1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

News Black Ivory Coffee Dari Kotoran Gajah Menjadi Kopi Termahal Di Dunia

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by lolilolilovers, Apr 10, 2015.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. lolilolilovers Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 5, 2014
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +4 / -0
    [​IMG]

    Kopi luwak dari Indonesia yang terkenal di dunia kini posisinya terancam oleh kopi lain yang berasal dari Thailand yang bernama Black Ivory Coffee. Black Ivory Coffee adalah kopi yang dihasilkan dari kotoran gajah sama seperti proses kopi Luwak yang dihasilkan oleh kotoran musang Luwak.

    Kopi yang mempunyai sebutan kopi gajah ini dihargai US$ 1.100 per kilogram atau sekitar Rp 10,5 juta, mengalahkan harga kopi Luwak yang biasanya dihargai Rp 1 juta hingga Rp 3 juta perkilogram. Kopi ini diklaim sangat mahal dikarenakan kopi gajah yang memiliki rasa yang khas seperti campuran kopi dan rasa buah-buahan, dimana gajah-gajah tersebut diberikan makanan biji kopi Thai Arabica yang hanya tumbuh di ketinggian 5.000 kaki di atas permukaan laut, bersama buah pisang, tebu dan bahan-bahan makanan lainnya. Untuk mencernanya gajah membutuhkan waktu 10-15 jam, hal inilah yang membuat cita rasa kopi tersebut begitu unik dan istimewa. Royalbandar

    [​IMG]

    [​IMG]
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. ninninger M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 22, 2015
    Messages:
    3,018
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,192 / -2
    prosesnya ada campurtangan pencernaan si gajah.
    ada-ada saja sampe populer dan harganya bisa mahal seperti ini.
    demi sensasi rasa yang berbeda.
     
  4. NicoHenrico Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 15, 2014
    Messages:
    110
    Trophy Points:
    32
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +4 / -0
    makin aneh2 aja ni haha
     
  5. gufee M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Oct 11, 2009
    Messages:
    11,021
    Trophy Points:
    226
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +27,180 / -0
    nanti kalo ada hewan yg lebih membaguskan proses pematangan kopinya

    mungkin akan di jejalkan juga ke hewan tersebut
     
  6. soliqina M V U

    Offline

    Red Devils

    Joined:
    Aug 21, 2013
    Messages:
    5,867
    Trophy Points:
    192
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,050 / -0
    wihhh lebih mahal dari kopi luwak, gajah udh,, selanjutnya hewan apalagi neh
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.