1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Medicine Mengonsumsi Antibiotik, Perlu Enggak Ya?

Discussion in 'Intensive Health Unit' started by vincentrevival, Feb 1, 2012.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. pengunduh M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 8, 2011
    Messages:
    611
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +906 / -0
    Sebaiknya kalo bisa, minum obat jangan pake antibiotik.. Karena kalo trlalu sring pakai antibiotik, lama kelamaan dosis nya makin keras jadi bisa2 bakteri nya jadi kebal terhadap obat..
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. aizy M V U

    Offline

    Chewbacca

    Joined:
    Aug 10, 2011
    Messages:
    25,722
    Trophy Points:
    246
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +64,657 / -0
    takutnya kalo udah kebiasaan minum antibiotik, virus atau bakteri yg bawa penyakit malah resisten sama antibiotik dengan dosis yang sama... makanya penambahan dosis bisa dilakukan... tapi itu malah bahaya buat tubuh....
     
  4. evangelistvahala Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 20, 2009
    Messages:
    237
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +5 / -0
    Masalah utama dg antibiotik ini juga karena apotek di indo memang masih banyak seh yang jual antibiotik tanpa resep dokter alhasil yang antibiotik relatif mudah dibeli. Kalo di luar negeri (ausie, singapore) beli antibiotik gak mungkin tanpa resep dkter...
     
  5. 12bet Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 12, 2012
    Messages:
    32
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +3 / -0
    iyaa sangat bahaya bila menggunakan antibiotik tanpa anjuran dan petunjuk dari dokter...
     
    Last edited by a moderator: Jun 2, 2013
  6. Andrexix M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 10, 2011
    Messages:
    1,294
    Trophy Points:
    226
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +8,732 / -1
    penggunaan antibiotik sebaiknya dari tingkatan kekuatan yang paling rendah tapi masih efektif digunakan tergantung penyebab bakterinya, jangan langsung menggunakan antibiotik yg kelas tinggi seperti antibiotik dari golongan quinolone karena efeknya bakal membuat antibiotik dengan tingkatan lebih rendah bisa menjadi resisten dan ongkos berobat dengan antibiotik yg harusnya tidak terlalu mahal malah jadi sangat mahal dan tingkat kesembuhannya lebih rendah

    dapat dari dosen FK yg ngajar di kelas [​IMG]
     
    Last edited: Jul 9, 2013
  7. ericpangeran Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 26, 2010
    Messages:
    52
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    Begitu lah disini.. Tidak memberi antibiotik dibilang kurang marem. Terus beli sendiri diapotik.
     
  8. balistix M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 10, 2011
    Messages:
    512
    Trophy Points:
    37
    Ratings:
    +2,870 / -0
    Bener gan,masyarakat sekarang sakit apa2 antibiotik. padahal sakitnya karena virus
    Udah gitu ga diminum ampe abis lagi (sesuai resep)
     
  9. tudeajustop Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 20, 2012
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +20 / -0
    kalo ane alergi dengan namanya anti biotik, bibir bakalan bengkak dan mata merah gatal
     
  10. yoonz14 MODERATOR

    Offline

    ❤肖战❤陈哲远❤周翊然❤Stray Kids

    Joined:
    Apr 27, 2012
    Messages:
    14,817
    Trophy Points:
    308
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +67,093 / -0
    kalau aq sendiri sih jarang ya minum antibiotik
    kalau sudah sakit parah banget baru minum, biasa'nya sih setahun 1x..

    soalnya penyakit yang parah ini entah kenapa selalu 1x dalam 1 tahun

    kalau gak parah2 banget, biasa'nya cuma istirahat and makan yang bergizi doank sih
    takut juga kebanyakan, ntar malah yang ada kebal ma antibiotik'nya jd gak berguna :D

    thanks for share, nice info btw~
     
  11. sayafer Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 5, 2009
    Messages:
    101
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +4 / -0
    lha klo dokter di indonesia tuh banyak yang dikit-dikit ngasih resep antibiotik
     
  12. dominoc MODERATOR

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 22, 2011
    Messages:
    3,013
    Trophy Points:
    266
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +7,026 / -100

    klo menurutku juga sebenarnya dokternya merasa "terpaksa" dikarenakan pola pikir masyarakat yg merasa klo habis dari dokter harus bawa obat..

    dalam hal ini memang dokter juga harus tegas, gak sembarangan kasih obat..
     
  13. anakemas Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 11, 2009
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +0 / -0
    tapi kebanyakan orang memang beranggapan, kalo sakitnya ga diobatin pake antibiotik, rasanya kurang lengkap gitu

    hadeuh,,,makin banyak aja dah kuman yang kebal antibiotik
     
  14. archi_yuki M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 26, 2012
    Messages:
    1,217
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +1,201 / -0
    ahahaha.. pernah baca ada dokter yg ngeluh pasiennya baru flu dikit udah minta antibiotik
    padahal ada step2nya :hihi:

    hee..ngompres itu pake air hangat ya?
    jah, kemakan iklan 'termos es' donk :swt:
     
  15. ifanzz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 17, 2011
    Messages:
    53
    Trophy Points:
    7
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +7 / -0
    iyaa gan setuju, pemikiran masyarakat kalau tidak diberi obat bukan berobat namanya dan obatnya yang dibawa kalau tidak ada antibiotik masyarakat protes atau ragu2 sembuh gaa yaa. padahal ada indikasi tertentu antibiotik itu....
     
  16. dodolluh Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 28, 2009
    Messages:
    28
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +108 / -0
    kalolgkepepetyah perlu
     
  17. minatoshi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 9, 2011
    Messages:
    569
    Trophy Points:
    127
    Ratings:
    +3,552 / -0
    ane kalo sakit ringan obatnya istirahta tapi kalo gak sembuh2 udah mulai parah baru minum obat
     
  18. phantomshadow63 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 12, 2010
    Messages:
    620
    Trophy Points:
    207
    Ratings:
    +48,079 / -1
    berarti disini seharusnya perlu diberikan sosialisasi ke masyarakat klo minum obat tu jgn karepe dewe
    harus ada indikasi tertentunya
    klo gara2 sembarangan minum antibiotik trus kumannya jd kebal antibiotik kn jd repot ngasih obatnya yg kuman masi blum kebal dan justru biaya pengobatannya jd lbih mahal
     
  19. fikririz Members

    Offline

    Joined:
    Apr 25, 2011
    Messages:
    9
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +2 / -2
    yang penting olahraga

    kalo 2-3 hari ga sembuh baru dah konsumsi antibiotik.. itupun ga boleh lgsg berhenti kalo dah sembuh
    itu setau ane
     
  20. general_riou Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 26, 2010
    Messages:
    21
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +0 / -0
    penggunaan antibiotik ada indikasinya, harus sesuai petunjuk dokter gan,
    kalo untuk flu biasa, cukup istirahat, minum banyak air putih,
    2-3 hari nggak sembuh, atau keluhan sangat mengganggu, baru konsultasi dokter,
    terutama anak-anak, anak yang baru demam, jangan langsung serta merta diberi antibiotik, bahkan kebanyakan tidak diperlukan penurun panas, karena tubuh anak dilatih membentuk daya tahan tubuh alami,,,
     
  21. madenz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2010
    Messages:
    59
    Trophy Points:
    21
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +10 / -0
    antibiotik itu harus sesuai dosis ya?? dan harus diabisin kan?? katanya sih supaya ga kebal bakterinya...
    biasanya sih kalo ke dokter dikasinya amoksisilin terus, trus katanya temen gw amoksisilin sekarang udah ga mampu lagi bunuh bakteri, tapi masih aja dijual... cmiiw...
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.