1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Dengan Becak, Sekolahkan Anak Hingga Jadi Dokter

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by vincentrevival, Sep 9, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. vincentrevival M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jan 12, 2010
    Messages:
    5,337
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,525 / -0
    Liputan6.com, Sleman: Seperti biasa, setiap pagi, Suyatno selalu mengayuh becaknya di antara keramaian jalan di Kota Yogyakarta. Profesi ini sudah ditekuni warga Terban, Yogyakarta, itu sejak 1975 silam untuk menyambung hidup sehari-hari. Sementara istri Suyatno, Saniyem, membantu menambah penghasilan keluarga dengan menjadi pemulung barang-barang bekas di rumah sakit.
    Namun, Selasa (8/9) pagi, Suyatno tak mangkal di depan sebuah hotel untuk mencari penumpang seperti biasanya. Sebab, bapak empat anak ini mendapat undangan dari Universitas Gadjah Mada (UGM) untuk menghadiri sebuah pertemuan dengan orangtua mahasiswa di kampus tersebut.
    Dengan mengayuhkan becaknya, Suyatno datang ke kampus UGM. Kehadirannya langsung disambut pihak penyelenggara dengan memintanya duduk di kursi barisan depan. Dirinya diminta maju dan menceritakan pengalaman mengkuliahkan anaknya di UGM yang kini sudah menjadi dokter.
    Saat ini, Suyatno mengaku sudah bisa tersenyum lega dan menjalani hari tuanya dengan tenang karena anak-anaknya sudah bisa mandiri. Si bungsu, Agung Bhaktiar, kini tengah menjalani program magang di Rumah Sakit Umum Daerah Kulonprogo setelah menyandang gelar dokter dari UGM.(BOG)

    sumber : http://id.berita.yahoo.com/dengan-becak-sekolahkan-anak-hingga-jadi-dokter-234114195.html
     
    • Thanks Thanks x 5
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. adex_9 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 11, 2009
    Messages:
    19
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +3 / -0
    hebat kau pak... itu patut sebagi contoh...
     
  4. anakdiem Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 27, 2010
    Messages:
    38
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +2 / -0
    miris gan, bisa buat inspirasi nih...
     
  5. sinra Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Jun 26, 2010
    Messages:
    16,984
    Trophy Points:
    267
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +28,246 / -0
    salah satu lagi contoh orang pekerja keras :terharu:

    demi anaknya supaya bisa sekolah dan bisa sukses, ortu berkorban begitu berat :terharu:

    dan kitanya yg gak pernah sadar akan hal itu :madesu:
     
  6. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    bukanya kalo dokter biayanya mahal. atw mungkin si anak ne dapet beasiswa
     
  7. mr_ark SUPERMOD
    Kawaii

    Offline

    ★★★/人 ◕ ‿‿ ◕ 人\★★★

    Joined:
    Jan 14, 2009
    Messages:
    27,131
    Trophy Points:
    337
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +95,151 / -17
    jadi kangen sama bapak ku. :tolong:

    profesi sang bapak tak menghalangi anaknya untuk bisa meraih pendidikan tinggi. :terharu:
     
  8. sinra Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Jun 26, 2010
    Messages:
    16,984
    Trophy Points:
    267
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +28,246 / -0
    bener, pi kenapa kita nya yg gak pernah sadar klo nyari uang itu susah :sigh:
     
  9. araishi93 M V U

    Offline

    Joined:
    Jun 20, 2011
    Messages:
    0
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +102 / -0
    Wowww..
    keren buat :terharu: ngebacanya

    THX infonya TS
     
  10. lejel M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 6, 2011
    Messages:
    554
    Trophy Points:
    57
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +16 / -0
    ini orang tua yang sadar bahwa pendidikan itu penting
     
  11. harunomasu M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 2, 2010
    Messages:
    747
    Trophy Points:
    82
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +101 / -0
    hebat! luar biasa banget pak Suyatno ini. Beliau adalah contoh yang patut untuk ditiru, dengan kerja kerasnya bisa menyekolahkan anak-anaknya di UGM sampai lulus~
     
  12. Double_DecaKiva_DenBlades M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 14, 2009
    Messages:
    17,535
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +36,900 / -0
    hebat bisa selesaikan sekolah anaknya sampai jadi dokter walaupun sebagai tukang becak saja:terharu:
     
  13. yoshikanji Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Dec 18, 2009
    Messages:
    18,453
    Trophy Points:
    266
    Ratings:
    +38,473 / -0
    ini baru yg namanya 'bapak' :terharu:
     
  14. ReXis Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    May 12, 2010
    Messages:
    246
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +2 / -0
    wah hebat banget bapak ini banting tulang hingga anaknya jadi dokter!

    tapi pasti anaknya hebat juga ya dapet beasiswa di UGM
     
  15. don_giro M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 23, 2010
    Messages:
    3,327
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +4,517 / -0
    :terharu:
    dengan berbagai keterbatasan, mampu nyekolahin anaknya hingga jadi dokter :top:

    semangat seperti ini yang mesti dijaga
     
  16. winter_winds M V U

    Offline

    Mainlander

    Joined:
    Feb 3, 2010
    Messages:
    18,736
    Trophy Points:
    247
    Ratings:
    +48,253 / -301
    :terharu:

    betapa bangganya tuhh mempunyai orang tua kayak gitu :terharu:
     
  17. s_idrive M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 3, 2010
    Messages:
    1,141
    Trophy Points:
    226
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +25,837 / -1
    pastinya bangga aq klo jadi anaknya.. :terharu:
    bahagiakanlah bapakmu itu sang anak,,
     
  18. bangbrengos M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 7, 2010
    Messages:
    298
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +31 / -0
    keren kisah hidupnya. perjuanganya patut dicontoh..
     
  19. deathwarrior Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 18, 2011
    Messages:
    177
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    Hebat!! orang tuanya pasti bangga karena bisa lulus walaupun kayaqnya dengan beasiswa... apalagi ada momen mengharukannya... :terharu:
     
  20. CrimsonSigner M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 18, 2011
    Messages:
    1,125
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +629 / -0
    :terharu:

    pak suyatno emang the REAL HERO :hero:
     
  21. nadu Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 15, 2011
    Messages:
    173
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +156 / -0
    ksian bapak q yg nyari uang utk q skolah,,,,,,
    tp sekarang q udh jd seseorang,,,,q jauh drinya d luar kota .
    maaf kan aq bapak ,,,,,:terharu::terharu::terharu:
    ini jd inspirasi q gan mksih inpo nya ..
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.