMG]
    tapi kalo gunanya sama aja gak???[​IMG]
    setahu gw cuma buat bikin kue>>>[​IMG]
    atao goreng2...
     
  5. ~airiRin~ M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Feb 7, 2008
    Messages:
    9,627
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +3,760 / -0
    Paling enak butter :top:
    Biasa kalo di hotel nilep butter mahal yg ada di restorannya. :ngacir:
     
  6. mardi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 10, 2009
    Messages:
    1,679
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +511 / -0
    wah, ternyata beda, tapi jadi pusing saya
    gimana ini, jadi bingung banget
     
  7. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    ^
    ^
    pusing napa :???:..
    kan dah dijelasken di awal.
     
  8. lehar Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 23, 2009
    Messages:
    182
    Trophy Points:
    51
    Ratings:
    +444 / -0
    nice Inpo gan Dengan gini gw jadi ngarti dah perbedaan dan apa aja yang terkandung di dalam benda tersebut... Klw gw sih karena udah ngerti gw lebih milih butter karena dari susu hehehhehe biar sehat gannn
     
  9. cahyo_pwkm M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 20, 2008
    Messages:
    1,532
    Trophy Points:
    112
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +264 / -0
    butter tu yg mahal yak? yg biasanya ada di breakfast hotel?
     
  10. nurhana M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 10, 2009
    Messages:
    266
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +685 / -0
    wah gue pikir semua sama , kalau disuruh ke toko asal embat aja ternyata ada bedanya ya .....
     
  11. king_of_love M V U

    Offline

    The True Noblesse

    Joined:
    Jan 12, 2010
    Messages:
    88
    Trophy Points:
    222
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +46,793 / -0
    Oh begitu . . . Selama ini saya kira ya sama - sama saja, hanya terdapat perbedaan di nama saja.
    ternyata perbedaannya lebih dari sekedar nama ya :malu:
     
  12. glam_dutchess Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 29, 2009
    Messages:
    18
    Trophy Points:
    36
    Ratings:
    +314 / -0
    klo soal rasa c paling enak butter kemana mana:onegai: cz wangi butter paling wangi diantara mentega/margarin.

    klo mentega/ margarin di warung terdekat juga ada .. tapi klo butter c biasanya ada di supermarket ..:rokok:
     
  13. Raestloz M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 5, 2009
    Messages:
    4,981
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +4,535 / -0
    Permasalahan dengan thread ini:
    Margarin -> Margarine
    Mentega -> Butter

    That said, waktu bilang enakan butter ketimbang mentega anda baru saja melakukan kesalahan besar
     
    • Like Like x 1
    • Thanks Thanks x 1
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.