1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Tips Top 3 Trik Cara Memutihkan Kulit Wajah Pria

Discussion in 'Pengetahuan Penting Penunjang Kesehatan' started by dennymariant, Apr 5, 2017.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. dennymariant Members

    Offline

    Joined:
    Apr 4, 2017
    Messages:
    1
    Trophy Points:
    1
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    [​IMG]
    Memiliki wajah yang putih dan bersih sedikitnya akan menambah kecantikan pada wanita dan ketampanan pada pria. Meski kebanyakan pria tak begitu peduli terhadap kondisi kulit wajah, namun tak ada salahnya kamu memperbaiki penampilanmu dengan meningkatkan tampilan kulit wajah. Kondisi kulit yang bersih, sehat dan cerah akan membuat kaum wanita nyaman berbicara denganmu.

    Ini juga akan bisa membantu karir pekerjaanmu di kantor. Seperti yang dilansir oleh Pomadewarna.com, orang akan lebih menghargai penampilan seseorang yang keren dibandingkan yang dibiarkan acak-acakan tanpa dirawat. Pendek kata jangan sepelekan tampilan wajahmu, kamu bahkan bisa membuatnya lebih putih dan cerah dengan cara-cara yang mudah seperti berikut ini:

    1. Bersihkan kulit wajah

    Sebaiknya kamu menggunakan pembersih wajah yang mengandung pH 5,5 untuk menjaga kelembaban kulit wajah. Ini adalah cara awal untuk membantu membuat wajahmu cerah. Kotoran, debu dan minyak yang ada di wajah berserta rambut halus seperti kumis dan jenggot akan membuat kulitmu kusam dan tidak bersih. Membersihkan wajah juga bisa membantu mencegah jerawat yang juga banyak tumbuh pada kulit wajah pria.

    2. Masker alami

    Jangan kamu pikir menggunakan masker hanya untuk wanita yang terlihat centil merawat kulitnya, kamu juga sebagai pria perlu memakainya untuk mendapatkan kulit wajahmu yang lebih putih dan bersih. Masker alami yang mengandung vitamin C disarankan untuk kulit wajah pria. Diantaranya seperti masker perasan jeruk lemon, masker papaya, masker tomat dan sebagainya. Saat istri atau adik perempuanmu melakukan perawatan masker di wajahnya, tak ada salahnya kamu ikut menggunakannya untuk mendapatkan kulit wajah yang lebih putih dan cerah.

    3. Olahraga

    Olahraga akan membuat kamu sehat dalam banyak hal, termasuk juga kondisi kulit wajahmu. Dengan olahraga, akan membantu meningkatkan kelembaban alami kulit sehingga membantu mengurangi resiko penuaan dini pada kulit wajah. Ada banyak kulit wajah pria yang terlihat garis-garisa penuaan dininya.
    Jangan pernah berpikir melakukan perawatan kulit wajah akan mengurangi kelelakianmu, lihat lah bagaimana artis bisa tampil dengan kulit wajah yang cerah dan putih padahal mereka laki-laki, semua itu karena dilakukan perawatan.
     
  2. invaliduserlie Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 8, 2015
    Messages:
    47
    Trophy Points:
    6
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +7 / -0
    Kebetulan saya kurang olahraga, pantas kulit saya kusamm....
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.