1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Jamur Spongebob Ditemukan!!!!

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by Cyclone_Joker, Jun 19, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. Cyclone_Joker M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 3, 2011
    Messages:
    662
    Trophy Points:
    101
    Ratings:
    +5,109 / -0
    Maaf kalau :repost: mod :maaf:

    Hutan Kalimantan menyimpan sejuta kekayaan, disana peneliti menemukan jamur spesies baru yaitu Spongiforma squarepantsii. Mengingatkan kita pada si tokoh kartun? Memang iya. Nama ilmiah itu diambil dari tokoh kartun SpongeBob Squarepants.

    [​IMG]
    Penemuan jamur spons laut ini sebenarnya bukan kali pertama. S. squarepantsii ditemukan pertama kali pada 2010 di Lambir Hills Sarawak, Malaysia, oleh peneliti dari San Francisco State University.

    Setelah diamati di bawah mikroskop elektron, peneliti menemukan area produksi spora pada jamur ini kelihatan seperti dasar laut yang dilapisi spons.

    Jamur berwarna oranye ini berbau tajam dan jika ditetesi bahan kimia ia akan berubah warna jadi ungu. Ciri khasnya tidak berkepala, tidak bertangkai, dan seperti spons ia akan kembali ke bentuk semula jika diremas.

    Dennis Desjardin, profesor ekologi dan evolusi Departemen Biologi SFSU mengatakan, "Bentuknya mirip spons. Dalam keadaan basah, jamur ini bisa diperas dan keluar air, setelah itu bentuknya kembali seperti sedia kala. Sedangkan jamur umumnya tidak begitu."
    Thanks Dan GRP seikhlasnya jika merasa terbantu :peace:
     
    • Thanks Thanks x 5
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Double_DecaKiva_DenBlades M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 14, 2009
    Messages:
    17,535
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +36,900 / -0
    ketemunya di darat ya?:???:
    lucu juga ada spesies yang dinamakan berdasar nama tokoh kartun:lol:
     
  4. Paddy_McHoley M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 9, 2011
    Messages:
    1,602
    Trophy Points:
    96
    Ratings:
    +2,473 / -0
    saiangnya dia ga pake celana kotak:lol:
     
    • Like Like x 1
  5. mr_ark SUPERMOD
    Kawaii

    Offline

    ★★★/人 ◕ ‿‿ ◕ 人\★★★

    Joined:
    Jan 14, 2009
    Messages:
    27,110
    Trophy Points:
    337
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +95,082 / -17
    Pantesan... :puff: yang nemunya orang amrik.
    Berarti penemunya suka nongton spongebob dong. :hihi:
     
  6. nununu M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 24, 2010
    Messages:
    2,088
    Trophy Points:
    86
    Ratings:
    +198 / -0
    yah, mirip sedikit...
    coba jamurnya punya mata bola...hehehe


    bisa dimakan nggak ya ?
     
  7. Double_DecaKiva_DenBlades M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 14, 2009
    Messages:
    17,535
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +36,900 / -0
    penemunya fans berat spongebob :lol:
    atau mungkin pas dia lihat jamur itu yang kepikiran di otaknya spongebob:iii:
     
  8. keiyakufever M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Apr 26, 2011
    Messages:
    7,409
    Trophy Points:
    212
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +71,890 / -0
    Yah memang mirip sich :iii:
    jangan2 nantinya dad spies baru jamur patrick lagi :hihi:
     
  9. Demongeot M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 18, 2009
    Messages:
    751
    Trophy Points:
    142
    Ratings:
    +1,669 / -0
    tepi entah kenapa kok nemunya di malaysia coba di indo :onfire:
     
  10. YamiRi M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 2, 2010
    Messages:
    2,405
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +689 / -0
    :niceinfo:
    jamur yang unik
    jamur jarang yang banyak pori-porinya sampe' bisa diperas
    kalo nemu di Malaysia, pasti ada juga di Indonesia.... toh semua keunikan flora-fauna Asia Tenggara kebanyakan sumbernya dari sini kok :lol:

    jamurnya kok dikasi nama gitu yah
    apa ditemuiinnya dibawah buah nanas dalam laut :lol: :lol:
     
  11. kliver M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 17, 2010
    Messages:
    1,051
    Trophy Points:
    97
    Ratings:
    +510 / -0
    kayak kerupuk :lol:
    "peneliti menemukan area produksi spora pada jamur ini kelihatan seperti dasar laut yang dilapisi spons." bikini bottom :hihi:

    sdh lama tdk lihat tentang penemuan baru.. nice info :top:
     
    Last edited: Jun 19, 2011
  12. Will M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 14, 2010
    Messages:
    1,932
    Trophy Points:
    162
    Ratings:
    +3,282 / -0
    geli liatnya, ber lubang" kaya gitu :dingin:

    sama kaya pertanyaan nununu, bisa dimakan ga ya? :???:
     
  13. fransrouvell M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 2, 2010
    Messages:
    564
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +37 / -0
    loh spongebob tu jamur? bukannya terumbu karang? karena bolong bolong gtu.
    wah lucu juga klo d jadiin nama jamur :haha:
     
  14. keiyakufever M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Apr 26, 2011
    Messages:
    7,409
    Trophy Points:
    212
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +71,890 / -0
    bukannya mirip keupuk gan :iii:
     
    • Thanks Thanks x 1
  15. shini234 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 22, 2010
    Messages:
    1,344
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,722 / -0
    jamur aneh juga, di remas balik ke bentuk semula:iii:

    kira2 jamurnya bisa di makan gak ya:hihi:
     
  16. coupaz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    12
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +2 / -0
    itu mah bukan spongebob
    tapi krupuk
    spongebob tu kan kotak [​IMG]
     
  17. dzaaz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 17, 2010
    Messages:
    153
    Trophy Points:
    86
    Ratings:
    +20 / -0
    idih makan kayak begituan, ngeliatnya aja aneh wkwo
     
  18. HoRny M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 12, 2011
    Messages:
    1,813
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +704 / -0
    mungkin penemunya liat tu jamur jdi teringat spongebob :hihi:
     
  19. exlite69 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 30, 2011
    Messages:
    1,514
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +1,576 / -0
    :niceinfo:
    nama ilmiahnya juga unik.. spongbob squarepatsii.. :hoho:
    kirain tadi diliat dari bentuknya doank..
    ternyata bisa diperas dan kembali seperti bentuk semula juga kayak laurier spons... :hoho:
     
  20. Cyclone_Joker M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 3, 2011
    Messages:
    662
    Trophy Points:
    101
    Ratings:
    +5,109 / -0
    mungkin gan :top:
     
  21. zeroyuki M V U

    Offline

    Xillia Great Spirits

    Joined:
    Jan 6, 2010
    Messages:
    548
    Trophy Points:
    106
    Ratings:
    +325 / -0
    ternyata beneran ada toh
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.