1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Fauna Hewan Juga Bunuh Diri kala Stres..???

Discussion in 'Flora dan Fauna' started by blackyway22, Apr 3, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    Iseng-iseng baca koran online, nemu artikel menarik lucu dan cukup menggelitik tentang hewan. Kurang lebih artikel nya kaya gini nih...

    :ehem: :ehem:

    Saat Frustrasi, Hewan juga Bunuh Diri
    Bunuh diri merupakan peristiwa kematian yang disengaja, kata bunuh diri hanya diasosiasikan pada manusia semata. Apakah binatang bisa melakukan bunuh diri? dalam sejarahnya ternyata hewan-hewan pun melakukan bunuh diri saat putus asa. Bunuh diri di kalangan hewan memang masih kontroversi dan ini telah terjadi sejak beratus tahun lalu. Di kalangan para ahli, muncul pendapat saling bertentangan seputar kemampuan hewan untuk melakukan bunuh diri. Penelitian mengungkapkan, hewan pun memiliki kemampuan bunuh diri di kala merasa depresi atau putus asa. Suatu studi tentang sejarah hewan bunuh diri baru-baru ini diungkap dalam jurnal Endeavor. Dikatakan, pada tahun 1800-an terjadi peristiwa seekor anjing newfoundland mencoba menenggelamkan diri berkali-kali karena depresi. Dan, akhirnya usaha anjing ini berhasil, dia mati tenggelam. Diungkap juga tentang induk kucing yang bunuh diri setelah kematian dua anaknya, juga kisah rusa yang melarikan diri karena kejaran gerombolan anjing. Ketika ia merasa terjepit, dia memilih menerjunkan diri di jurang ketimbang menjadi mangsa kawanan anjing. Lalu diungkap juga kutu daun kacang yang menghancurkan diri ketika terancam kepik. Begitu juga gurita yang menggigit dirinya sendiri sampai mati dalam situasi terjepit. (Webecoist/Di.L)

    [​IMG]


    nah percaya ga..?? :lol:

    Maaf ya klo :repost: silahkan di review aja..

    Ga nolak juga klo dikasih yang ijo2 :minta: atau thanks :minta:

     
    • Thanks Thanks x 5
    • Like Like x 2
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. k1m0ch1 Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 8, 2008
    Messages:
    3,215
    Trophy Points:
    266
    Ratings:
    +17,966 / -0
    yup... binatang juga punya perasaan.. bisa depresi juga koq...

    kucing gw juga bisa depresi lo :lol: kalo uda depresi ga mau pulang ke rumah, tapi balik lagi kalo uda laper :puff:
     
    • Thanks Thanks x 1
  4. DesertClaw M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 27, 2010
    Messages:
    641
    Trophy Points:
    191
    Ratings:
    +10,355 / -0
    hah? ane pernah liat kecoa mati d lubang wc..
    apa itu termasuk hewan yg bunuh diri? :lol:
     
  5. AnthraX Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 9, 2010
    Messages:
    22,620
    Trophy Points:
    251
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +701,614 / -1
    kalo itu mah gak bunuh diri.....

    itu kecoa jatuh kepeleset ke lubang wc....kecoanya gak bisa berenang,,,jadi mati dech.... :hahai:
     
  6. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    kucing gua juga gitu gan.. parah tuh kucing, giliran lapar aja ke rumah.. :madesu:

    :lol::lol::lol::lol::lol: itu mah dia bukan depresi tapi mau berenang kali ya...
     
  7. giganticskies M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Mar 22, 2009
    Messages:
    5,699
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +7,809 / -1
    Aneh juga hewan kan ga berpikir... CUma pake Insting tapi bisa bunuh diri...
    Sudah berevolusikah :???:
     
  8. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    hahahah mutasi gen kayaknya bos, wkwkwkwk :hahai:
     
    • Like Like x 1
  9. tertindas M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 11, 2009
    Messages:
    4,016
    Trophy Points:
    241
    Ratings:
    +30,885 / -0
    baru tau kalo ada yg ky gini :keringat:
     
    • Like Like x 1
  10. tolos M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 18, 2009
    Messages:
    230
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +49 / -0
    sejak dulu memang binatang itu sangat berperasaan, banyak kasus dimana klo mereka stress mereka akan mati atau sakit, kalau kasus bunuh diri biasanya terjadi pada anjing mereka yg deket banget dgn majikannya bisa melakukan ini yg terbaru klo gak salah kemaren ini deh beberapa bulan terakhir ada kasusnya juga, lupa linknya tapi
     
    • Like Like x 1
  11. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    hehehe iya kita saking sibuknya dengan diri kita sendiri sampe ga nyadar ada mahluk hidup lain juga yang kaya gini... kira2 tumbuhan gini juga ga ya..?? :???:

    iya sih, klo anjing kayaknya banyak kasusnya bahkan udah banyak filmnya, yang terakhir dapet denger katanya ada film namanya hachiko :top:
     
  12. EdRos Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 4, 2009
    Messages:
    150
    Trophy Points:
    51
    Ratings:
    +1,053 / -0
    Hewan bunuh diri? :panik:

    Niat banget tu hewan.

    Paling gara-gara depresi berat juga.

    Maap OOT, Tu gambar unik jg,,,

    Ikan bunuh diri pake balon, biar gag bisa nafas di darat.

    Beda ma manusia yang pake batu, biar tenggelam.

    :hahai::hahai::hahai:
     
  13. yniko M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Nov 29, 2009
    Messages:
    10,099
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +47,668 / -0
    Hewan khan harusnya tidak bisa stresss..... :keringat: Koq bisa bunuh diri ya..... :swt:
     
    • Like Like x 1
  14. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    betul gan iseng2 cari2 gambarnya eh nongol yang begituan :hahai:

    nah itu dia, kayaknya ga dikasih makan kali ya :hihi:
     
    Last edited: Apr 19, 2010
  15. joefrizz M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 15, 2009
    Messages:
    4,461
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +79,363 / -1
    mungkin bberapa hewan emang punya insting kaya gitu..

    gw taunya ada hewan yg emang punya perasaan sensitif...kaya anjing, kucing ato gajah

    tp untungnya cuma dikit bgt hewan yg bunuh diri kerna stress..klo ngga bonbin bisa sepi...wong binatangnya kebanyakan udah pd stress keseringan jd tontonan
     
    • Like Like x 1
  16. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    bener juga, ga kepikiran kesana.. kan dah pasti di bonbin pada stres semua -hasil pemantauan beberapa tahun ke belakang ke bonbin di bandung :hahai: - masih mending klo emang tempatnya bersih...
     
  17. shinbakayarou M V U

    Offline

    ダメ人間

    Joined:
    Jun 30, 2008
    Messages:
    8,629
    Trophy Points:
    251
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +25,170 / -0
    hmmmm berarti hewan juga puny kemampuan berfikir yg manteb juga :???:
    padahal klo liat biasa sih ....kekny hewan malah sebalikny rasa keinginan mereka bertahan idup gede banget :???:
     
    • Like Like x 1
  18. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    Heheheh itu berdasarkan apa bro..?? tapi mungkin bener juga, klo diinjek mereka engga diem malah berontak.. :hahai:
     
  19. shinbakayarou M V U

    Offline

    ダメ人間

    Joined:
    Jun 30, 2008
    Messages:
    8,629
    Trophy Points:
    251
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +25,170 / -0
    dari binatang peliaraan gw dlu bro :???:
    lagian coba klo liat acara hewan2 di tipi.....mereka rela bertarung sampe berdarah2 untuk bikin keturunan :hihi:
    salah satu tanda klo mereka bener2 pengen idup n ga punah :hihi:
     
  20. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    betul juga ya, soalnya kucing gua klo diinjek buntutnya malah bales gigit wkwkwk :hahai: artinya dia di injek aja ga mau apalagi di sembelih kli ya...
     
  21. shinbakayarou M V U

    Offline

    ダメ人間

    Joined:
    Jun 30, 2008
    Messages:
    8,629
    Trophy Points:
    251
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +25,170 / -0
    seperti kata yg diatas itu.... biarpun mereka dikurung di kandang bertaun2 juga masih betah idup...malah kadang2 berusaha buat kabur :stress: tapi ada juga yg balik lagi cuma gara2 butuh makan :lol::lol::lol:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.