1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Disease Jangan Anggap Remeh Gigi Berlubang

Discussion in 'Intensive Health Unit' started by smkosasih, Oct 19, 2009.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    Jangan anggap remeh gigi berlubang

    Bila gigi anda berlubang atau mengalami karies gigi seharusnya patut untuk lebih berhati-hati, apalagi bila anda memunyai penyakit diabetes. Sebab bagi orang yang berpenyakit diabetes, bila dalam dirinya terjadi infeksi gigi dan gusi bisa merembet pada efek negatif pada bagia tubuh lainnya.

    "Jangan dianggap remeh, bila pertahanan lokal dalam gigi lemah. Infeksi itu bisa terbawa ke dalam tubuh melalui sel darah, bisa ke klep jantung,pembuluh darah dan pada ibu hamil bisa ke plasenta janin, " demikian dikatakan dr. Tengku Bahdar Djohan dari Rumah Sakit Bintaro Internasional kepada Waspada Online seusai Diskusi Kesehatan terkait kesehatan gigi di Jakarta, Jumat (3/7).

    Makanya dia menyarankan bagi orang-orang yang memiliki gigi berlubang untuk lebih hati-hati dan selalu periksakan gigi ke dokter gigi. Hal ini sebagai bentuk pencegahan agar tidak berlanjut ke tingkat lebih serius. "Bagi penderita diabetes yang memunyai gigi berlubang periksakan bisa 3-6 bulan sekali," ujar Tengku.

    Masalah gigi berlubang ini, lanjutnya, tidak hanya berhenti di abses gigi yaitu kumpulan nanah akibat infeksi bakteri di rongga syaraf/pulpa gigi. Sebab bisa terjadi ancaman fokal infeksi. "Yaitu infeksi kronis di suatu tempat yang memicu penyakit di tempat lain," tambahnya.

    Menurut Tengku, racun dan sisa kotoran maupun mikroba yang memicu infeksi tersebut bila abses gigi tidak terobat, penyakit komplikasi berbahaya bisa terjadi. Misalnya selain gigi tanggal, juga mediastinitis (peradangan pada dada), sepsis (peradangan di seluruh tubuh akibat infeksi), facial cellulitis, Ludwig's angina (penyebaran infeksi ke jaringan lunak, osteomyelitis of the jaw (penyebaran infeksi ke tulang rahang gigi) dan lainnya yang bisa menyebabkan abses otak, endocraditis (peradangan dari lapisan jantung, jantung otot, dan katup jantung) dan pneumonia (radang paru-paru).


    maap kalu repost..

    :maaf::maaf:
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Rei78 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Nov 29, 2008
    Messages:
    276
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +54 / -0
    Wah jadi tau neh, ternyata lubang di gigi bisa menyebabkan organ laen yg jauh dari gigi kena penyakit juga :takut:
     
  4. fukuro Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 19, 2009
    Messages:
    70
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    agree bro, gigi saya tadinya lubang kecil, karena males ke dokter gigi, cape ngantri nya, jadi dibiarkan saja, ehhh sekarang terpaksa gigi yang bolong tersebut separuh dibuang, untung nggak sampe ompong :D hehehe
     
  5. nitnot M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 2, 2009
    Messages:
    1,149
    Trophy Points:
    112
    Ratings:
    +662 / -0
    gigi gw lobangnya banyaak nih,, :sedih: klo mu ke dokter gigi sereem,,,tapi sekarang udah bner semua,, :hihi:

    promosiii :swt:
     
  6. hanamaru MODERATOR

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 18, 2009
    Messages:
    4,882
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +94,604 / -0
    gigi berlubang bisa menyebabkan penyakit ini :
    seremmm... :takut:
    padahal salah satu gigi ane berlubang, tapi ane males ke dokter gigi, takutttt :swt:
     
  7. josh_luciver Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 26, 2009
    Messages:
    53
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    takut gan ke dokter gigi :takut:
    abis dokter gigi tukang bo'ong.... :hipno:
    bilagnya gak sakit...eh di otak-atik gigi wa sakit bener :hulk:
     
  8. boku M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 10, 2009
    Messages:
    3,087
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +53,987 / -0
    klo yang bagus itu pake sensodyne tuh :top:
    iy, perawatan gigi emang mahal bgt, kmrn2 sempat nyoba nambal : lobang kecil aj udh 500rb gitu:kaget:
     
  9. fukuro Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 19, 2009
    Messages:
    70
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    emang kadang-kadang ada dr gigi yang rese tuh, cuma cari duit aja pikirannya, gigi nggak kenap-kenapa, tau-tau langsung di kutak-katik, dan yang lebih sebel nya lagi, pas bayar tagihannya diatas 500rb :hulk:
     
  10. smkosasih M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 9, 2008
    Messages:
    5,341
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,189 / -0
    kalu mahal ke puskesma aja...
    gw tambal gigi di puskesmas bekasi gratis dgn syarat KTP bekasi...
    tapi ngantrinya amit2..

    kalu cabut giginya gratis ga yah?:???:
     
  11. canvas M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Nov 2, 2009
    Messages:
    301
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +12 / -0
    nice inpoh
    tp plg takut ke dktr gi2 nigh...hiikz..palagi pas diutak atik pke yg kyk drill itu:takut:

    rajin gosok gi2 aja sehr 2x atau klo sehabis mkn coklat atau mknan manis laennya klo mo tdr hrus gosok gi2 klo engga ya bs berakibat gigi berlubang:tooth:
     
  12. anakbingung M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 9, 2009
    Messages:
    1,429
    Trophy Points:
    147
    Ratings:
    +780 / -0
    promosi terselubung nih, ga boleh nyebut merk :haha:
    btw, saia baru aj nambel lobang + perawatan ga sampe 200rb kok...
     
  13. Angel0fDarkness M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 31, 2009
    Messages:
    884
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +1,020 / -0
    g pernah ngalamin pengalaman buruk didokter gigi klo mo diingat lagi bikin :dingin:
    abisnya dokternya main cabut aja, trus pake' nyabutnya dengancara paksa lagi.... pake tang pula.... :beku:
    :voodoo: dokter sialan
     
  14. peys032 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 31, 2009
    Messages:
    447
    Trophy Points:
    206
    Ratings:
    +8,514 / -0
    gigi berlubang emang berbahaya
    apalagi kalo kena urat syaraf yang ada di gusi
    sangat bahaya tuh bro!
     
  15. yuma Veteran

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Oct 3, 2009
    Messages:
    5,763
    Trophy Points:
    201
    Ratings:
    +3,014 / -0
    Dulu gusi saya pernah bengkak parah gara-gara gigi geraham berlubang. Mana warnanya sampai merah tua kecokelatan pula. Dokter yang memeriksa sampai marah-marah karena saya mengabaikan gigi yang lubangnya cukup dalam itu.
    Akhirnya saya diberi antibiotik supaya bengkaknya kempis. Sejak saat itu saya kapok, begitu lubang langsung dibawa ke dokter :motor:
     
  16. dcreator Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 7, 2011
    Messages:
    100
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +10 / -0
    paling menyedihkan klo sakit gigi.
    sampe gak bisa ngapa"in
    mau boker aja susah
     
  17. 21st Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 10, 2012
    Messages:
    47
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +137 / -0
    kalo gigi berlubang itu mmg harus ketemu dokter ya?
    ga bisa minum antibiotik aja? :ogtanya:
     
  18. muchtarluthfi M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Sep 13, 2012
    Messages:
    9,761
    Trophy Points:
    222
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +15,410 / -1
    bisa, tadi udah dijelaasin sama kak MOD
    :peace: :peace:
     
  19. gadanama Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 20, 2012
    Messages:
    200
    Trophy Points:
    67
    Ratings:
    +872 / -1
    serem bgt dah.. :gaswat:

    kalo gigi berlubang, organ yang lain bisa kena penyakit jg :takut:
     
  20. verseiless Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 1, 2012
    Messages:
    58
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +3 / -0
    Waduh? Infeksi gigi berlubang bisa sampai jantung? Serem juga ya..
     
  21. GFA Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 14, 2011
    Messages:
    403
    Trophy Points:
    52
    Ratings:
    +1,299 / -0
    Lebih baik kita menjaga makanan kita dengan mengurangi konsumsi gula agar gigi kita tidak berlubang

    daripada terkena dampak infeksi gigi berlubang
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.