1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

News BioShock akan hadir di iOS dalam waktu dekat

Discussion in 'Free Talk Zone' started by AndyLPJr, Aug 5, 2014.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. AndyLPJr Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 15, 2011
    Messages:
    174
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +18 / -0
    [​IMG]
    BioShock merupakan salah satu game yang sangat terkenal di platform komputer desktop. Setelah sukses di versi komputer desktop kali ini BioShock akan hadir kembali di perangkat smartphone yaitu iOS. 2K games sebagai publisher dari BioShock mengumumkan bahwa game terbaru mereka ini masih tetap akan bertahan dengan tampilan fps klasik.

    Jalan cerita awal dari game BioShock ini akan bermula di Rapture, lingkungan bawah air yang sepenuhnya terisolasi di kota Utopian. Lingkungan tersebut diciptakan oleh Andrew Ryan, seorang milyader berkebangsaan Mongol yang mencoba untuk merealisasikan ide dan visinya dengan menciptakan Idyll Rapture. Kamu akan berperan sebagai Jack, satu-satunya orang yang selamat dari kecelakaan pesawat terbang dan tidak memiliki pilihan lain kecuali memasuki daerah Rapture.

    [​IMG]

    [​IMG]

    [​IMG]


    Game pada versi iOS ini tidak akan mengalami banyak perubahan dibandingkan pendahulunya, kecuali beberapa bagian seperti detail grafis dan mekanik yang diturunkan untuk menjaga performance agar mulus sewaktu bermain. Demo dari BioShock sudah dihadirkan dalam sebuah video yang dapat dilihat dan dimainkan dengan MFi controller pada iPad. Sampai saat ini 2K belum mengumumkan tanggal rilis dan harga, akan tetapi bisa kita pastikan game tersebut akan hadir tidak lama lagi.

    [video=youtube;0Jm0AZGV8vo]http://www.youtube.com/watch?v=0Jm0AZGV8vo[/video]

    sumber : TouchArcade, Gadget Centre
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. jyv Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 3, 2013
    Messages:
    48
    Trophy Points:
    22
    Ratings:
    +0 / -0
    ada versi androidnya ga gan? game horror yah ini?
     
  4. omi M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Dec 20, 2010
    Messages:
    5,985
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +6,317 / -1
    bioshock genre survival horror
    tipe-tipe resident evil gitu, cuma kalau bioshock ada unsur RPG-nya
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.