1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Info Dimensi dan Mesin serta Fitur Keselamatan All New Toyota Sienta

Discussion in 'Otomotif' started by roronoazoro1, Jun 3, 2016.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    [​IMG]
    Toyota All New Sienta dengan desain stylish dan fun hadir menghiasi jajaran mobil MPV (Multi Purpose Vehicle) Toyota. Setelah sebelumnya dibahas tentang tampilan desain interior dan eksterior pada mobil ini, kali ini akan dibahas mengenai dimensi fisik dan mesin tangguh milik Toyota Sienta ini.

    Langsung saja bahas bagian dimensinya, Toyota Sienta memiliki dimensi panjang 4.235 mm, lebar 1.695 mm, dan tingginya 1.675 dengan kapasitas penumpang antara 6-7 seaters. Untuk masalah suspensi, ketangguhan suspensi Toyota Sienta akan berikan Anda kenyamana berkendara dengan suspensi yang fleksible. Anda tidak perlu khawatir ketika melewati jalanan rusak dan berlubang.

    Kaki-kaki Toyota Sienta hadir dengan velg desain sporty berukuran 16 inci (G,V,Q) dengan ban berukuran 195/50 R16 Alloy Wheel. Sistem pengereman terbaik yang ada saat ini, yaitu ABS, dan EBD (V dan Q) juga melengkapi fitur keamanan Toyota Sienta.

    Anda akan dapatkan pengalaman berkendara dengan peforma maksimal saat mengendarai Toyota Sienta ini. Toyota Sienta dibekali dengan mesin dengan cc di kelas 1500, dengan kekuatan 107 Hp. Untuk bagian transmisi, peminat Toyota Sienta dapat memilih varian MT/CVT. Untuk varian tertinggi yaitu Q dari spesifikasi Toyota Sienta ini hanya miliki transmisi automatic saja.

    Seperti mobil MPV Toyota lainnya, Toyota Sienta juga miliki fitur Keselamatan dan kenyamanan yang lengkap. Fitur keamanan yang tersedia antara lain adalah 2 buah Airbag yang dapat meminimalisir terjadinya cidera pada pengendara dan penumpang saat terjadi kecelakaan. Fitur keselamatan lainnya adalah Pre-Collision System (PCS) yang dapat mengatur sistem pengereman dan fitur Lane Departur Alert (LDA) serta Automatic High Beam (AHB).

    Stability control, Hill Start Assist (tipe Q) dan ISOFIX (semua tipe), Pengaturan AC dibawah jead unit dan 2 Din Head dengan kualitas audio yang mumpuni juga akan menambah keamanan Anda berkendara. Kombinasi fun dan safety driving dari Toyota Sienta layak untuk jadi bahan pertimbangan Anda dalam membeli mobil baru bagi keluarga Anda.
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. hyoudouissei04 Banned User

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    51
    Trophy Points:
    21
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    mesin bensin apa mesin diesel gan ?
     
  4. kirigayakazuto04 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    136
    Trophy Points:
    31
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2 / -0
    harganya sekitar berapa gan ?
     
  5. wataseaoba04 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    130
    Trophy Points:
    31
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    performanya gimana gan mantap gak ?
     
  6. bellcranel04 Banned User

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    51
    Trophy Points:
    21
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    kenyamanan mobil ini gimana gan ?
     
  7. ichijou04 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    147
    Trophy Points:
    31
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1 / -0
    enak gan kalo kursi bagian belakangnya bisa dilipat bagasinya jadi lebih luas
     
  8. hyoudouissei04 Banned User

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    51
    Trophy Points:
    21
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    lumayan besar ya gan dimensinya jadi luas kalo mau angkut orang banyak
     
  9. kirigayakazuto04 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    136
    Trophy Points:
    31
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2 / -0
    kasih gambar eksteriornya donk gan pingin tahu desainnya seperti apa
     
  10. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    Toyota Sienta E (MT)
    Toyota Sienta E (CVT)
    Toyota Sienta G (MT)
    Toyota Sienta G (CVT)
    Toyota Sienta V (MT)
    Toyota Sienta V (CVT)
    Toyota Sienta Q (CVT)
     
  11. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    diatas itu gan sama kok
     
  12. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    iya gan banyak fitur keamanan nya
     
  13. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    iya gan... jadi lebih nyaman
     
  14. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    iya gan bisa bawak banyak barang
     
  15. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    sangat nyaman kok gan
     
  16. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    iya gan bisa dilipat
     
  17. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    mensin bensin gan
     
  18. roronoazoro1 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 6, 2016
    Messages:
    106
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +0 / -0
    Toyota Sienta E (MT) Rp 230 juta
    Toyota Sienta E (CVT) Rp 245 juta
    Toyota Sienta G (MT) Rp 245 juta
    Toyota Sienta G (CVT) Rp 260 juta
    Toyota Sienta V (MT) Rp 260 juta
    Toyota Sienta V (CVT) Rp 275 juta
    Toyota Sienta Q (CVT) Rp 295 juta
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.