1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.

[INFO] Subaru WRX Powered Motorcycle Concept

Discussion in 'Otomotif' started by oraDonk, Jan 17, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. oraDonk M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jul 21, 2009
    Messages:
    5,840
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +53,239 / -0
    Misalnya Anda memiliki mesin dari Subaru WRX dan Anda ingin membangun sebuah sepeda motor, apa yang akan terjadi? Ian McElroy memikirkan itu dan mulai memasukkan ide-idenya ke dalam Solidworks untuk melihat apa yang bisa dilakukannya. Satu masalah kecil, meskipun, Ian tidak tahu cara menggunakan Solidworks, maka ia belajar software ini seiring waktu, mengambil ide-idenya dan menempatkan mereka dalam komputer. Apa yang Anda lihat di sini adalah hasil dan dia pikir kita mungkin ingin untuk lihat.

    Hasilnya...Radikal!!! :awas:

    [​IMG]
    [​IMG]
    [​IMG]
    [​IMG]
    [​IMG]

    Subaru H500sa tapi dibranding jadi Maxus Bike (konon akan dimasukan ke Indonesia)
    [​IMG]
    [​IMG]
    [​IMG]
    [​IMG]

    Data Subaru ES50
    ENGINE:
    Type: SUBARU ES50, Water cooled, 4stroke,1-cylinder
    Bore x stroke (mm): 96x 64.6
    Compression Ratio: 10.8: 1
    Max. power (kW/rpm): 37.5kw/8000rpm,50.0HP
    Max. torque: 39.6N.m/8000rpm
    Carburetion: Mikuni BSR42
    Ignition: CDI
    Starting: Electric/kick
    Transmission: 1-N-2-3-4-5
    Drive Train: Chain
    CHASSIS
    Suspension/Front: Telescopic
    Suspension/Rear:Single swing arm
    Brakes/Front:Dual ventilated hydraulic disc
    Brakes/Rear:Ventilated hydraulic disc
    Tires/Front: AT110/70-17 radial
    Tire/Rear: AT160/70-17 radial

    DIMENSIONS:
    L x W x H (mm): 2,025 x 660 x 1,060
    Seat Height(mm):830
    Wheel base (mm): 1,395
    Ground clearance(mm):208
    Fuel Capacity(L):13.5
    Dry Weight (kg): 168kg

    OTHER:
    Lighting : 12V35W/35W x 2(front):12V.5W/21W x 1(rear)

    Sportbike Maxus yg (konon) pake mesin Subaru lainnya...
    [​IMG]

    CMIIW* :panda:
     
    • Like Like x 1
    • Thanks Thanks x 1
    Last edited by a moderator: Jan 17, 2011
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. quro_one M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 13, 2011
    Messages:
    577
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +124 / -0
    buset dah.. mesin mobil masuk motor.. garang amit.. gimana larinya itu yah.. :panda:
    mending naik boil Impreza WRX aj de, lebih nyaman.. :peace:
     
  4. oraDonk M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jul 21, 2009
    Messages:
    5,840
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +53,239 / -0
    Sama saja seperti bilang : "Kenapa beli Ducati? toh dengan harga segitu bisa dapat mobil"

    Ini semua karena selera & kebanggaan
     
  5. gugusukagigi Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 19, 2009
    Messages:
    10
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    mantav nih..... 4 roda jadi 2 roda...

    hha~
     
    Last edited by a moderator: Dec 9, 2011
  6. indahfida M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 26, 2008
    Messages:
    967
    Trophy Points:
    126
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,715 / -0
    weeew.... kick boxernya mirip2 motor yg ada di Film Tron.

    kereen, serem enjinnya
     
    • Like Like x 1
    Last edited by a moderator: Dec 9, 2011
  7. oraDonk M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jul 21, 2009
    Messages:
    5,840
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +53,239 / -0
    Kalo pakai Boxer sih powerbandnya memang asoy, cuman ukurannya itu lho....kalau pakai Rotary kan lebih simple, jeblosin ke motor juga jadi.

    Lha Boxer? gede badan duank, engine mounting mesti bejibun, sama salah atur geometri bisa mental ridernya...
     
    • Like Like x 1
    • Thanks Thanks x 1
  8. indahfida M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 26, 2008
    Messages:
    967
    Trophy Points:
    126
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,715 / -0

    :top: top bgt bro koreksinya. Rotary enjin yg gw tau dipake mazda rx8. kalo diaplikasiin ke boxer, waaw mesin kecil + aselerasinya bisa kenceng bgt.

    Btw :xiexie: thanks bgt ni GRP nya bro oradonk. jadi terharu :matabelo:
     
    Last edited: Feb 13, 2011
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.