1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Trivia Cabai Paling Pedas di Dunia Ada di Inggris

Discussion in 'Education Free Talk and Trivia' started by xpulsor, Apr 5, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. xpulsor M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 5, 2008
    Messages:
    720
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +2,618 / -0
    [​IMG]

    LINCONSHIRE - Cabai paling pedas di dunia kini berhasil dibudidayakan di Inggris. Wilayah Lincolnshire, berhasil menanam cabai yang dapat mengirim siapapun yang memakan cabai tersebut ke rumah sakit.

    Varietas cabai terbaru ini dinamakan Infinity oleh petani setempat. Infinity yang berarti 'tak terbatas' dalam bahasa Indonesia meninggalkan rasa pedas yang bertahan lama di lidah. Bahkan rasa pedas ini tidak mampu dikalahkan oleh susu, sebagai penangkal rasa pedas yang paling ampuh.

    Rasa pedas yang tahan lama membuat Bhut Jolokia yang selama ini dianggap paling pedas di dunia, kalah telak. Bhut Jolokia yang menjadi bahan pembuat gas air mata di India, kini harus puas berada di posisi kedua cabai terpedas di Dunia.

    Woody Woods petani cabai Infinity ini bahkan menyebutkan kreasinya tersebut sebagai memang amat pedas. "Rasa seperti sedang makan bara yang sedang menyala. Bisa menumbuhkan tumbuhan dengan iklim dingin yang ada di Inggris memang diluar perkiraan," komentar Woody Woods seperti dikutip Ananova, Minggu (4/4/2010).

    Bersama dengan rekannya Matt Simpson, Woods mengembangkan Infinity dalam rumah kaca dengan menggabungkan berbagai macam varietas. Mereka pun mengharapkan bibit dari cabai ini dapat dipasarkan tahun ini.

    Universitas Warwick membuktikan jika infinity memiliki rasio pedas mencapai 1.067.286 saat diukur melalui skala Scoville (skala ini digunakan untuk mengukur tingkat kepedasan lada). Sementara cabai Bhut Jolokoia yang berasal dari India hanya memiliki skala 1.041.427, sedangkan semprotan merica yang biasa digunakan untuk melumpuhkan para pelaku kriminal berada pada skala 2 juta

    Sumber
     
    • Like Like x 2
    • Thanks Thanks x 2
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. MeTim_Holey M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 18, 2009
    Messages:
    512
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +2,083 / -0
    saiang ga dtemukan di indo, orang indo kan suka yag pedas pedas
     
  4. RottenSherry Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 10, 2009
    Messages:
    163
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +13 / -0
    Kalo emang makan nie cabe bikin yang makan nginep di RS, buat apa dibikin? Ada-ada aja... Bikin yang berguna dikit kek...
     
  5. Raestloz M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 5, 2009
    Messages:
    4,981
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +4,535 / -0
    Buest, jadi ladang duit dah kalau pengembangbiakannya rahasia perusahaan :lol:
    Sasaran para penikmat cabe :top:
     
  6. aldehida M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 28, 2008
    Messages:
    1,978
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +16,410 / -0
    waduh rasanya sepedes apaan tuh, cocok banget buat orang Indonesia yang suka pedes. Kalo buat sambel cabenya cukup 1 bisa buat orang sekampung :lol:
     
  7. Usopp M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 2, 2009
    Messages:
    1,356
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +13,671 / -0
    cabai paling pedas?:???: masi ada yang lebih pedas dari pada cabe rawit ya? :lol:
     
  8. yniko M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Nov 29, 2009
    Messages:
    10,101
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +47,668 / -0
    Kalos sepedas itu sich dak usah dibuat bahan makanan.....
    Dibuat bahan mentah gas air mata aj..... :lol:
     
  9. Yokolung Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 13, 2010
    Messages:
    197
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    Wedew ga kebayang dah kek gmn pedesnya....cabe rawit az udah pedas bgt aplgi yang nomor satu :XD:
     
  10. Kontla01 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 21, 2009
    Messages:
    383
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +157 / -0
    Liat dari gambar cabe nya aja sudah meyakinkan kalo pedas banget...
    Kira kira kalo di makan pake gorengan enak ga ya?
     
  11. Graydivine M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 15, 2009
    Messages:
    952
    Trophy Points:
    156
    Ratings:
    +1,940 / -0
    beh.termasuk penggemar pedes neh g..jadi pengen cobain rasanya dah...:hot::hot:
     
  12. Haecked M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 31, 2009
    Messages:
    1,601
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +15,664 / -0
    Pernah baca nih artikelnya di koran

    Sampe2 ada orang gegabah yang nekat makan nih cabe :hot:

    alhasil sampe masuk rumah sakit tuh orang.... :kaget:
     
  13. AnthraX Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 9, 2010
    Messages:
    22,620
    Trophy Points:
    251
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +701,600 / -1
    tu bibit cabenya bisa dikirim ke indonesia gak y:???:

    jadi pengen nikmatin tu cabe...
     
  14. finoeci M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Oct 22, 2009
    Messages:
    2,362
    Trophy Points:
    211
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +6,561 / -0
    Iya nih, kayanya kurang cocok kalo buat bahan makanan, terlalu pedes, mungkin lebih cocok buat selain makanan, kaya yg di india aja dipakenya buat gas air mata.
    Bisa modar kalo buat makanan :haha:
    Nice info Bro :top:
     
  15. kucing_alas M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 30, 2008
    Messages:
    899
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +62 / -0
    g setuju, kasian lambung klo nerima makanan yg terlalu pedas...
     
  16. YamiRi M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 2, 2010
    Messages:
    2,405
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +689 / -0
    yang di India udah kalah :kaget:

    Buat apa dibuat cabe yang pedes2 sih :???:
    apa gas air mata kita saat ini masih blum cukup ampuh :???:
     
  17. Izzur M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 3, 2010
    Messages:
    693
    Trophy Points:
    67
    Ratings:
    +65 / -0
    Dalam skala Scoville, semprotan merica skala nya 2 juta.
    Kalo gitu kita pake semprotan merica aja buat bahan baku sambel, biar pedes... :haha::haha:
     
  18. GloriamSathanas Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 21, 2009
    Messages:
    197
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +12 / -0
    Buat pengganti cabe di sini yang mahal.
    Satu buah cabe itu setara berapa kilo cabe rawit tuh, kan bisa hemat.
     
  19. son4fun M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 9, 2010
    Messages:
    293
    Trophy Points:
    96
    Ratings:
    +89 / -0
    wah ,,
    liat cabe nya aja pasti gak kebayang pedas nyaa ..
    btw nice inpo gan ..
     
  20. am4terazu M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jul 25, 2009
    Messages:
    2,631
    Trophy Points:
    162
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2,654 / -0
    cocok nih di export ke Padang... :haha:
    biar puas dgn yg pedas2...!!
     
  21. phunixid M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 6, 2010
    Messages:
    12,005
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +5,823 / -0
    rasanya melekat di lidah yang membuat masuk rumah sakit ya
    ternyata
    perasaan makan cabai yang pedas di indo, rasa panas di lidah yang melekat cuman beberapa menit sudah bikin menyiksa banget
    musti minum air dingin terus agar terlupakan pedasnya
    gimana kalau cabai ini rasa panasnya melekat 1 hari
    minum obat penghilang rasa deh habis makan cabe ini
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.