1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

6 Makanan Paling Menjijikkan di Dunia

Discussion in 'Lifestyle' started by haineko, Sep 24, 2009.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. haineko M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 9, 2009
    Messages:
    1,118
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +5,523 / -0
    Coba baca yang menijikkan berikut ini :wuek:, memang tidak seseram makan janin bayi sih (aku pernah baca di idws juga) ..tapi yah...berikut ini cukup menjijikkan....semoga belum pernah ada yang post seperti ini :nongol:

    Enam Makanan Paling Menjijikkan Di Dunia

    Adakalanya manusia terkadang seperti kambing yang akan memakan makanan apapun. Faktanya, banyak makanan di dunia ini yang tampaknya tidak akan mungkin ada, kalaupun ada orang akan hanya akan memakannya di bawah ancaman senjata.


    Kaya yang di bawah ini!!!

    #6. Escamoles
    [​IMG]

    Asal: Meksiko

    Escamoles adalah telur semut hitam raksasa Liometopum, yang membuat sarang pada akar tumbuhan maguey dan agave. Mengumpulkan telurnya merupakan pekerjaan yang tidak menyenanangkan karena semut ini berbisa.

    Telur ini mempunyai konsistensi seperti keju lembut. Rasa escalamoles seperti mentega dan sedikit rasa kacang. Sehingga jika kau berada di Meksiko, kau mungkin memakannya tanpa menyadari bahwa kau sedang memakannya, dalam campuran taco misalnya.

    Saat ini jenis makanan ini sudah memasuki Amerika. Perhatikan di iklan atau kemasannya, tampak gambar berbusana khas Meksiko.


    #5. Casu Marzu
    [​IMG]

    Dari: Sardinia, Italia

    Makanan ini merupakan susu domba yang telah diduduki Piophila. Hasilnya adalah belatung yang menyebarkan bau busuk karena tingginya tingkat pembusukan.
    Larva transparan ini mampu meloncat setinggi 6 inci, menjadikan ini satu-satunya keju yang membutuhkan kacamata pelindung saat memakannya. Rasanya cukup untuk menghanguskan lidah, dan larvanya masuk ke saluran pencernaan tanpa tercerna, bahkan terkadang survive cukup lama dan berkembang biak di usus, tempat dimana mereka berusaha menge-bor menembus dinding usus, menyebabkan muntah-muntah dan diare.



    #.4 Lurefisk
    [​IMG]

    Dari: Norwegia

    Setelah keju ber-larva, sambutlah resep dari Skandinavia yang satu ini. Lutefisk merupakan lauk pauk tradisional Norwegia dari ikan Cod yang telah direndam beberapa hari dalam cairan alkali, direndam lama sampai dagingnya cukup kuat untuk melarutkan peralatan perak seperti sendok dan garpu perak.

    Bagi mereka yang belum tahu, cairan alkali (Kalium Hidroksida/ Natrium Hidroksida) merupakan cairan kuat yang digunakan industri kimia untuk membersihkan pipa saluran, membunuh tanaman, menumbuhkan tanduk sapi, mengecas baterai dan pabrik biodiesel. Kontak dengan cairan ini dapat menyebabkan luka bakar kimia, bekas luka permanen, dan kebutaan.

    Makanan ini sudah masuk ke Amerika, dan makanan ini menjadi lebih popular di Amrik daripada di Norwegia.


    #3. Baby Mice Wine - Anggur Bayi Tikus
    [​IMG]

    Dari: Korea

    Baby Mice Wine adalah anggur tradisional Cina dan Korea yang berfungsi sebagai tonik dan rasanya mirip bensin mentah. Tikus kecil, dengan mata masih tertutup, direnggut dari pelukan induknya dan dimasukkan (hidup-hidup) ke dalam botol yang berisi anggur beras. Mereka dibiarkan terfermentasi sementara induknya menangisi cakar kecil mereka dalam keputus-asaan, dan air mata kesedihan jatuh dari pipinya yang berbulu.


    #2. Pacha
    [​IMG]

    Dari: Irak

    Pacha menampakkan terornya sedikit demi sedikit. Semakin banyak kau makan, makin banyak tulang yang tampak, sampai kau bersendawa dan mengarahkan pisaumu ke dalam seringai tengkoraknya. Rongga matanya menatapmu dengan tatapan suram.



    #1. Balut
    [​IMG]

    Dari: Filipina

    Balut adalah telur bebek yang telah dierami sampai janinnya berbulu dan berparuh, kemudian direbus. Tulang janin memberikan sensasi tekstur yang renyah.
    Makanan ini dinikmati di Komboja dan Filipina. Umumnya dijual penjaja di jalan-jalan pada malam hari.


    Sumber:
    http://id.88db.com/id/Knowledge/Knowledge_Detail.page?kid=4777
    http://www.cracked.com/article_14979_6-most-terrifying-foods-in-world.html

    Bagaimana? ada yang sudah pernah makan yang tadi? :muntah:


    FAQ:
    pacha berasal dari kepala domba :fufufu:
    [​IMG]
    :takut: :takut:
     
    • Like Like x 5
    • Thanks Thanks x 2
    Last edited: May 24, 2010
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. jerukno15 Veteran

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 30, 2009
    Messages:
    1,951
    Trophy Points:
    251
    Ratings:
    +18,486 / -0
    apa yang di pikir sama orang yang makan ini ya?
    bau busuk aja mau :muntah: apalagi ini ada larva yang loncat loncat gak karuan setinggi 6 inch ( 15 cm)

    :muntah::muntah::muntah::muntah::muntah:

    yang bebek setengah jadi dalam telur itu juga pernah liat di tivi...
    presenternya sampai kabur...
    padahal harganya RP.30.000 an sepotong..
    waks...
    kata orang pilipina: "biar panjang umur gan...."
     
    • Like Like x 2
  4. Azz M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    May 31, 2009
    Messages:
    408
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +337 / -0
    jijik .....

    pengen coba yg anggur tikus... wkwkwkwk :piss:
     
  5. Scrapper Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Aug 23, 2009
    Messages:
    354
    Trophy Points:
    17
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +88 / -0
    Pacha tuh makanan pake daging kepala hewan apa yak?:???::???:ohya napa larva lebah gag dimasukin? di tempat qw kadang ada aja yang makan....
     
  6. miumiu M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 29, 2009
    Messages:
    1,149
    Trophy Points:
    132
    Ratings:
    +1,142 / -0
    manusia emang omnivora sejati, smuanya dimakan :hot:
     
  7. allucalt M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 11, 2008
    Messages:
    1,074
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +13,672 / -0
    Pacha hewan apa tuh, serem amat, ga dimasak dulu apa?
    yang Balut pernah dipake jadi tantangan di fear factor kan!!
    gw pernah nonton dulu...mikirin makannya aja mau :muntah:
     
  8. haineko M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 9, 2009
    Messages:
    1,118
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +5,523 / -0
    Pacha itu kepala domba rebus :hot:
     
  9. prufessuer M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 10, 2009
    Messages:
    2,163
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,657 / -0
    bener nih parah banget emang larvany enak ya? pdhl langsung ditelen tuh :swt:


    ngliatny aj ga kuat apalagi dsuruh makan :muntah:
     
  10. Lord_scum M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 21, 2009
    Messages:
    895
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +1,533 / -0

    blum...

    byangin ja dah g kuat:muntah:
     
  11. nicander M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 29, 2009
    Messages:
    2,016
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +7,146 / -0
    :muntah::muntah::muntah:

    gak ada yg bener makanannya, apalagi susu kambing yang dah kena belatung :hot:
     
  12. rizzanr M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 13, 2009
    Messages:
    2,797
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +2,421 / -0
    sesuatu yg menjijkan bukan makanan namanya :muntah1:
     
  13. cblue M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 18, 2009
    Messages:
    398
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +51 / -0
    koq masih ada yg tega dan rela memakannya, padahal bisa menyebabkan kebocoran usus bila nekat memakannya...mgkn sensasai rasa dan aromanya yg bikin mereka hilang akal sehatnya....

    Apakah mereke tdk memikirkan efek samping setelah menyantap makanan spt ini dan melihat bahan-2 yg dipake dalam proses pembuatannya, pake cairan alkali (Kalium Hidroksida/ Natrium Hidroksida)..booo!!!???

    diIndonesia juga banyak yg suka menelan anakan tikus kayak gini hidup2, yg kata mereka bisa menambah kuat stamina dan stamini-nya...:hahai:

    eehmmm...:muntah:...
     
    • Like Like x 1
    • Thanks Thanks x 1
  14. Phei2 Members

    Offline

    Joined:
    Sep 26, 2009
    Messages:
    9
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    Baby Mice Wine.........
    tega bgt sich, semua mw dimakan.....
    ngbl anak tikus hidup2, sengaja buat direndam dalam anggur
    anak tikusna dimakan juga ga ato cuma minum airna doank????
     
  15. noxious Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 23, 2009
    Messages:
    92
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +1 / -0
    Behhh br ngeliat gambarnya aja dah ga tahan..Ada yg udah pernah nyobain?
     
  16. litata M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 4, 2009
    Messages:
    2,100
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +4,016 / -0
    iihh... kok ga jijik ya makannya..kalo aku disuruh makan gituan..dibayarpun aku ga mau ^^
     
  17. Kazzu Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 6, 2009
    Messages:
    66
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +12 / -0
    makanan gk ada yang beres semua :hot:

    tapi klu yang mice itu, di indo khan ada yang lebih dahsyat, karena mice nya itu langsung di telan idup-idup, gk perlu pake anggur gitu :hot:
     
  18. Kazzu Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 6, 2009
    Messages:
    66
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +12 / -0
    yang no 4 tuh, udh tau bahaya, masa masih mau makan juga :hot:

    btw, yang port, udh pernah coba atau liat secara live menu nya? :piss:
     
  19. keegan M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 3, 2009
    Messages:
    1,200
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +332 / -0
    ntu yg telor pan ad d fear factor waktu dulu
     
  20. edelz M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 22, 2009
    Messages:
    361
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +334 / -0
    Buat #4, Lurefisk...
    Lambung masih sehat2 aja itu Gan??? :dingin:

    #2 itu tengkorak domba yaa?
    Serem gitu :takut:

    #1
    Ewwwww :muntah:
     
    • Like Like x 1
    • Thanks Thanks x 1
  21. fishchuleta M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 9, 2009
    Messages:
    280
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +39 / -0
    itu yg no.2 kok serem.
    kok ada orang yg suka makan yg aneh2, y.
    gw sih yg normal2 aj.
    gak bakal tahan klo disuruh makan gituan.
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.