1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Misteri Hieroglif di Piramida Terungkap

Discussion in 'Education Free Talk and Trivia' started by diabetes, Jun 10, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    [​IMG]
    Penjelajahan arkeolog ke dalam Piramida Giza dengan bantuan robot berhasil menemukan pesan rahasia yang ditulis dalam aksara hieroglif. Pembacaan yang dilakukan akhirnya mengungkap bahwa aksara hieroglif itu merupakan simbol angka.

    "Hieroglif itu adalah simbol angka. Dibaca dari kanan ke kiri, berarti 100, 20, 1. Angka-angka tersebut menyatakan keliling ruangan rahasia itu, 121 hasta," ungkap Luca Miatello, peneliti independen yang memiliki spesialisasi di bidang matematika Mesir Kuno.

    Miatello mengatakan, hieroglif itu ditemukan di belakang pintu salah satu ruangan misterius. Ruangan tersebut merupakan satu dari 4 ruangan dalam piramida yang ditemukan pada tahun 1872 dan puluhan tahun menjadi teka-teki bagi para arkeolog.

    Shaun Whitehead, peneliti yang terlibat dalam proyek ini mengungkapkan, "Jika hieroglif itu benar angka dan menyatakan pengukuran tepat ruangan misterius, ini mengagumkan. Ini akan menjadi kunci teka-teki yang langka dan besar tentang apa yang sebenarnya arsitek piramida itu pikirkan."

    Piramida tempat ditemukannya hieroglif ini dibangun untuk Firaun Khufu dan merupakan yang terbesar diantara 3 piramida di Giza. Menurut Miatello yang menulis tentang pola angka piramida di Jurnal Ankh dan Journal of Archaeology of Egypt, kelipatan 7, 9 dan 11 hasta sering dijumpai dalam pola desain piramida.

    SUMBER ; KOMPAS
    kalo berkenan :grp: atau :thx: dong gan :hihi:
     
    • Thanks Thanks x 2
    Last edited: Jun 12, 2011
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    Sumbernya mana gan, kok gak ada..
    trus gambarnya klo bisa di tambah, biar lebih di mengerti..
    Btw :niceinfo: gan..
     
  4. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    dari kompas gan

    adannya cuma geto sih dari sono nya :hihi:
     
  5. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    langsung di edit ajja gan trus cantumin sumber di artikelnya.. :hero:
     
  6. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    udah gan
     
  7. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    :top:
    biar nanti gak banyak tanya yang bacanya tentang sumber.. :hero:
     
  8. quro_one M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 13, 2011
    Messages:
    577
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +124 / -0
    ntr klo dah ada mesin waktu bisa tanya sendiri artinya ke si penulis hierogliphnya.. :haha:
    sementara ini sih kan hanya menerka2 maksudnya.. :iii:
     
  9. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    seperti ada rantai yang yerputus yahh
     
  10. HoRny M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 12, 2011
    Messages:
    1,813
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +704 / -0
    pinjem doraemon aj gan :hot:
     
  11. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    ya apa boleh buat yang punya mesin waktu cuma doraemon.. :lol:
     
  12. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    gini neh orang yang udah kecanduan kartun :hahai:
     
  13. DragonCaesar M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 11, 2010
    Messages:
    1,313
    Trophy Points:
    226
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +10,002 / -0
    nice infoh :top:,................ nebeng di pejtu
     
  14. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    kan yang punya mesin waktu cuma doraemon..
    coba klo agan ane pilih agan deh.. :lol: :lol:
     
  15. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    iya juga yahh :elegan:
     
  16. Ararmaic Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 5, 2010
    Messages:
    35
    Trophy Points:
    6
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +7 / -0
    Misteri yang sulit terpecahkan..
     
  17. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    Piramida memang masih misteri gan.. :hmm:
    masih terlalu awal untuk bisa memecahkan misterinya.. :cerutu:
     
  18. riobastian M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 1, 2009
    Messages:
    1,033
    Trophy Points:
    146
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +874 / -0
    Ko bisa ya coret2 bagitu aja bisa diartiin 100, 20 , sama 1??
     
  19. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    mungkin ada rumusnya gan..
    kita kan gak tau awalnya seperti apa.. :cerutu:
     
  20. diabetes M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 19, 2011
    Messages:
    3,299
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,972 / -7
    jangan jangan ngasal tuh para arkeolog :hahai:
     
  21. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    gak bisa ngasal dong gan..
    kan setiap hasil peneitiannya di pertanggungjawabkan.. :elegan:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.