1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

News Akibat di Bully Di Facebook, Seorang Remaja Gantung Diri

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by indogamers, Jul 3, 2014.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. indogamers M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 5, 2013
    Messages:
    1,329
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +142 / -0
    Bermain jejaring sosial seperti Facebook dan Twitter memang sangat menyenangkan. Selain bisa berbagi moment menyenangkan, curhat dan bahkan sharing foto, saat ini media sosial Facebook menyediakan fitur baru seperti game yang membuat para penggunanya semakin betah. Tapi dibalik kelebihan itu, Facebook memang seringkali menjadi tempat orang-orang seenaknya membully pengguna lain dengan kata-kata kasar bahkan tidak sedikit kasus hukum terjadi gara-gara hal ini.

    [​IMG]

    Cyber bully yang terjadi di Facebook saat ini banyak menelan korban seperti yang terjadi di India. Seorang remaja nekat melakukan gantung diri setelah di bully oleh teman-temannya di Facebook.

    Dilansir dari Liputan 6, Sebelum bunuh diri, gadis yang tidak disebutkan namanya itu meninggalkan sebuah catatan bunuh diri sebanyak 6 halaman. Catatan inilah yang kemudian menjadi dasar penyelidikan polisi. Kasus ini bermula dari pertemanan sang gadis dengan seorang pria bernama Faisal Imam Khan, mahasiswa berumur 23 tahun. Keduanya berteman beberapa bulan lalu, dan dalam waktu singkat menjadi teman dekat. Namun, karena satu dan lain hal, sang gadis mulai menjaga jarak dengan pria tersebut.

    Menurut laporan, tersangka Faisal sudah ditangkap. Dua temannya yang bernama Deepak Gupta dan Satish Shah, juga telah ditahan karena bersekongkol melakukan pelecehan. Selama interogasi, Deepak mengatakan bahwa gadis itu mulai menghindar. Faisal kemudian memutuskan untuk membalas dendam dengan memfitnah gadis itu di depan umum. Ia bekerjasama dengan Deepak dan Satish, lalu membuatkan profil palsu tentang gadis itu. Mereka mengubah foto-fotonya dan mempostingnya lengkap dengan nomor telepon gadis itu. Di profil itu ditulis bahwa sang gadis 'mencari teman tidur' dan 'terbuka untuk berhubungan intim.

    [​IMG]

    Mengetahui ada seseorang yang melecehkan dirinya, gadis tersebut Shock dan merasa malu. Mengetahui namanya sudah tercemar, akhirnya sang gadis tersebut menghadiri hidupnya dengan nekat gantung diri. Kasus bunuh diri akibat Cyberbully memang sudah sering terjadi dan terus meningkat.

    Ada baiknya anda sebagai pengguna aktif Facebook maupun Twitter bisa lebih bijak menghadapi semua bully yang terjadi dan tidak cepat mengambil keputusan sepihak yang akan merugikan anda selamanya.

    Source
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. bayuparwata M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Oct 31, 2013
    Messages:
    8,504
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +35,476 / -0
    Hmmm... Harusnya ga gantung diri dlu ... Kan masih ad cara lain. Misal dg melaporkannya .. Kalo yg buat post itu bkan dia.. Pastilah diselediki.. Jgn langsung nyerah gni lah.. :sigh:
     
  4. sai0506 M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Dec 25, 2011
    Messages:
    7,650
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +3,281 / -0
    kasihan gara-gara dibully sampai bunuh diri
     
  5. jengkelinih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Oct 6, 2011
    Messages:
    9,134
    Trophy Points:
    187
    Ratings:
    +7,072 / -1
    masa cuma gituan aja sampe gantung diri :shock1: remaja2 sekarang lebaynya ga ketulungan, main bunuh diri aja, nggak mikirin ortunya (at least) apaa :sigh:
     
  6. Harunaholic M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Dec 31, 2013
    Messages:
    4,084
    Trophy Points:
    187
    Ratings:
    +77,839 / -1
    Ga' ada cara laen apa selain bunuh diri? :sigh:

    Masalah ga' akan bisa diselesaikan dengan cara bunuh diri....... :sigh:
     
  7. joewono Top Contributor
    AMVC CONTRIBUTOR

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Dec 28, 2010
    Messages:
    41,491
    Trophy Points:
    292
    Ratings:
    +1,109,235 / -6
    Memang kalo dibully itu merupakan tekanan batin banget
    :sigh:
    Mungkin almarhumah gk kuat menghadapi tekanan tersebut

    ○ Sent from my GT-I9500 using Tapatalk ○
     
  8. yoonz14 MODERATOR

    Offline

    ❤肖战❤陈哲远❤周翊然❤Stray Kids

    Joined:
    Apr 27, 2012
    Messages:
    14,817
    Trophy Points:
    308
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +66,777 / -0
    Kasihan banget.. akhir2 ini sering banget kejadian kayak gini kayaknya
    itu sama aja dgn membunuh dah ntuh cowok
    penjara seumur hidup, biar gak bisa main inet lagi
    inet ada dan disalah gunakan ma dia :dead:
     
  9. littletaeng M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 16, 2013
    Messages:
    1,690
    Trophy Points:
    227
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +21,041 / -1
    kasian .. tapi emang uda banyak banget kasus bully gini yang berujung bunuh diri..
    RIP
     
  10. cakndong Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 9, 2012
    Messages:
    17
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    heemmmmm aya aya wae
     
  11. cakndong Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 9, 2012
    Messages:
    17
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    heemmmmm aya aya wae :/
     
  12. randineu M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 6, 2011
    Messages:
    324
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +9 / -0
    Jaman sekaran mental dan kondisi fisiologis musti diperkuat jg. Krn fitnah aj bisa datang kaya topan, memporak-porandakan kondisi kejiwaan seseorang.
    .
    .
    Faktor pendukung seperti keluarga dan teman sangat diperlukan.
     
  13. bayu_inzaghi M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Apr 9, 2012
    Messages:
    5,682
    Trophy Points:
    242
    Ratings:
    +37,842 / -5
    ah cm gtu aja bunuh diri, justru itu djadiin cambuk utk lbh baik lagi... buktikan pada dunia klo km bs membuat sejarah... (cover lagu org) hal yg lg in dkalangan remaja masa kini 8)
     
  14. Sunday_KNIGHT SUPERMOD
    CHICKEN VOYAGE

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Jun 10, 2012
    Messages:
    48,183
    Trophy Points:
    353
    Ratings:
    +1,261,620 / -7
    bah, apa lagi ini, masa ada yang menganggap bully di sosmed seperti ini,
    lain cerita kalo kasus flo yang terjadi di jogja kemarin :ngacir:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.