1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Inspiration "Kenapa Tuhan membiarkan ini semua terjadi pada saya?"

Discussion in 'Motivasi & Inspirasi' started by LinKL, Mar 17, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. stardust77 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 19, 2010
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +8 / -0
    aku dulu juga sama dulu sering menyalahkan Tuhan

    kenapa semua ini harus terjadi

    seiring dengan bertambahnya usia ku *tambah tua* :D

    aku coba mereview kejadian2 dulu yg terjadi di hidup ku

    ternyata membuat aku lebih kuat dan bijaksana dalam menjalani hidup ini

    yg pasti semua yg terjadi pasti membawa kebaikan bagi kita dan sekitar kita

    karena Tuhan pasti merencanakan yang baik bagi umat-NYA
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. thelordmicko M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 7, 2009
    Messages:
    670
    Trophy Points:
    92
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2,548 / -0
    contoh dari kue yg bagus,like it...
    ya hidup memang penuh dengan riak tp semua itu pasti ada hikmah nya....
     
  4. 456bogor M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 15, 2009
    Messages:
    959
    Trophy Points:
    71
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +42 / -0
    Wow keren sekali kata katanya yang dibuat oleh TS...Intinya semua akan indah pada waktunya..TOP..
     
  5. treexula M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 7, 2011
    Messages:
    246
    Trophy Points:
    32
    Ratings:
    +6 / -0
    keren perumpamaannya

    tuhan pasti tau apa yang terbaik untuk kita..
    selalu bersyukur dengan apa yang sudah diberikan tuhan ke kita
     
  6. manusiatengik Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 27, 2009
    Messages:
    43
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +24 / -1
    kena banget di hati .....smua yang terjadi akan membentuk sebuah masterplan hidup kita...so simple and permanent, every once change. be grateful
     
  7. setisia Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 4, 2009
    Messages:
    51
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +2 / -0
    Dahsyat, hidup seringkali memang nggak seperti yg kita inginkan.
    mensyukuri adalah pilihan terbaik
     
  8. Retno06 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 23, 2014
    Messages:
    15
    Trophy Points:
    2
    Ratings:
    +1 / -0
    iya, bener banget kata-katanya :(
     
  9. wiezz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 12, 2013
    Messages:
    52
    Trophy Points:
    22
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    bagus bgt nih cerita,bikin saya nyadar dalam hidup banyak proses yang harus dialamin tapi pasti bagus pada endingnya
     
  10. amen_jena Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 20, 2013
    Messages:
    51
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +1 / -0
    tuhan selalu memberi yang terbaik :')
     
  11. hadiy Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 11, 2010
    Messages:
    34
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    Setuju sama TS, rencana Tuhan indah pada waktunya
     
  12. XagunkX Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 29, 2012
    Messages:
    55
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +333 / -0
    wah dengan ini ane bisa sdikit ngajarin keponakan ane yang selalu kecewa ma hidupnya

    thx tipsnya

    tp emang kita harus mensyukuri apapun yang di berikan Tuhan Yang Maha Esa
     
  13. MrChildnady Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 3, 2011
    Messages:
    171
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +4 / -0
    Thx infonya nice story om

    Wekekeke
     
  14. mmmmpa Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 15, 2009
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +4 / -0
    berarti kuncinya hanya satu, yaitu sabar dengan segala pencampuran itu untuk mendapat hasil akhir yang baik
     
  15. evangline MODERATOR

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 8, 2012
    Messages:
    4,059
    Trophy Points:
    237
    Ratings:
    +19,861 / -2
    itu artinya Tuhan sedang menguji umatnya, apakah umatnyamemiliki iman yang kuat atau tidak

    tapi percaya saja, With God All thing are Possible
     
  16. ernimulyandari M V U

    Offline

    ~ 에르니~

    Joined:
    Jul 6, 2012
    Messages:
    9,272
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +12,192 / -0
    Terkadang proses ituuu terlalu lama Gan... :hiks:
    Tak pernah berhenti berdoa supaya diberi kemudahan dalam hidupku ini... :terharu:


    [​IMG]
     
  17. amriaashihab Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 15, 2014
    Messages:
    43
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +0 / -1
    Jadi inget nasehat bapak ane
    Ada tiga kemungkinan ketika kt berdoa
    - di kabulkan sesuai keinginan
    - di ganti dengan sesuatu yg kt butuhkan
    - di tunda sampe waktu yang tidak di tentukan
     
  18. k4di Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 25, 2010
    Messages:
    52
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +5 / -2
    mantappp..
    masuk.. Tuhan mendidik kita untuk jadi yang terbaik..
     
  19. LuckerTooLucky Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 28, 2009
    Messages:
    32
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +5 / -0
    Wah bagus tulisannya,kebetulan bagus buat di jadiin pelajaran buat yang lagi ada dalam masalah
     
  20. rcksh M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 15, 2011
    Messages:
    831
    Trophy Points:
    82
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +83 / -10
    mantap filosofi nya bro heheh

    klo di blunder brarti mslh kita ntar jdi kue :v
     
  21. IDlamagabisa Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 9, 2010
    Messages:
    296
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +13 / -0
    Ane sedang mengalami masa2 kaya gitu skrg.. Dan memang kenyataan nya ga semudah ketika kita lagi senang atau ga ada masalah.

    Memang sesuatu indah pada waktunya, ane percaya itu.. Tp untuk diam tenang dan ikhlas menghadapi semuanya itu ttp sesuatu yg sulit

    makanya mulai skrg ane ga mau lg sembarangan memotivasi orang lain, karna kita bner2 ga tau sedalam apa perasaan orang itu terhadap masalahnya

    tp thx buat Ts, sudah mengingatkan kembali~ :onion-86:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.