1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Other Lomografi...sisi lain dari fotografi...

Discussion in 'Science and Technology' started by yoshikanji, Sep 23, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. yoshikanji Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Dec 18, 2009
    Messages:
    18,453
    Trophy Points:
    266
    Ratings:
    +38,473 / -0
    apakah itu lomografi?
    lomografi adalah sebuah bagian dari fotografi,fotografi menggunakan sebuah kamera khusus yang disebut dengan kamera lomo.lomo adalah singkatan dari leningradskoye optiko-mechanichesckoye obyedinenie (leningrad optical mechanical amalgamation) merupakan sebuah pabrik lensa yang berada di st.petersburg, rusia; yang memproduksi lensa untuk alat-alat kesehatan (seperti untuk lensa mikroskop), alat-alat persenjataan, dan lensa kamera.meski lahir di rusia, perkembangan kamera lomo jauh lebih pesat di austria.di austria perkembangan lomografi sangatlah pesat karena lomografi merupakan suatu trademark komersil untuk produk-produk yang berkaitan dengan fotografi yaitu lomographische ag.lomografi dapat kita sebut dengan seni kreasi murni karena kita dapat memotret suatu obyek dengan kamera manual yang apa adanya.meskipun alat ini masih tergolong berteknologi sederhana, namun kita dapat menghasilkan foto yang unik dan berbeda dari foto pada umumnya.

    lomografer
    lomografer adalah sebuah sebutan untuk pengguna kamera lomo dan juga untuk orang-orang yang menyukai lomografi.matthias fiegl dan wolfgang stranzinger merupakan dua mahasiswa austria yang dengan gigih memperkenalkan dan mengajak kerabat dan bahkan orang yang tak mereka kenal untuk mau mencoba lomo, sehingga lama-kelamaan semakin banyak orang yang ingin menggunakan kamera lomo. Sampai akhirnya mereka mendirikan klub pencinta lomo,the lomographic society (lomographische gesellschaft) di vienna. Saat ini, klub tersebut menampung lebih dari 500.000 pengguna setia lomo, termasuk di indonesia.
    Setelah beberapa pameran lomo digelar, banyak orang yang semakin tertarik dan ikut menggunakan lomo. Lomografi pun segera menyebar ke mana-mana. Saat ini, pengguna lomo dapat ditemukan 60 lokasi dari lima benua dan kini telah terdapat 88 perkumpulan lomo di seluruh dunia.


    bagaimana tekhnik dalam lomografi?
    lomografi adalah sebuah fenomena dalam fotografi. lomografi menabrak segala aturan yang ada, meninggalkan aturan-aturan baku dalam fotografi. lomografi memiliki banyak jenis kamera, tapi semuanya memiliki konsep yang sama, jangan pedulikan aturan. Sementara dalam fotografi konvensional, banyak aturan-aturan baku yang harus dipatuhi, seperti speed, shutter, dll. lomo itu bebas kita dituntut untuk memotret dengan fun. Berbeda dengan kamera biasa seperti slr yang membutuhkan teknik-teknik tertentu, lomo tekniknya itu bebas. Hasilnya sangat subyektif. Apa pun hasilnya, itulah lomo. Orang tertarik ikut lomo karena tidak ada keterbatasan. Kita kadang bisa membidik lewat viewfinder atau bisa bagaimana saja karena tidak ada batasan yang mengikat. Untuk sementara tinggalkan sejenak teori-teori fotografi dan mari kita mencoba menggunakan lomografi. hasil yang didapat juga tak pernah bisa diduga. Inilah bukti kamera bisa bekerja dengan cara yang berbeda. Inilah pemberontakan terhadap teknologi tinggi dan high definiton dalam fotografi.fotografi memang dapat menghasilkan foto yang bagus,sementara lomografi menghasilkan gambar yang unik

    jenis jenis kamera lomo dan hasilnya

    actionsampler

    [​IMG]

    [​IMG]
    hasil foto lomografi yang dihasilkan dengan kamera action sampler adalah foto dengan bentuk 1 foto terbagi 4 bagian.


    colorsplash camera

    [​IMG]


    [​IMG]
    hasil foto dengan menggunakan kamera lomo jenis colorsplash akan bermain dengan warna. Warna yang tampil difoto belum tentu sesuai dengan warna asli. Kamera ini seringkali digunakan untuk acara di malam hari.





    fisheye camera

    [​IMG]


    [​IMG]

    kamera pocket dengan lensa fisheye. Cakupan pandangan 170 derajat. Hasil foto berbentuk bulat seperti mata ikan.

    Kamera lomo fisheye ada 2 jenis, yang tipe pertama atau sering disebut fisheye1, dana tipe kedua atau sering disebut fisheye2. Beda dari 2 tipe ini adalah, yang tipe kedua viewfindernya sudah cembung, jadi kita dapat tahu bagaimana hasil gambarnya. Dan juga sudah dibekali dengan mode bulb dan multiple exposure.




    frogeye underwater
    [​IMG]

    [​IMG]
    kamera ini tetap dapat digunakan meski di dalam kolam renang/air tanpa casing khusus. Itu sebabnya kamera jenis ini disebut frogeye atau mata
    katak. Kamera ini sekarang tidak diproduksi lagi (dead stock).



    oktomat
    [​IMG]

    [​IMG]
    dalam 1 kali jepret akan tampil menjadi 8 foto kecil dalam 1 foto.



    pop9
    [​IMG]

    [​IMG]
    dengan 1 kali jepret akan tampil menjadi 9 foto kecil dalam 1 lembar foto.


    super sampler
    [​IMG]

    [​IMG]
    dalam hasil 1 foto yang tampil, terbagi menjadi 4 bagian

    10 tips memoto dengan kamera lomo

    1. take your lomo everywhere you go.
    bawalah kamera lomo anda kemanapun anda pergi, karena dimana pun anda dapat menemukan obyek foto yang tak terduga.

    2. use it anytime - day or night.
    pakailah kamera lomo anda tanpa batas. Pakai kamera lomo anda baik siang maupun malam, kapan saja di berbagai situasi dan kondisi.

    3. lomography is not an interference in your life, but a part of it.
    jadikanlah lomografi sebagai bagian dari diri anda dan nikmatilah waktu anda memotret suatu obyek dengan kamera lomo.

    4. shoot from the hip.

    5. approach the objects of your lomographic desire as close as possible.
    dekati obyek foto anda sedekat mungkin selain karena kamera lomo umumnya tidak ada zoom, harus ada feel tersendiri antara anda dengan obyek foto.

    6. don't think.
    jangan berpikir, gunakan hati dan penglihatan anda.

    7. be fast.
    cepat dalam memotret suatu obyek foto, anda tidak perlu banyak berpikir/berteknik.

    8. you don't have to know beforehand what you've captured on film.
    Anda tidak perlu terlalu memikirkan gambar seperti apa yang akan anda ambil.

    9. you don't have to know afterwards, either.
    anda juga tidak perlu memikirkan bagaimana hasil dari gambar yang telah anda ambil.

    10. don't worry about the rules.
    jangan khawatir tentang aturan-aturan fotografi dan jangan terlalu memikirkannya saat anda menggunakan kamera lomo.


    =============
    ya sebenarnya masih banyak jenis kamera kamera lomo,tapi ini hanya sebagian besar saja yang sering dipake...
    gw sendiri,gw tertarik buat main lomo,tapi mau beli kok ya duitnya kepake teru buat belanja...
    :hoho:




     
    • Thanks Thanks x 6
    • Like Like x 1
    Last edited by a moderator: Sep 27, 2011
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. metalgods M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Nov 15, 2010
    Messages:
    277
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +14 / -0
    Kayaknya asik juga palagi ga perlu mikirin tehnik, yang penting tinggal jepret. Btw harga kameranya berapa?
     
  4. zz11 Veteran

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Mar 11, 2009
    Messages:
    40,084
    Trophy Points:
    252
    Ratings:
    +33,311 / -0
    Ini nilainya lebih ke pengetahuan sich kata gw :garing:
    Gw move dari Lifestyle ke Education deh :top:

    ==========

    Itu frogeye kok ndak diproduksi lagi ya, padahal hasil potonya unik :top:
     
  5. Dhecill Veteran

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Oct 21, 2010
    Messages:
    8,327
    Trophy Points:
    252
    Ratings:
    +28,411 / -0
    ya ampun baru tau ada trit lomo dan ternyata tsnya oom kanji :garing:

    sayang banget kurang banyak oom.. padahal banyak yg bagus2 hasilnya.. :iii:

    Holga, diana, Lomo LC, horizon, dll.. :iii:

    ohiya, buat pecinta lomo juga ada komunity nya kok --> lomonesia :centil:
     
    • Thanks Thanks x 1
  6. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    nyari di forum2 lomo ternyata harga kameranya berkisar antara 700rebu-1,5juta,,
    hmm. gak terlalu mahal sih.

    :tampan:
     
  7. yoshikanji Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Dec 18, 2009
    Messages:
    18,453
    Trophy Points:
    266
    Ratings:
    +38,473 / -0
    gk usah susah" beli kamera lomo lagi....
    pake app kamera lomo for android/iPhone udh bisa....
    :garing:
     
    • Thanks Thanks x 2
  8. sicky M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 1, 2009
    Messages:
    957
    Trophy Points:
    82
    Ratings:
    +97 / -0
    shoot from the hip?? maksudnya kameranya di taro di pinggang gitu? ngeliat fokusnya gmana donk?
     
  9. Di4m0nD M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 6, 2011
    Messages:
    704
    Trophy Points:
    82
    Ratings:
    +88 / -0
    kamera nya kaya mainan
    itu hasil foto nya kaya g fokus gt yah
     
  10. endraco Veteran

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 18, 2011
    Messages:
    715
    Trophy Points:
    121
    Ratings:
    +105 / -0
    mungkin sekarang penggunaan camera LOMO sudah berkurang kali yah masbro,karena produksi digital camera saat ini sudah mengusung teknologi terdebut,bahkan dalam sebuah camera ponsel saja mungkin sudah menggunakan efek LOMO tersebut :ehem:
     
  11. jerukno15 Veteran

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 30, 2009
    Messages:
    1,951
    Trophy Points:
    251
    Ratings:
    +18,486 / -0
    yang color splash bagus ya :matabelo:

    kalau pakai dslr mesti di utak atik dulu biar bisa dapat gambar begitu :iii:
     
  12. bizly M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Nov 13, 2010
    Messages:
    20,245
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +104,406 / -3
    Unik sekali kameranya..pakenya saja dianjurkan shot dari pinggang...
    Terasa radikal konsep foto lomo ini:keringat:
     
  13. priezt Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 6, 2010
    Messages:
    2,039
    Trophy Points:
    262
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +27,235 / -0
    bermain dgn lomo ga segampang yang dilihat ternyata. :swt:
    gw pake diana :iii:
    dah nyetak 3 roll hasilnya yg bener cuma bbrp biji doank. ada 3 roll lg blom smpt dicetak :dead:
    mana harga filmnya mahal bgt plus jarang bgt pula yg 120mm :sedih:
     
  14. HiddenSkills M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 17, 2012
    Messages:
    1,018
    Trophy Points:
    47
    Ratings:
    +83 / -0
    Lomografi ya?
    kirain cuma pakek satu jenis kamera aja, ternyata banyak juga jenis kameranya :matabelo: :top:

    Nice Thread MOD :lalala:
     
  15. priezt Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 6, 2010
    Messages:
    2,039
    Trophy Points:
    262
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +27,235 / -0
    aslinya sih sbnernya Lomo itu emang merk kamera, tapi krn mungkin dia pelopor terdahulu atau entah lebih terkenal dibanding merk lain, Lomo dijadiin jenis kamera gt.

    ky 'ODOL' dulunya kan emang merk pasta gigi, tp skrg mau pasta giginya apapun disebutnya odol. begitu juga dgn aqua



    #PostGaPenting
    :oghoho:
     
  16. soemphill M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 12, 2009
    Messages:
    789
    Trophy Points:
    192
    Ratings:
    +34,398 / -0
    fisheye ama pinhole yang bikin gw pertama tertarik sama lomo >.<

    dan yang jelas tone color di lomo ini bikin mata jadi adem :)
     
  17. amrrr Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 6, 2012
    Messages:
    22
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    seru banget belajar fotografi pake lomo soalnya hasilnya unik. ane juga main lomo. tapi foto2 ane upload di flickr hehe
     
  18. phantom32 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 29, 2010
    Messages:
    14
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    Wah, informatif nih. Baru tau juga kalau lomo itu awalnya merek kamera, kirain lebih mengacu ke tekniknya. Paling unik sih kalo pakai fish eye lens itu.
     
  19. kouga320 Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jul 23, 2009
    Messages:
    2,789
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +1,672 / -1
    saya punya lho itu yg oktomat.
    dulu masih murah. sekitar 500rb kalo pake rupiah. setaun kemudian jadi 800an.
    trus sekarang udah ada instagram
    kamera lomo jadi sedikit terlupakan.
    sebenarnya pengen beli lagi. Diana ato colorsplash.
    tapi colorsplash udah susah dicari.
     
  20. freakygeorge M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 29, 2011
    Messages:
    370
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +38 / -0
    [​IMG]

    keren banget warnanya .. wow
     
  21. waynedmustt Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 10, 2012
    Messages:
    22
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    wah, memang teknologi semakin canggih,
    kamerapun sekarang bisa menjadi multi fungsi.
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.