1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Legend/Myth Kenyataan dibalik nama Kapten Barbarosa selama ini

Discussion in 'History and Culture' started by shinobi32, Mar 26, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. akmal010 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 9, 2010
    Messages:
    149
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +11 / -3
    klo alexander yang katannya zulkarnain itu masih sangat bias
    malahan lebuh ke raja darius dari persia
    lagipula sejarah itu banyak sekali yang tak sesuai dengan data/fakta
    seperti 350 tahun dijajah belanda yang ternyata kalo dihitung dari datangnya belanda sampai kemerdekaan indonesia tak sampai 350
    itu diatas cuman contoh
    klo masalah barbarosa itu sendiri kebanyakan versi tapi memang sejarah itu tak ada yang obyektif sama sekali
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. kzha M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 10, 2009
    Messages:
    1,868
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +7,159 / -0
    Iskandar Zulakarnain tidak sama dengan Alexander the great :rokok:
     
  4. 3clips3 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    May 7, 2010
    Messages:
    356
    Trophy Points:
    126
    Ratings:
    +1,092 / -0
    Sudah sudah jgn berkelahi. . .
    Berkelahi tw ngak baik. . .
    Jgn d teruskan perdebatan tentang propaganda ini. . .
     
  5. shinobi32 M V U

    Offline

    Forza Inter!

    Joined:
    Jul 31, 2008
    Messages:
    18,327
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,899 / -10
    namanya sejarah, dimana2 susah ditentukan apakah benar ato salah.
    kecuali emang klo sumbernya jelas dan terpercaya
     
  6. javanissary Members

    Offline

    Joined:
    Oct 2, 2010
    Messages:
    4
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
  7. SkyRune M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 20, 2009
    Messages:
    544
    Trophy Points:
    77
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +925 / -0
    Ternyata Barbarosa itu Pahlawan toh :hero:
    karena kita cuma denger versi dari satu orang/pihak jadinya malah kelihatan kayak :ngupil2:
     
  8. superbenjo M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 9, 2010
    Messages:
    2,443
    Trophy Points:
    146
    Ratings:
    +1,402 / -0
    sumbernya mana gan ???
    wah, mesti buka mata buka telinga nih :yareyare:
     
  9. jenderal313 Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 26, 2011
    Messages:
    345
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +118 / -0
    seluruh yang mengenai islam termasuk ilmuwan, pelaut, pemerintahan dll
    dihilangkan oleh pemerintah barat karena itu wajarlah kita baru tau sejarah ini
    tapi ada satu hal yg tidak bisa dihalangkan oleh pemerintah barat yaitu
    AL-QUR'AN dan HADIST yg telah dijaga oleh ALLAH SWT keasliannya
     
  10. supergundala Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 23, 2010
    Messages:
    168
    Trophy Points:
    41
    Ratings:
    +549 / -0
    baru tau ane... serius nih? jadi korban propaganda nih ane.

    propaganda mereka kebanyakan berhasil karena biasanya dilewatin film2 produksi holiwud.
     
  11. jarmen_kerll M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 22, 2009
    Messages:
    689
    Trophy Points:
    81
    Ratings:
    +81 / -3
    memang barat selalu menggunakan propaganda media untuk menjelek2kan pihak yang tidak disukainya.....
     
  12. PzGren M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 5, 2011
    Messages:
    518
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +6 / -0
    Nice thread

    Jadi inget, beberapa tahun yang lalu ngamuk-ngamuk pas baca sejarah Turki Utsmani :pistol:
    Ketipu mentah-mentah soal Vlad Dracul sama Barbaros Hayreddin Paşa :swt:

    Btw Hayreddin (Khairuddin) itu nama kehormatan dari Kanuni Sultan Süleyman lho... :shock:
    Nama aslinya itu Khizr, pangkat terakhirnya Kapudan Pasha/Kapudan-i Derya ato setingkat sama panglima angkatan laut sekarang.

    Soal benderanya, itu bintang segi enam dulu dikenal sbg segelnya nabi Sulaiman. (lagipula sejak kapan itu simbol punya orang yahudi doang :hehe:)
    Waktu jaman Utsmani, itu simbol dipake buat hiasan Masjid, mata uang, bendera jendral sama penguasa daerah lho... :peace:

    [​IMG]

    Itu mah beda, ngapain sejarawan Eropa ngejelek-jelekin Emperor of the Holy Roman Empire :lol:
    Bisa digebukkin orang Jerman sama Austria ntar :bogem:
    Fyi, Barbarossa itu nama operasinya hitler pas nyerang soviet lho...
     
    Last edited: Aug 25, 2011
  13. phunixid M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 6, 2010
    Messages:
    12,005
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +5,823 / -0
    coba baca lengkap argumen kk Raestloz
    baca lengkap juga dengan argumen lainnya

    TS kan bilang
    penggunaan nama Barbarossa menjelekkan tokoh tertentu
    padahal Barbarossa itu juga nama Holy Roman Empire sendiri
    jadi dengan sendirinya argumentasi TS gugur dengan fakta sejarah itu
     
  14. Raestloz M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 5, 2009
    Messages:
    4,981
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +4,535 / -0
    Which part is different?

    Kenyataannya, sementara TS mengatakan nama "Barbarossa" diambil sebagai nama bajak laut kasar adalah supaya orang mengira "Barbarossa" dari kerajaan muslim adalah perompak ganas

    Sementara ada Frederick "Barbarossa", penguasa Eropa, penguasa dari musuhnya si "Barbarossa" muslim di waktu lampau

    Apakah mungkin orang barat hanya menggunakan nama "Barbarossa" untuk kampanye melawan "pahlawan" muslim? Sementara nama yang persis sama bisa ditujukan pada orang yang sama sekali berbeda (dan merupakan seorang penguasa Eropa!)

    Kalau bingung, katakanlah sahabat anda namanya Adi Prakoso, sementara anda punya musuh namanya Adi Haryanto (misalkan), apa mungkin anda bilang "Adi itu bener-bener kurang ajar lho!" Ke orang lain guna merusak reputasi Adi Haryanto?

    Bisa2 malah besok si Adi Prakoso yang dikucilkan (dan mata anda mampus dihajar sahabat anda sementara musuh anda nonton sambil ngakak)

    Jadi satu2nya argumen TS runtuh, cukup dengan logika sederhana :angel:
     
  15. 1c4ru5 Veteran

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Mar 9, 2010
    Messages:
    6,687
    Trophy Points:
    267
    Ratings:
    +6,223 / -1
    ntr gw bru tw klo ada diskusi kyk gni :ngacir:
    lah jelekkin gmn toh:???:
    toh orgnya emg beda tp memiliki nama yg mirip :iii:
    dan sama2 tercatat kok ke 2 tokoh itu[barbarossa dari jerman[pas jamannya masih bernama holy roman empire/kekaisaran suci roma] dan barbarossa/barbossa dari arab]
    sama2 tokoh besar bagi bangsa dan negara sendiri kok :iii:
    toh bukti nyata jg ada hubungan nya dgn malaysia sendiri
    ada yg pny nama sukarno di sana,dan pny jabatan ckp tinggi[sdgkan bapak bangsa kita soekarno]
    trs krn ada hubungan trutama di bidang pemerintahan/politik toh si sukarno di sana dipanggil sukarno ketek[sukarno kecil/sukarno Jr]
    nah klo kyk gitu apa jelekkin martabat bapak bangsa kita?ya kgk lah :ngacir:

    @pzgren lah jgn lgsg trmakan kontroversi gituan toh itu emg dr dlu nya di sktr daerah sana lambang itu dipake kok :swt:

    lah?makanya sih cba aja analisis dlu bnyk kok perbedaan zulkarnaen dan alexander,dr tmpt aja udah sgt beda toh alexander dr sktr yunani[macedonia tepatnya] sdgkan zulkarnain?lebih ke semenanjung arab[walau yunani dan semenanjung arab itu ckp dekat]

    lah?klo baca sejarah/cerita itu jgn langsung percaya
    toh dari segi bahasa doang kok bnyk kira mksdnya kita beneran dijajah 350tahun,tapi waktunya sesuai dgn tmpt masing2
    kan indonesia bersatu toh,nah klo 1 dari sebuah kesatuan dijajah 350tahun maka bisa diblg yang satu tadi krn kesatuan itu dijajah 350tahun :rokok:
    apalagi kyk gni aja logikanya
    msalnya ada sebuah kisah menceritakan kejadian tersebut terjadi selama 912hari 13jam 14menit 11detik di tempat aslinya[anggap aja daerah A] nah apakah di daerah lainnya[anggap aja B] akan sama?
    mngkin saja ada pelencengan waktu[krn sesuai garis waktu bumi :lol:]
     
    Last edited: Aug 27, 2011
  16. PzGren M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 5, 2011
    Messages:
    518
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +6 / -0
    Iya, dipakenya bkan disitu doang :swt:
    Gw kan cuman ngomentarin tulisannya TS tentang konteksnya di masa tsb :lol:
    Tiap daerah kan punya konteks masing2 :peace:
     
  17. 1c4ru5 Veteran

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Mar 9, 2010
    Messages:
    6,687
    Trophy Points:
    267
    Ratings:
    +6,223 / -1
    :lol: ta kira soalnya u blgnya jgn hny dimiliki yahudi ya dr gaya comment u sprti mw katakan soal zionis,illuminati dll yg psti bnyk terkecoh krn ada lambang sprti itu di tmpt mereka :kebakar:
    soalnya akhir2 ini bnyk org jd sensitif soal hal2 sekitar situ :swt:
     
  18. DjakartaSoera M V U

    Offline

    Red Carpet

    Joined:
    May 16, 2011
    Messages:
    50,429
    Trophy Points:
    257
    Ratings:
    +8,646 / -3
    jadi selama ini kita diboongin:onfire:

    padahal aslinya mereka itu pahlawan tapi sengaja dijadiin tokoh antagonis
    memang ini merupakan akal2annya pihak barat:awas:
     
  19. kanzatoarisato Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 17, 2011
    Messages:
    71
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    seru jg sejarahny...
    gak nyangka kalo ternyata selama ini dibohongi am dunia barat...
     
  20. Daniel707 Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 29, 2012
    Messages:
    418
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +5 / -0
    trnyata ada kisah begini..ane baru tw slama ini..hahahahaha
    ane kira barbarossa itu orng eropa, yg nma nya di pake bwad operasi pnyerbuan nazi ke sovyet..wkwkwkwkwk :peace:
     
  21. bromium_demon666 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 14, 2012
    Messages:
    595
    Trophy Points:
    77
    Ratings:
    +582 / -0
    :ogmatabelo:uwaaaah baru tau kalo barbarossa itu muslim
    brarti kapten barbarossa yg terkenal sampai skarang sbagai bajak laut itu nama aslinya Khairuddin (Hayreddin Barbarossa):hmm:
    sialnya kita termakan film barat yg menggambarkan barbarossa sbagai bajak laut yg sangat kejam dan jahat :sigh:
    skarang ane jadi lebih menghormati nama barbarossa itu sbagai pejuang lautan
     
    • Thanks Thanks x 1
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.