1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Medicine Bijak Konsumsi Vitamin C

Discussion in 'Intensive Health Unit' started by fajaryadi, Nov 27, 2009.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. Philippe M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 11, 2009
    Messages:
    383
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +3 / -0
    Yah maksudnya mungkin dari vit c itu, daya tahan tubuh meningkat sehingga bisa membantu tubuh regenerasi sel2 yg rusak, makanya secara ga langsung membantu menyembuhkan juga
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. advs2 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 17, 2010
    Messages:
    275
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +23 / -0
    daripada konsumsi suplemen vitamin C lebih baik konsumsi buah2an yg mengandung vitamin C, makan jeruk, manggis atau marjisa 2-3 butir sehari cukup kok utk kebutuhan harian vitamin C
     
  4. dhikaodonk M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Oct 7, 2011
    Messages:
    2,321
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,478 / -1
    ane juga trasa lbh ringan badan klo lg demam minum vit c.
    tp mksimal shari kan sekali klo dlm bntuk supplement.

    using Xperia sola with ParanoidAndroid
     
  5. suuiku Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 4, 2009
    Messages:
    131
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +28 / -0
    Kalo kata temen gw klo minum vitamin yg ampe 1000 itu, minumnya jgn tiap hari, tapi 2 minggu sekali. Kalo tiap hari atau bahkan sehari 3x, itu bahaya banget buat tubuh terutama ginjal..
     
  6. Nawainruk M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 3, 2007
    Messages:
    1,042
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +98,678 / -0
    ya sebenarnya si gak cuma vitamin c, semua vitamin kalau dikonsumsi berlebihan, bahkan gak cuma vitamin, semua suplemen malah (vitamin juga termasuk suplemen) kalau berlebihan dapat mamacu timbulnya kanker dan gagal ginjal
     
  7. aduth Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 1, 2010
    Messages:
    281
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +15 / -0
    lebih suka yang didapat alami dari buah2an kya tomat, sirsak, jeruk dll
     
  8. orkay Top Contributor
    Junker Lord

    Offline

    Gold Carpet

    Joined:
    Jan 14, 2011
    Messages:
    72,722
    Trophy Points:
    257
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +99,608 / -7
    mmmm, jadi vit C buat mencegah penyakit,bukan nyembuhin ya?[​IMG]
     
  9. Kings_DIkaz M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 7, 2013
    Messages:
    989
    Trophy Points:
    207
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +6,191 / -1
    vit c pencegah n penambah daya tahan tubuh
     
  10. gilbertvdv Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 24, 2013
    Messages:
    288
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +13 / -0
    bener gan, gw juga seringnya minum vitamin C buat ngejaga kondisi badan aja.. bukan buat pengobatan, lebih kearah mencegah penyakit..
    kalo gak salah menurut ahli konsumsi vitamin C berlebihan bisa bahaya juga, bahkan bisa sampe cuci darah..
    segala sesuatu emang kalo berlebihan itu tidak baik.. :top:
     
  11. pengunduh M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 8, 2011
    Messages:
    611
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +906 / -0
    Memang benar.. Kalo klbihan vit c justru jadi panas dalam.. Bukannya sehat, malah sakit..
     
  12. daelorang M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 29, 2012
    Messages:
    268
    Trophy Points:
    57
    Ratings:
    +33 / -0
    bukan mengobati,tapi untuk pencegahan kan.soalnya mengkonsumsi terlalu banyak vitamin bisa berimbas ke ginjal kita yang rusak.nah makanya untuk mengkonsumsi vitamin c,dosisnya harus tepat kira2 75 mg
     
  13. andriy_panda M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 12, 2011
    Messages:
    953
    Trophy Points:
    206
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +7,892 / -1
    udah jarang makan buah, vitamin c yg saya komsumsi kebanyakan berasal dari cabe dan sirup orange.
     
  14. Cephalosporin Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 12, 2013
    Messages:
    15
    Trophy Points:
    2
    Ratings:
    +0 / -0
    Konsumsi Vitamin C dosis tinggi juga salah" bisa menyebabkan batu ginjal. Tipenya batu oksalat.. Jadi ya emang harus perlu hati" n ga sembarangan konsumsinya.
     
  15. HyuiO M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jul 18, 2009
    Messages:
    2,690
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +19,931 / -3
    klo pembentukan kristal oksalat itu dari mana ya asalnya?
    klo misalnya dampak ke ginjal karena (dosis tinggi) yang tidak dipakai harus dibuang lewat urin sih logis

    ginjalnya jadi kerja lebih keras, tergantung laju kinetik vit c nya
     
  16. Sunday_KNIGHT SUPERMOD
    CHICKEN VOYAGE

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Jun 10, 2012
    Messages:
    48,380
    Trophy Points:
    353
    Ratings:
    +1,276,957 / -7
    oksalat itu hasil metabolisme asam amino dan asam askorbat (vit. C)
    kalo gak salah vitamin D juga bisa mempengaruhi terbentuknya oksalat,
     
  17. treevolt Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 10, 2011
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    7
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +9 / -1
    emang terlalu org org ini kalau masalah vitamin c/asam askorbat

    padahal dulu ditemukan buat ngatasi penyakit scully kalau ga salah, penyakit yg biasanya menyerang org org yg berpergian naik kapal

    sekarang malah dikonsumsi sebebas bebasnya
    pokoknya kalau air seni sampai berubah warna jadi kuning terang, udah terlalu banyak kandungan vit c untuk 4-5 harian
     
  18. GaleRareglove M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 21, 2011
    Messages:
    539
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +333 / -0
    klo ane sih minum vitamin C, karena ane sering sariawan, entah kenapa klo sehari aja gak makan sayuran ane langsung sariawan
    Nah daripada pke abotyl, ane lebih suka minum vitamin C aja
     
  19. onyonz Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 23, 2013
    Messages:
    85
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +0 / -0
    suntik vitamin C berarti malah bikin penyakit baru mengingat dosisnya yang tinggi ?

    mending dapet vitamin C normal

    yang bener mah emang ke dokter buat konsultasi, soalnya tiap orang beda
     
  20. Sunday_KNIGHT SUPERMOD
    CHICKEN VOYAGE

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Jun 10, 2012
    Messages:
    48,380
    Trophy Points:
    353
    Ratings:
    +1,276,957 / -7
    baru dengar ada suntik vitamin C, mangnya berfungsi ya ?
    dan rasanya gak ada gunanya juga kalo langsung ke pembuluh darah,
    perubahan via flora usus juga gak ada = kurang efektir rasanya,

    :obiii:
     
  21. anangyuu M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 2, 2010
    Messages:
    492
    Trophy Points:
    77
    Ratings:
    +401 / -0
    ini berarti agar menjaga kekebalan tubuh diperlukan vit c,
    dan mungkin vit c lebih bagus kalau ada di dalam buah2an kali ya, dibanding dalam obat/tablet :iii:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.