1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Other Dampak Buruk Radiasi Sinyal WiFi

Discussion in 'Science and Technology' started by Dhillagila, Nov 23, 2010.

  1. Dhillagila M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 4, 2009
    Messages:
    666
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +502 / -0
    [​IMG]

    Penelitian terhadap dampak radiasi sinyal nirkabel pada manusia umumnya tidak menghasilkan kesimpulan yang kongkrit. Akan tetapi, dari penelitian terbaru yang dilakukan terhadap pohon, terungkap bahwa makhluk hidup yang satu ini lebih ringkih dibanding manusia.

    Penelitian yang dilakukan oleh Wageningen University menemukan bahwa pepohonan yang tumbuh di kawasan yang memiliki aktivitas WiFi tinggi, khususnya di kawasan pemukiman penduduk, menderita gejala yang tidak sama dengan gejala yang disebabkan oleh bakteri atau virus.

    Seperti dikutip dari PopSci, 23 November 2010, gejala-gejala yang muncul pada pohon termasuk di antaranya adalah pendarahan, celah di kulit, matinya bagian tertentu dari daun, serta pertumbuhan yang abnormal.

    Untuk mengujicoba hipotesa apakah penyebab penyakit misterius tersebut diakibatkan oleh radiasi WiFi, peneliti menggunakan 20 pohon ash atau Fraxinus dan memberikan berbagai tingkat radiasi pada pohon-pohon tersebut selama 3 bulan.

    Ternyata, pohon yang terekspos sinyal WiFi menunjukkan tanda-tanda penyakit akibat radiasi, termasuk warna seperti timah pada daun-daunnya, yang mengindikasikan bahwa daun tersebut akan segera mati.

    Sebagai gambaran, di negara seperti Belanda, sekitar 70 persen pepohonan di kawasan pemukiman mengalami efek samping dari radiasi. Angkanya naik dari hanya 10 persen pada 5 tahun lalu. Ini merupakan hal yang lumrah mengingat penggunaan WiFi telah meroket pada beberapa tahun terakhir.

    Saat ini, para ilmuwan akan melakukan sejumlah penelitian lain untuk mengetahui lebih lanjut seputar radiasi pada pertumbuhan tanaman. Dan sayangnya, belum ada solusi yang dapat diberikan bagi pepohonan akibat dampak buruk penggunaan WiFi tersebut.

    :peace:
     
    • Thanks Thanks x 7
    • Like Like x 2
    Last edited: Mar 9, 2011
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. teuku_robby M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 22, 2010
    Messages:
    1,582
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +31,824 / -0
    What The . . . . :kaget: gw setiap hari berada di area sinyal WiFi, karena ditempat usaha gw juga menyediakan WiFi gratis untuk pelanggan, tak tahu WiFi juga bisa berakibat buruk bagi kesehatan :takut:
     
    • Like Like x 1
  4. aioros Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 30, 2010
    Messages:
    88
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +58 / -0
    masa sih segitu kuatnya radiasi wifi?
     
  5. Armageddon M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 19, 2009
    Messages:
    975
    Trophy Points:
    126
    Ratings:
    +412 / -0
    wduh gawat nih gw penunggu wifi kasian deh..... btulan nih berita mampus gw klo gini...
     
    • Like Like x 1
  6. Soaringboy Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 11, 2008
    Messages:
    80
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +3 / -0
    weleh, jadi mikir2 mau pasang wifi di kostan...
     
  7. mootan Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 7, 2010
    Messages:
    60
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +7 / -0
    jaman sekarang dimana2 pasti ada wifi nya
    gak bisa dihindari efek radiasinya :takut:
     
  8. Blanka_kowalski Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 21, 2010
    Messages:
    91
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +6 / -0
    Wah, beneran nie bahaya ???
    Alna tiap hari gw ngenet pke wifi nieh....
    Blum lagi d kampus, dmana2 ada wifi nya,,,,:panik::panik:
     
  9. Dhillagila M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 4, 2009
    Messages:
    666
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +502 / -0
    Pake Shield aja...hahaha
     
    • Like Like x 1
  10. Asavark Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 11, 2009
    Messages:
    190
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +24 / -0
    Dampak buruk sinyal wifi : jadi kecanduan donlod ! Hahahahahaaha....
     
  11. b4nd3nxxx M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 29, 2010
    Messages:
    597
    Trophy Points:
    191
    Ratings:
    +10,084 / -0
    :takut:

    mendingan providernya pake kabel dah dari pada wifi
     
  12. quro_one M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 13, 2011
    Messages:
    577
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +124 / -0
    buset... dikantor n dirumah ane ada sinyal wifi... :iii:
    ada efek negatif buat orang ngga ya?? ato malah bikin pinter... :bingung:
     
  13. moonshine M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 11, 2009
    Messages:
    416
    Trophy Points:
    81
    Ratings:
    +84 / -1
    padahal zaman dulu ada sinyal WIFI, kok tanaman biasa aja

    (sinyal WIFI= sinyal gelombang pendek = sinar matahari, sinyal cosmik dll)
     
  14. Dhillagila M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 4, 2009
    Messages:
    666
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +502 / -0
    Bukannya jaman dulu sampe ada evolusi lantaran ntu?
    maap klo ane salah

     
  15. joe_cfu M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 10, 2010
    Messages:
    2,083
    Trophy Points:
    132
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,575 / -0
    yg paling ringkih untungnya tanaman, untuk manusia ga' gitu ngaruh kk...

    walaupun nantinya ada efeknya :takut:
    padahal d daerah tempat Q dah banyak public service yg pake wifi buat akses internetnya...
     
  16. xacteer Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 14, 2011
    Messages:
    135
    Trophy Points:
    32
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +17 / -0
    berarti jangan pake wifi ya?
     
  17. shadiixx M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 24, 2009
    Messages:
    661
    Trophy Points:
    121
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,316 / -1
    woow ternyata dampaknya ke pohon, dampak ke manusia blm ada kan? masih aman.. hehe
     
  18. nickson M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Aug 29, 2010
    Messages:
    223
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +1 / -0
    :haha::haha:thnk info nya gan...
     
  19. Dhillagila M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 4, 2009
    Messages:
    666
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +502 / -0
    Sama2 gan.....:peace:
     
  20. WhiteHollow M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 29, 2010
    Messages:
    948
    Trophy Points:
    162
    Ratings:
    +5,814 / -0
    Wah berarti WiFi di rumah ane ngerusak tanaman dong!:kaget:
     
  21. lee_sunkyu_lover M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 17, 2011
    Messages:
    227
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +32 / -0
    klo buat manusia dampaknya apa ya???:bingung:
     

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.