1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Cara Tidur Yang Nyaman

Discussion in 'Pengetahuan Penting Penunjang Kesehatan' started by jHony, Mar 15, 2009.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. jHony Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 14, 2009
    Messages:
    3,642
    Trophy Points:
    267
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +13,318 / -0
    Cara Tidur Yang Nyaman​




    Salah tidur atau tak nyenyak tidur bisa membuat Anda loyo. Agar nyaman tidur Anda, cobalah beberapa hal berikut :

    1. Kaki kaku,
    Ada kalanya kaki terasa bengkak dan mau copot lantaran jalan seharian. Untuk meringankannya, coba tidur dengan posisi kaki lebih tinggi daripada bagian tubuh lainnya. Hal ini baik untuk melancarkan sirkulasi darah dalam tubuh.

    2. Punggung pegal-pegal
    Posisi tidur telungkup bukan kebiasaan yang baik, ini akan membuat punggung pegal dan kaku. Guna menghilangkan pegal-pegal tersebut, cobalah tidur dengan posisi miring sambil mendekap bantal/guling, dengan salah satu kaki diletakkan di atas bantal. Posisi ini sebaiknya dilakukan bergantian.

    3. Untuk mata berkantung
    Bangun pagi dengan mata bengkak/berkantung bisa diatasi dengan tidur telentang dengan posisi kepala lebih tinggi daripada tubuh lainnya. Hal ini untuk menghindari pengumpulan cairan pada satu bagian/bawah mata. Caranya, beri balok kayu 15 cm pada dasar tempat tidur bagian kepala. Posisi ini juga baik bagi yang mengalami gangguan pernafasan serta sinus.

    4. Acara rutin sebelum tidur
    Kerutinan tertentu sebelum tidur dapat mempercepat proses tidur Anda, seperti misalnya minum susu hangat, mencuci kaki dengan air hangat, menyikat gigi, dan membaca buku. Melakukan hal yang sama setiap malam, secara tidak sadar akan menghantarkan Anda ke irama yang tetap, hingga bisa tidur pulas.

    5. Jangan banyak gerak
    Pendapat yang mengatakan latihan fisik keras sebelum tidur akan sangat melelahkan dan membuat Anda cepat tidur adalah salah. Yang benar, lakukan olahraga jauh sebelum waktu tidur, misalnya berenang atau main tenis pada sore hari.

    Penulis : dr. Audrey Luize

    (sumber : Intisari - Kumpulan Kesehatan 4)
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Ayz_boshi M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 6, 2008
    Messages:
    271
    Trophy Points:
    76
    Ratings:
    +217 / -0
    yg no 2 tuh gw sering banget....
    thx yaa infonyaa
     
  4. satoshi M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 6, 2009
    Messages:
    489
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +190 / -0
    nice info..

    iya yang no2 itu.. emang bener banget..

    yang no3 n no1 belum pernah nyoba..

    yang no5 bener juga tuh..

    yang no4.. masak iya sih??
     
  5. lubyzlutfi M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 27, 2008
    Messages:
    205
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +77 / -0
    hnmmmm...
    gw mau tanya nih buat IDWSer!!!
    gw tiap bangun pagi leher gw serasa peeeegeelLL banget...
    kenapa begini yaaahhh??? n gimana cara pengaggulangannya???
    triiiimmsss... banget!
    :)
     
  6. Saracen M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 11, 2009
    Messages:
    268
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +150 / -0


    kalo sebelum tdr rutinnya "ehm-ehm" dulu ya otomatis bkn cpt tdr bro
    kecapean soalnya:lol:
     
  7. yayan2000 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 17, 2009
    Messages:
    31
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +2 / -0
    no 3 sering banget
    trims infonyaaaaa ya
     
  8. nfypulsa Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 18, 2009
    Messages:
    21
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    1. Kaki kaku,
    Ada kalanya kaki terasa bengkak dan mau copot lantaran jalan seharian. Untuk meringankannya, coba tidur dengan posisi kaki lebih tinggi daripada bagian tubuh lainnya. Hal ini baik untuk melancarkan sirkulasi darah dalam tubuh.

    2. Punggung pegal-pegal
    Posisi tidur telungkup bukan kebiasaan yang baik, ini akan membuat punggung pegal dan kaku. Guna menghilangkan pegal-pegal tersebut, cobalah tidur dengan posisi miring sambil mendekap bantal/guling, dengan salah satu kaki diletakkan di atas bantal. Posisi ini sebaiknya dilakukan bergantian.


    ni yg sering qu lakukan...
    nice info...
     
  9. DeidaraNaruto M V U

    Offline

    Jiae Lovelyz

    Joined:
    Jul 12, 2009
    Messages:
    1,500
    Trophy Points:
    192
    Ratings:
    +987 / -0
    no 1 belom
    no 2 sering pegal2 terutama bagian leher
    no 3 belom pernah
    no 4 ternyata bagus ya minum susu hangat baru tau gw...
    no 5 sering weks... ternyata salah...
     
  10. gombel M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Nov 24, 2007
    Messages:
    213
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +1,050 / -1
    Napa mesti balok kayu yah? Emang bantal gak bisa yah? Kan bantal bisa lah 15 cm di bagian kepala, buat ganjel.
     
  11. angelzinc M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 6, 2009
    Messages:
    716
    Trophy Points:
    192
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +31,240 / -0
    kalo yang no.1 bener tuh soalnya gw sering tidur kaya gitu ntar lo bangun '' kaki jd enteng dah coba aj :oke:
     
  12. jaimaru M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 7, 2009
    Messages:
    304
    Trophy Points:
    72
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +12 / -0
    wew masa minum susu sebelum tidur
    tambah gemuk dung


    ^oP
     
  13. mataraman1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 8, 2009
    Messages:
    189
    Trophy Points:
    0
    Ratings:
    +5 / -0
    aku sering ngalamain yang no.2
    selain tidur juga perlu dipijat urut kayaknya :hihi:
     
  14. piping1999 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 18, 2008
    Messages:
    47
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +10 / -0
    yang nomer 3 kok kayaknya ribet ya :D bisa digabti ama bantal berapa lapis gitu aja deh buat nyampe 15 cm :piss:

    resep tidur nyenyak dari aku nih, pergi ke kasur kalo udah gak kuat melek aja, kalo masih kuat melek mending online aja, daripada di kasur matanya nanar menatap langit2 kamar, wkwkwkwk
     
  15. rdpdpdpdp M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 20, 2009
    Messages:
    2,677
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +18,140 / -0
    Yg no 3 patut d coba tuh. Klo gk berhasil timpuk TS nya aj. :haha:
     
  16. kazzel M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 6, 2009
    Messages:
    699
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +251 / -0
    Yang no.4 gue bgt tuh:tidur:
     
  17. patrick_star M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Aug 21, 2009
    Messages:
    305
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +3,250 / -0
    nice inpo sir....
     
  18. boku M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 10, 2009
    Messages:
    3,087
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +53,987 / -0
    Tp digw mslhnya cuma 1, kosannya panas. dipake kipas angin juga takut masuk angin..pasang AC ga sanggup bayar kosan:madesu:
     
    Last edited: Sep 16, 2009
  19. mellody Veteran

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 27, 2008
    Messages:
    1,494
    Trophy Points:
    267
    Ratings:
    +6,578 / -0
    Kalo susah tidur gmana bro??
     
  20. kazzel M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 6, 2009
    Messages:
    699
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +251 / -0
    No.4 susu bikin tidur nyenyak ada zat apa y
     
  21. bibibi M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Aug 13, 2008
    Messages:
    2,403
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +4,128 / -0
    tambahan dari g maenlah dota sebelum tidur dijamin abis kelar lgs tepar :smiley_beer:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.