1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Fauna Yang Punya Pet Absen Di Sini !!

Discussion in 'Flora dan Fauna' started by rampeg, Mar 30, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. xoxaboy Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 16, 2014
    Messages:
    73
    Trophy Points:
    7
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +4 / -0
    ikutan absen ah buad pet lover:
    di rumah ada 1 kucing putih buntut item.
    2 burung parkit
    1 burung lovebird
    kalo pagi, 3 burung suka rame kyk alarm alami.
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. yantisirait Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 8, 2012
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    17
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +7 / -0
    gw juga mau absen aahh
    gw punya 1 ekor anjing sekrang, dari dulu meliharanya anjing, tapi pernah melihara kura2 , kucing, ikan. Tapi yang paling awet sampai sekarang cuma anjing walaupun udah banyak yg mati
     
  4. Blood_For_Blood M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 16, 2014
    Messages:
    719
    Trophy Points:
    92
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +672 / -0
    Rupanya cukup banyak pitbull lovers di IDWS :sembah:

    Aku juga punya 3 Pitbull :nikmat:
    2 ekor berwarna putih, I ekor berwarna hitam-putih. Mereka aku pelihara sejak masih berumur 5 bulan.

    Pitbull itu serem tapi lucu... matanya kecil dan badannya kekar2 (kekar versi K9 tentunya):lol:

    Banyak kesalahpahaman terhadap pitbull.
    Pitbull yg agresif itu karena memang sengaja dilatih untuk menjadi agresif.

    Tapi kalau sejak awal dilatih dengan benar, pitbull bisa menjadi peliharaan yang menyenangkan.
    3 pitbull aku itu, temperamennya stabil, dan hanya akan 'menyerang' kalau aku perintahkan.
     
  5. ronaldpajeko M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 8, 2013
    Messages:
    785
    Trophy Points:
    172
    Ratings:
    +1,286 / -1
    Ngisi Absensi:

    sejak kecil gue paling suka ma kucing, dari dulu sampe sekarang udah belasan kucing yang gue pelihara.:elegan:
     
  6. bluefin M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 27, 2009
    Messages:
    3,969
    Trophy Points:
    227
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +521,576 / -4
    Selain rottweiller, nambah lg ikan cupang.. nyokap ane demen bgt bli ikan buat ditaro d dapur (d akuarium kecil).
    buat nemenin masak kali, sayangnya nasib si ikan berakhir tragis semua, mulai dr koki, lele (yg pink), cupang, ikan kecil2 yg ane ga tau namanya, smp ke cupang lg..
     
  7. azharfattah M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 29, 2014
    Messages:
    202
    Trophy Points:
    17
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +36 / -0
    sepasang merpati pos yang lagi angkrem....sepasang merpati tinggian lagi angkrem plus 3 ekor merpati tinggian
     
  8. aiueo21 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 23, 2012
    Messages:
    98
    Trophy Points:
    32
    Ratings:
    +0 / -0
    kuciing kecil namanya chino
     
  9. meishera Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 8, 2014
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +3 / -0
    hello, saya punya 2 anjing.. 1 beagle dan 1 lagi tekkel..
     
  10. The_Black_Rose Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 2, 2014
    Messages:
    65
    Trophy Points:
    27
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +190 / -0
    Gw punya 1 ekor Black Labrador betina (usianya 1.5 thn)
    Plus 10 ikan koi di kolam belakang rumah
    :lalala:
     
  11. poetraedah M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 2, 2009
    Messages:
    490
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +33 / -0
    Ane punya sepasang hamster gan dengan 5 anak2nya yang baru lahir,,
     
  12. Tasayuki M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 16, 2013
    Messages:
    1,981
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +19,993 / -0
    6 ekor hamster gemuk yg bernama: Cara, meltea, ichi, ni'i, sansi, dan goten
     
  13. andailena Members

    Offline

    Joined:
    May 23, 2013
    Messages:
    6
    Trophy Points:
    12
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +0 / -0
    Ane pelihara:

    ~ 2 ekor Syrian cinnamon jantan sama black banded betina
    ~ 4 ekor hamster hybrid: Golden Black Eye, Violet Dorsal, 2 Blue Argente
    ~ 7 ekor hamster campbell : Black Mottled, Black Eye White, Opal Platinum, Normal Satin, Pure Black Satin, Black Platinum, Normal
    ~ 2 ekor kucing kampung : cemong (induk) sama Mersi (anak) dinamain mersi karena ekornya miring sedikit ke kanan
     
  14. ninos_aksel M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 5, 2010
    Messages:
    276
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +1,795 / -0
    Konichiwa^^
    Whaha.. kalau saya lagi mau dianterin petnya..
    Anjing, corgy tapi udah campur sih.. Kasih nama apa ya ? :ogmatabelo:


    Oh,ya numpang share..
    Bagi pet lovers, terutama cat..
    Donlod n mainkan nih, game tentang pet,
    terinspirasi dari true story, agak sedih sih ceritanya.. Tapi gamenya lucu :oghoho:
    monggo --> MACHO CAT
    (Akhirnya bikin threadnya juga :D --> http://forum.indowebster.com/showthread.php?t=479319)
     
    Last edited: May 7, 2014
  15. andailena Members

    Offline

    Joined:
    May 23, 2013
    Messages:
    6
    Trophy Points:
    12
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +0 / -0
    Golden Black Eye bukan winter white tapi Hybrid
    Argente Red Eye juga bukan campbell murni, hybrid juga
     
  16. Savage_Friedrich Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 8, 2014
    Messages:
    72
    Trophy Points:
    17
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +151 / -0
    Keluarga aku punya 10 ekor kucing hasil adopsi :cool:

    Alias kucing2 tak bertuan yg ada di sejumlah jalan di kota Jkt.
    Jadi bukan kucing ras yg dibeli di pet shop.

    Tapi kucing2 domestik itu kalau dirawat dgn benar, bisa kelihatan bagus juga lho.
    Nanti kalau rumah impian aku udah jadi, mungkin akan membuat cat shelter kecil2an

    Ada juga beberapa ekor ikan koi yg dipelihara di kolam.
     
  17. ihzayusril Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 11, 2014
    Messages:
    36
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +6 / -0
    Saya punya kucing 3, kemudian salah satu dari kucingku melahirkan 4 anak kucing....
    jadi sekarang kucingku ada 7 kucing, dibilang tetangga malah kayak ternak kucing
    rencananya sih mau buka penampungan kucing, tapi tak ada dana:ogcute:
     
  18. ARIA Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 1, 2009
    Messages:
    113
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +1 / -0
    Cuman pelihara ikan 12 ekor, campuran macem" ikan predator
     
  19. shenro Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 5, 2010
    Messages:
    143
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +14 / -0
    kulonuwun.. :D

    regards indowebster..

    saat ini pelihara:
    5 ular jenis dipong
    1 varanus argus
    15+ gecko
    1 SG

    salam reptilers indowebster :)

    regards,
     
  20. ongger Banned User

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 30, 2014
    Messages:
    19
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +4 / -0
  21. SeiYuusha Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 23, 2010
    Messages:
    11
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +2 / -0
    kalo gw... kucing ! 1 ekor, cewe, umur 5 bulan :D
    lucu, tp nakalnya minta ampun. suka nunggangin pundak gw.
    kalo di bw ke dokter/klinik, semua digalakkin... hahaha
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.