1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Manfaat Kacang Bagi Jantung

Discussion in 'Pengetahuan Penting Penunjang Kesehatan' started by blacksheep, Jul 15, 2009.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. blacksheep M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Nov 23, 2008
    Messages:
    4,594
    Trophy Points:
    212
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +25,114 / -0
    Sebuah penelitian yang melibatkan lebih dari 6.000 perempuan menemukan bahwa mereka yang makan kacang-kacangan atau selai kacang dalam jumlah banyak memotong resiko mereka akan penyakit jantung hampir setengahnya.

    Para perempuan tersebut diminta untuk melengkapi kuisioner makanan setiap dua sampai empat tahun antara tahun 1980 dan 2002.

    Jumlah perempuan yang menderita dari kondisi seperti serangan jantung atau stroke, atau membutuhkan perawatan revaskulerisasi untuk penyakit jantung, juga dicatat.

    Secara keseluruhan, terdapat 452 "peristiwa" yang berkaitan dengan pembuluh darah seperti serangan jantung atau revaskulerisasi - pembedahan untuk meningkatkan sirkulasi darah - dan 182 kasus stroke.

    Para perempuan yang mengkonsumsi lebih banyak kacang-kacangan dan selai kacang di awal penelitian lebih kurus, lebih aktif secara fisik, dan cenderung lebih jarang merokok, kata para peneliti.

    [​IMG]Setelah menyesuaikan faktor-faktor tersebut yang dapat mempengaruhi hasil, para ahli menemukan bahwa perempuan yang memakan paling tidak lima porsi kacang-kacangan atau selai kacang setiap minggu memiliki 44% resiko lebih rendah terkena penyakit jantung dan mengalami peristiwa seperti serangan jantung atau stroke.

    Porsi tersebut ditetapkan sebesar 28g kacang-kacangan atau 16g (satu sendok makan) selai kacang.

    Para peneliti, dari Havard Medical School dan Harvard School of Public Health di Boston, mengatakan: "Data ini memberi kesan bahwa konsumsi kacang-kacangan dan selai kacang secara sering dihubungkan dengan resiko CVD yang lebih rendah secara signifikan pada perempuan yang memiliki diabetes tipe 2."

    Ellen Mason, perawat penderita penyakit jantung di British Heart Foundation, mengatakan: "Akan bermanfaat bila memasukkan kacang dalam diet kita karena kacang memiliki lemak jenuh yang rendah yang bisa meningkatkan kolesterol kita.

    "Akan tetapi, produk kacang tanah bisa penuh dengan tambahan gula atau garam jadi periksalah labelnya dulu karena itu akan membatalkan manfaat positif kacang. Jangan lupa juga bahwa kacang tinggi kalori.

    "Memakan lebih dari satu makanan dalam pemisahan tidak akan membuat banyak perbedaan pada kesehatan anda jika anda tidak aktif dan tidak memiliki diet yang seimbang.

    "Sayangnya, mencegah penyakit jantung lebih rumit dari sekedar memakan kacang."
    Code:
    http://www.perempuan.com/new/index.php?aid=20473&cid=5&07%2F15%2F09%2C05%3A07%3A10
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. wisnumurti1993 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 20, 2009
    Messages:
    373
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +33 / -0
    Waduh ribet banget mesti makan kacang tiap hari,apa tidak bosan
     
  4. banop M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 19, 2009
    Messages:
    1,720
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +2,904 / -0
    Baru denger kalo bagus buat jantung. tapi msalah jerawat gmana tuh :rokok:

    (thinking of this make me go nutz :onion-51: )
     
  5. budikikiw M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 10, 2009
    Messages:
    1,005
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,172 / -0
    tiap hari makan kacang :hammer:
    bisa gila gw :D
    bisa muntah kacang, dan Bo**r kacang gw :D
     
  6. q_bo0 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 16, 2009
    Messages:
    78
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +6 / -0
    gw setubuh ama kata2 trakhirnya.

    "Sayangnya, mencegah penyakit jantung lebih rumit dari sekedar memakan kacang."
     
  7. mars0512 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 10, 2009
    Messages:
    428
    Trophy Points:
    126
    Ratings:
    +1,743 / -0
    aq suka bgt kacang2an.. kacang tanah,kecambah,kedelai,kacang panjang.. tp baru tw klo ada manfaatnya buat jantung.. kirain cm bisa buat bikin jerawat doank :haha:
     
  8. ireh M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 22, 2009
    Messages:
    2,120
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +6,311 / -0
    ga masalah kalo tiap hari makan kacang, kaya protein,murah lagi,
    kalo masalah jerawat, katanya kacang bukanlah penyebab jerawat,
    penyebab jerawat tu lebih kepada, minyak/lemak yg terdapat pada suatu makanan:ngacir:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.