1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

News Lumpuh Sejak Lahir, Guo Xiangge Jalankan Bisnis Online Dengan Hidung & Dagu

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by mashamee, Jan 16, 2015.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. mashamee Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 4, 2014
    Messages:
    85
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +4 / -0
    [​IMG]

    Guo Xiangge, gadis lumpuh asal Provinsi Shanxi, Tiongkok mengalami kelainan serius pada otaknya sejak lahir. Kondisi ini menyebabkan mayoritas organ tubuhnya tidak bisa berfungsi dengan baik. Meski demikian, Guo tidak menunjukan tanda putus asa. Guo bahkan mampu menghidupi dirinya sendiri. Guo menjalankan bisnis online yang kini berkembang pesat. Kisah Guo ini di Tiongkok dijadikan contoh bagi calon pengusaha. Untuk mengelola bisnisnya, Guo mengoperasikan laptop menggunakan hidung dan dagunya. Akibat kelainan bawaan tersebut, Guo juga kesulitan ketika berbicara.

    [​IMG]

    Awal usaha online yang dirintis Guo bermula ketika kakaknya membawa laptop ke rumahnya pada tahun 2007 lalu. Saat itu Guo terbesit ide untuk memiliki bisinis yang bisa dikerjakan di rumah. Melihat kesungguhan Guo, keluarganya mendukung penuh dan membelikannya kursi roda khusus saat Guo sudah mahir mengoperasikan laptop. Melalui komputer lipat miliknya itu, Guo belajar bisnis dari internet sekaligus memperluas koneksinya.

    [​IMG]

    Pada 2014 lalu, Guo akhirnya memiliki toko online dan menjual apel yang menjadi produk unggulan di kotanya. Pada awal Januari 2015 saja, tokonya berhasil menjual 350 kilogram apel. Saat ini sosok Guo menjadi inspirasi banyak calon pebisnis untuk tidak ragu mewujudkan idenya meski mengalami kendala sesulit apapun. Demikian dilansir dari CCTV News China, Rabu (13/1).


    Sumber
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. jengkelinih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Oct 6, 2011
    Messages:
    9,134
    Trophy Points:
    187
    Ratings:
    +7,072 / -1
    wah.. hebat.. kekurangan fisik nggak menjadi penghalang seseorang utk maju dan sukses :top:
    semua bisa asal bersungguh-sungguh.. benar-benar menginspirasi :terharu: :top:
     
  4. verdronn M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Aug 22, 2014
    Messages:
    487
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +11 / -0
    meskipun punya kekurangan tapi masih tetep semangat :top:
    jangan menyerah dg keadaan kekurangan begitu :top:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.