1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Demi Investasi, Orang Kaya Tetap Incar Rusunami Kelas Bawah

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by smkosasih, Oct 11, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    Peruntukan rumah susun milik (rusunami) kelas bawah yang sejatinya untuk masyarakat berpenghasilan rendah, tidak berjalan sesuai harapan. Tren para pembeli rusunami yang didominasi oleh orang mampu dengan tujuan hanya untuk investasi belum bisa dihindari.

    [​IMG]

    Hal ini diutarakan Associate Director Investment Services Colliers Indonesia, Aldi Garibaldi di kantornya, Jakarta, Senin (10/10/2011). "Rusunami banyak dibeli untuk investasi. Ada disconnect antara pemerintah dengan masyarakat," katanya.

    Aldi menambahkan, perlu adanya solusi dari pemerintah. Pasalnya dengan mempertahankan skema pembelian konvensional, tidak mungkin masyarakat berpenghasilan rendah mampu memiliki rumah layak termasuk rusunami kelas bawah.

    "Kalau pembelian itu yang berlaku di hampir setiap negara, 30% (uang muka). Kalau harga yang ada, tidak mungkin. Kita perlu berdiskusi antara pelaku profesi dan pemerintah," tambahnya.

    Menurutnya, bisa saja suku bunga kredit pemilikan rumah bagi masyarakat kurang mampu dipangkas. Seperti halnya yang dilakukan Amerika Serikat, melalui program subprime. Kemudian ada pengawasan ketat dari regulator kepada penerima fasilitas kredit murah ini.

    "Seperti di luar negeri, yang berhak menerima adalah pekerja, guru, militer. Di Singapura ada HDB atau Housing and Development Board. Dimana kepemilikan selama 99 tahun dan tidak bisa diwariskan. Kalau meninggal sebelum 99 tahun, maka dikembalikan ke pemerintah," tegas Aldi.

    Aldi menegaskan selagi kepemilikan rumah tidak sesuai dengan peruntukannya, maka kesenjangan masyarakat semakin lebar. Akibatnya bisa mengganggu stabilitas keamanan sehingga rawan konflik.

    sumber:
    Code:
    http://finance.detik.com/read/2011/10/10/171951/1740883/1016/demi-investasi-orang-kaya-tetap-incar-rusunami-kelas-bawah?991101mainnews
    selalu saja yg kurang dana jadi korban..:panda:
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. shn01 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 29, 2009
    Messages:
    987
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +809 / -0
    lahan yg bagus untuk korupsi ini kl hukumnya di lakukan
     
  4. hennyoux M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 20, 2011
    Messages:
    204
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +3 / -0
    Yang kaya makin kaya,, yang miskin makin miskin..
     
  5. Raizan M V U

    Offline

    Lord of Spirits

    Joined:
    Aug 25, 2009
    Messages:
    2,924
    Trophy Points:
    192
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,288 / -6
    semua berawal dari kesadaran masyarakat sendiri bila pemimpin diatas begitu yah mau gimana lagi rakyatnya juga sama

    dan hukum di Indonesia masih blom membuat jera para koruptor
     
  6. balista M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 9, 2010
    Messages:
    686
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +73 / -0
    "kalo bwat ku mending tinggal digubuk reyot, biarpun genting pada pecah, dinding bolong dimakan rayap, yang penting bisa tidur dg nyenyak gak mikirin bwat bayar tunggakan rumah. pasti hidup terasa indah, yang penting bisa makan yg halal walo gak tiap hari" begitulah kata nenek dirmah sblah:nangis:
     
  7. ramarifin M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 31, 2011
    Messages:
    610
    Trophy Points:
    77
    Ratings:
    +309 / -0
    Aduh dasar nih
    Kasihanilah orang lain jangan memikirkan dirimi sendiri
     
  8. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    hukum diindonesia masih make hukum tahun jebot(hukum belanda jaman dulu).
     
  9. poiu007 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 20, 2011
    Messages:
    102
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +4 / -0
    inilah yg buat orang kaya makin kaya orang miskin makin miskin. ga ada kesadaran dari orang kayanya.
     
  10. SnoRLaK M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 13, 2011
    Messages:
    561
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +90 / -0
    yang kaya makin merajalela
    yakin miskin makin terpuruk
     
  11. RE112 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 14, 2011
    Messages:
    3,594
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +2,431 / -0
    yang penting untung :panda:
    namanya juga rusunami kelas bawah :iii: turunin dong harganya biar yang kurang mampu bisa beli :onfire:
    apa daya kenyataannya begini :sigh:
     
  12. hutarocks M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 18, 2010
    Messages:
    356
    Trophy Points:
    51
    Ratings:
    +416 / -0
    niat mau bikin rusunami buat kalangan kelas bawah tapi malah harga nya gk disesuaikan dengan kalangan kelas bawah
    lagian itu juga orang kaya ngapain pula investasi di rusunami, kebanyakan duit apa?:yareyare:
     
  13. mawardi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 28, 2010
    Messages:
    663
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +3,057 / -0
    yah mungkin difikirannya usaha adalah no 1 jadi ngapain mikirain orang lain. Lagian juga perhatiin deh kalo kelas menengah kebawah buat mengajukan akad kreditnya pasti sulit sitanya macem-macem dulu gak kaya orang yang mampu . Terkadang gat minat aja malah ditawarin . Susah dikita pikiran imperialis kapitalisme udah menjadi darah daging kali (warisan walanda)
     
  14. b460r Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 9, 2008
    Messages:
    65
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    dah kebaca gelagatnya waktu dari awalnya juga....pasti ada aj yang memanfaatkan buat kepentingan pribadi :facepalm:
     
  15. totonpunk M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 8, 2011
    Messages:
    1,436
    Trophy Points:
    112
    Ratings:
    +482 / -0
    orang miskin selalu disingkirkan padahal menurut UUD mereka harus dipelihara oleh negara.
    karena negara penuh dengan koruptor, yang dipelihara hanya keluarganya sendiri2
     
  16. mafia M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 10, 2009
    Messages:
    527
    Trophy Points:
    171
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +7,463 / -8
    klo syarat nya surat miskin dari pemerintah setempat
    ya gampang bener nih...
    tinggal nego aja nanti sama lurah/camat nya
    wkwkwkwkwkwkwk
     
  17. gaara_hisoka M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Feb 8, 2009
    Messages:
    8,320
    Trophy Points:
    211
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +79,344 / -0
    Soal harga... emang udah paling murah masbro... bandingin dah sama tipe rumah RSSS pengembang bisa kayak langit en bumi loh...

    Nah, masalahnya muncul di situ... meskipun udah murah banget, tapi masyarakat kelas bawah kan kurang dapet informasinya... buat DP 30% juga sama memberatkan... :panda:

    -----

    share kejadian nyata yang dialamin sama aye en temen...

    2 tahun lalu di site pengembangan rusunami buah batu, Bandung... kita mau ke sana mau liat sama nanya-nanya harga...

    Guess what...

    Yang parkir di sana mobilnya mentereng semua... sebutin aja dah keluaran terbaru ada semua... lah kita naek motor, dekil masuk ke sana... satpamnya ogah-ogahan ngelayaninnya...

    Pas masuk ruang CS nya juga 11-12... meskipun dapet senyum kualitas senyumnya kayaknya KW 10 dibanding sama beberapa orang kaya yang langsung beli cash TUNAI di tempat... :dead:

    yah tapi kan di negara ini uang adalah segalanya... :yareyare:

    koar-koar kayak gimana juga susah buat diserap sama yang lagi tidur di ruang sidang sana... :dead:
     
    • Like Like x 1
  18. sketchbook M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 3, 2010
    Messages:
    897
    Trophy Points:
    132
    Ratings:
    +1,302 / -0
    program rusunami emang belum optimal...
    masalah ekonomi menjadi hambatan bagi masyarakat menengah ke bawah.
     
  19. fragantia M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 19, 2009
    Messages:
    1,382
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +25,626 / -0
    dasar orang serakah rusunami aja buat investasi...:marah:
    kasihan orang yang benar2 membutuhkannya..cuma mikirin diri sendiri..:dead:
     
  20. Royale Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 30, 2011
    Messages:
    354
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +3 / -0
    hahaha....
    itulah hukum alam, yang kuat akan tetap hidup, yang lemah jadi mangsanya
     
  21. eryz777 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 15, 2011
    Messages:
    562
    Trophy Points:
    71
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +64 / -0
    harus nya pemerintah bertindak cepat dalam rusunami..kalo gak bnyk orang2 miskin gak dpt tmpt tinggal yang layak
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.