1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Coca cola bisa menyelamatkan bumi?

Discussion in 'Lifestyle' started by WhiteSin, May 6, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. WhiteSin M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 31, 2009
    Messages:
    602
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +127 / -0
    Kebanyakan minuman kemasan, misalnya coca-cola, memiliki botol silinder (bulat). Pernahkah anda terpikir, bagaimana jika botol softdrink ini berbentuk balok (kotak)? Aku suka dengan ide Andrew Kim mengubah botol coca-cola dari bentuk bulat menjadi kotak. Memang dari sisi kenyamanan, kita lebih nyaman memegang benda yang berbentuk bulat. Tetapi siapa sangka, sebuah perubahan desain bisa menyelamatkan bumi kita.

    [​IMG]


    Apa kelebihan botol kotak dibandingkan botol yang sekarang beredar di pasar?

    [​IMG]


    Untuk menampung 1 liter minuman, botol kotak akan berukuran lebih kecil dibandingkan dengan botol bulat. Artinya? Produksi sampah berkurang.

    [​IMG]


    Botol stackable, lebih menghemat tempat ketika disusun atau ditumpuk. Baik di dalam gudang, kontainer pengiriman, atau lemari es kita. Lebih efisien bukan?

    [​IMG]


    Botol collapsable? Menarik, botol bisa ditekan sedemikian rupa sehingga berukuran ekstra kecil. Mempermudah ketika kita membuang sampah dan mengurangi volume sampah di dunia.

    [​IMG]


    Ramah lingkungan. 100% terbuat dari bahan alami, produk sampingan tebu
    Ternyata teknologi minuman kemasan lokal, teh kotak, lebih ramah lingkungan daripada coca-cola.


    Sumber : http://sauskecap.com/coca-cola-bisa-menyelamatkan-bumi/
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. defender049 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 26, 2009
    Messages:
    122
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +4 / -0
    wah saya dukung usaha mnyelamatkan dunian ini...hehehe
     
  4. truedark7 M V U

    Offline

    Spiderman

    Joined:
    Mar 25, 2008
    Messages:
    1,847
    Trophy Points:
    242
    Ratings:
    +11,532 / -0
    iya sich lebih nyaman memegang yang bulat atau gak bersudut dibanding yang ada :lol:
    tapi ap boleh buat demi menyelamatkan bumi :hero::lol:
     
  5. playmate M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 8, 2009
    Messages:
    499
    Trophy Points:
    57
    Ratings:
    +132 / -0
    lebi baek mengurangi penggunaan benda plastik itu sendiri khan.,.,
     
  6. xiefu M V U

    Offline

    nousagi

    Joined:
    Apr 24, 2009
    Messages:
    2,477
    Trophy Points:
    202
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +3,525 / -23
    saya dukung ini... :top:

    sekarang udah semakin panas bumi ini :onfire:

    semoga cepet di terapin :doa:
     
  7. titi777 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 26, 2010
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +4 / -0
    keren bro
    botolnya bisa di buat jadi mengecil gitu
    kira2 kapan munculnya ya :D
     
  8. alone Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 20, 2009
    Messages:
    190
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +34 / -0
    keren idenya..... :top:
    moga aja bisa jadi kenyataan...
    hitung2 bantu menyelamatkan bumi juga... :yahoo:
     
  9. dhe_dhel M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 15, 2009
    Messages:
    487
    Trophy Points:
    191
    Ratings:
    +7,655 / -0
    dukungan penuh untuk coca cola buat go green

    smoga sgra terealisasi
     
  10. WhiteSin M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 31, 2009
    Messages:
    602
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +127 / -0
    Emang :haha::haha::haha:

    Cuma berubah bentuk doang bisa ada perubahan menyeluruh (Global) kek gitu...
     
  11. shiro666 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 14, 2010
    Messages:
    572
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +686 / -0
    Idenya kreatif , ane dukung design ini :top:
     
  12. rikudou Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 29, 2008
    Messages:
    117
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +20 / -0
    keren banget nie ide... di indo kapan ya dirilis (kayak film/lagu ajah) [​IMG]

    go green... heal the world... [​IMG] [​IMG]
     
  13. myth73 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 13, 2009
    Messages:
    2,784
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +8,385 / -0
    Kalo gak salah, Coca cola di indonesia botolnya kan masih pake gelas bukan plastik:???:
    Jadi dari sisi sampah, yaa gak ada kecuali tutup botolnya aja...
    Tapi dari sisi proses pengangukan (transportasi) memang kayaknya lebih boros:swt:
     
  14. Pocky Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 19, 2010
    Messages:
    186
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +14 / -0
    Satu lagi inovasi yg bagus dari Coca-Cola..
     
  15. ryudo2012 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 21, 2010
    Messages:
    3,089
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +6,446 / -0
    ada aja ide nya yah....
    berapa lama lagi yah baru terwujud yg begitu :???:
     
  16. Animers M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 28, 2009
    Messages:
    4,528
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +8,846 / -0
    setuju sih, apalagi sampah botol plastik bukan organik, jadi gak terurai di tanah yang merupakan masalah penumpukan sampah
     
    • Like Like x 1
  17. amhie M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 27, 2010
    Messages:
    225
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +39 / -0
    Selamatkan bumi dgn meminimalisir penggunaan plastik...
     
  18. saviany M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 1, 2009
    Messages:
    217
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +9 / -0
    iyah nih.. sharus nya botol2 plastik diganti ama yg lebih ramah lingkungan en yg lebih murah tentunya....
    do you know? klo beli kemasan makan minuman plastik.. harga yg kita bayar buat packaging nya lebih mahal ketimbang 'isi' produk it
     
  19. aurora7 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 11, 2009
    Messages:
    1,209
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +342 / -0
    aha... berarti gw dukung teh kotak aja... kan lebih ramah lingkungan dia.. ^_^ :piss:
    tapi gw juga dukung botol coca cola kotak... bosen ama yg bulet2 soale... :hahai:
    utk produsen minuman yg laen, ditunggu gerakan ramah lingkungan nya...
     
  20. geat M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 5, 2010
    Messages:
    514
    Trophy Points:
    86
    Ratings:
    +135 / -0
    bentuknya klo diliat sih keren, pi klo buat dipegang jayanya kurang mantap deh.. hahahaha
     
  21. myth73 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 13, 2009
    Messages:
    2,784
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +8,385 / -0
    Mantap tidaknya dipegang kan tergantung ukuran dan berat,
    Teh kotak, susu cair (yang siap minum) semua kotak, dan mantap tuh dipegang.
    Kecuali kalo ukurannya 1 liter ke atas, kayak aqua yang besar, nah itu baru kurang mantap pegangannya.
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.