1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Fauna Panda Tertua di Dunia An An Berulang Taun ke-35

Discussion in 'Flora dan Fauna' started by janartocahya, Aug 7, 2021.

  1. janartocahya Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 9, 2020
    Messages:
    43
    Trophy Points:
    6
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3 / -0
    [​IMG]

    An An, panda tertua di dunia dan penghuni Hong Kong Ocean Park, berulang tahun ke-35 yang membuatnya panda raksasa jantan paling hidup di bawah perawatan manusia.

    Situs china.org.com menulis 35 tahun adalah hitungan tahun manusia. Dalam tahun panda, An An telah berusia 105 tahun.

    Biasanya, rentang hidup panda dalam perawatan manusia adalah 30 tahun. Di alam liar, panda usia panda sekitar 20 taun.

    Taman hiburan membuat pesta besar dengan kue Haagen-Dazs untuk An An. Ia menikmati es krim untuk mendinginkan suhu bandan di musim panas.

    Pihak Hong Kong Ocen Park juga menyuguhi makanan favoritnya, yaitu rebung dan buah-buahan.

    An An adalah kata dalam Bahasa Cina yang berarti damai. Ia lahir di alam liar Sichuan dan menjadi bagian dari sepasang panda yang diberikan pemerintah Cina ke Hong Kong tahun 1999.

    JiaJia, pasangan An An, mati tahun 2016 pada usia 38 tahun. Saat itu Jia Jia adalah panda tertua di dunia yang masih hidup.

    An An berada di perawatan Ocean Park selama 22 tahun. Menurut sensus World Wildlife Fund (WWF) 2014, ada sekitar 1.864 panda raksasa yang hidup di alam liar.








    Sumber:REQnews
     
    • Like Like x 1
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. quennel M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 9, 2014
    Messages:
    206
    Trophy Points:
    52
    Ratings:
    +90 / -0
    Wah umur manusia : panda = 1:3 :sembah:

    Semoga sehat selalu ya AnAn, semoga panjang umur :doa:
     
  4. airY Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 27, 2010
    Messages:
    52
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +4 / -0
    Fun fact panda: panda hanya bisa hidup di suhu sekitar 17⁰C. Di kebun binatang Taipei, kandangnya pakai AC
     
  5. kakekkane Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 30, 2021
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    36
    Ratings:
    +0 / -0
    lestari panda, semoga mereka tidak cepat punah
     

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.