1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Benarkah Hewan Misterius di China adalah Yeti?

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by jaacoozee, Apr 10, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. jaacoozee M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Oct 2, 2008
    Messages:
    3,469
    Trophy Points:
    211
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +9,684 / -0
    [​IMG]

    Seekor binatang aneh baru-baru ini tertangkap di China dan disebut sebagai Yeti. Penemuan itu bagian dari makin banyaknya penangkapan misterius beberapa tahun terakhir.

    Hewan misterius ini pada awalnya digambarkan oleh beberapa saksi mata memiliki beberapa fitur mirip beruang atau kanguru.

    Yeti itu diangkut ke Beijing untuk tes DNA. Namun gambar dari hewan tersebut secara jelas menunjukkan ukuran kecil dengan 4 kaki dan sebuah ekor.

    Loren Coleman, penulis dari beberapa buku mengenai Bigfoot percaya bahwa hewan ini kemungkinan adalah musang, hewan kecil yang banyak di daerah tersebut. Yang pasti bukan beruang, bukan kanguru ataupun naga, dan juga bukan Yeti.

    Dalam gambaran di benak masyarakat, monster seperti Yeti dan Bigfoot selalu besar, bukan binatang penakut, sakit-sakitan, seperti binatang misterius yang ditemukan.

    Kesamaan yang dimiliki dari musang dan binatang lain adalah kasus kudis. Infeksi kulit itu disebabkan oleh parasit tungau.

    Kudis Sarcoptic, adalah suatu bentuk penyakit yang sangat menular, di mana dapat menyebabkan kerontokan rambut serta pengerasan dan bercak pada kulit.

    Karena kebanyakan orang melihat binatang dengan penuh bulu, hewan dengan kudis itu jadi sulit diidentifikasi.

    Di Amerika Utara, telah terjadi peingkatan dramatis jumlah binatang tak berbulu yang misterius baik yang ditemukan dalam keadaan hidup atau mati selama kurun lima tahun terakhir.

    “Monster Montauk” sebebarnya adalah musang tak berbulu, meskipun sebelumnya diidentifikasi sebagai chupacabra, binatang vampir dari Amerika Latin.

    Varian dari chupacabra ditemukan di Texas yang setelah diidentifikasi melalui analisis DNA termasuk dalam keluarga Canidae mirip anjing hutan.

    Jika laporan binatang aneh dengan kudis makin umum selama beberapa tahun terakhir, ada alasan ekologis dari semua ini adalah pemanasan global.

    LiveScience yang berbicara pada Mike Browdenchunck direktur utama dari layanan Wildlife di Texas menjelaskan mengapa binatang tanpa rambut lebih sering muncul.

    “Di sekitar sini, hewan tidak mati karena kudis, karena temperatur yang cukup hangat,” ujar Bowdenchuck. Sebaliknya, binatang hidup dengan kudis.
     
    • Like Like x 3
    • Thanks Thanks x 1
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. pitung37p M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 26, 2008
    Messages:
    858
    Trophy Points:
    206
    Ratings:
    +12,375 / -0
    kok itu binanatang nya ga ada rambut ya? kulit langsung... hi jijik
     
  4. engboh M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 3, 2009
    Messages:
    717
    Trophy Points:
    191
    Ratings:
    +34,643 / -0
    lebih mirip anj*ng yang kena penyakit
     
    • Like Like x 3
  5. H1p000 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 26, 2010
    Messages:
    2,739
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +11,288 / -0
    emang sih mirip anjing,ngeliatnya jadi kasihan bulunya gx ada..
     
  6. don_giro M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 23, 2010
    Messages:
    3,327
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +4,517 / -0
    emang musang tuh gambar...

    kasian banget yah mpe kena kudis gitu...

    nular gak tuh??
     
  7. jaacoozee M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Oct 2, 2008
    Messages:
    3,469
    Trophy Points:
    211
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +9,684 / -0
    kalo ngeliat dr bentuknya kasian tau
    fenomena alam emg, bintatang aja bnyak yg aneh2
     
    • Like Like x 2
  8. R3Qui3M M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 29, 2009
    Messages:
    621
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +4,849 / -0
    hewannya mirip anjing, tp kasian g ada bulu.
     
  9. dizza M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 21, 2008
    Messages:
    5,577
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +4,514 / -0
    banyak hewan2 aneh bermunculan.. :swt:
    banyak penyakit2 aneh bermunculan.. :panda:

    tapi kasian banget deh itu hewan.. nga punya bulu.. :nangis:
     
  10. chicken_grunge M V U

    Offline

    Joined:
    Apr 13, 2010
    Messages:
    0
    Trophy Points:
    51
    Ratings:
    +167 / -0
    Yeti kan d kutub utara bagian Kanada :???: kan bediri yeti itu :???:
     
  11. baru M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 10, 2008
    Messages:
    1,755
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +3,788 / -0
    mutasi or real :???: who knows? :panda:
     
  12. hanamaru MODERATOR

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 18, 2009
    Messages:
    4,882
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +94,604 / -0
    disini banyak bro...
    tuh anjing-anjing liar yang penyakitan, malah kadang-kadang ne anjing nyebelin. suka lewat di tengah jalan seenake dewe :panda:
    kalo ketabrak gimana tuh :panik:

     
  13. Stefanes669 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 15, 2009
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +0 / -0
    liat gambarnya sih kaya musang gitu,tp mungkin kena penyakit..
     
  14. thesaga05 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 9, 2010
    Messages:
    420
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +134 / -0
    waduhhh pada kemana tuh bulunya ya:???:

    dari yeti ke hewan kayak gitu ???
     
  15. ark_beetle M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 29, 2008
    Messages:
    3,185
    Trophy Points:
    162
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2,549 / -0
    gambarnya seperti anjing yang bulunya rontok smua :panda: jadi inget film2 zombie :keringat:
     
  16. Fr3ya Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 18, 2009
    Messages:
    128
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +19 / -0
    ha :???: yeti kan berdiri :???: .
     
  17. UruhaZ Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 10, 2009
    Messages:
    114
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +23 / -0
    kayak musang tapi kok gak ada rambutnya yah???
     
  18. anungcamui Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 9, 2010
    Messages:
    100
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +41 / -0
    itu sih emang kena penyakit kudis, coz akhir2 ini banyak hewan yg mendadak rontok semua bulunya dan ditemukan diberbagai tempat dibeberapa negara, entah karena perubahan cuaca karena pemanasan global atau bisa juga karena terkena virus yg sudah bermutasi

    tapi yg pasti di china hewan misteriusnya ya tetep NAGA donk! hehe
     
  19. y0sh1tsune M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 2, 2009
    Messages:
    1,321
    Trophy Points:
    215
    Ratings:
    +16,290 / -0
    Astaga...
    jadi gitu gara2 disiksa dengan sengaja kah?==
    karna ingin mencari sensasi penyiksanya?ingin terkenal..?
    tega yang buat kek gitu ..
     
  20. MAJINBHU M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 21, 2008
    Messages:
    2,182
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +206 / -0
    yetti itu bukanny lebih dikenal mirip dengan manusia raksasa dngan bulu yang banyak......kok ini kayak anjing botak yak.....

    apa emang ada banyak jenisny yak
     
  21. y0sh1tsune M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 2, 2009
    Messages:
    1,321
    Trophy Points:
    215
    Ratings:
    +16,290 / -0
    Makanya setau gw Yetii itu kayak beruang bahkan lebih gede...==
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.