1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Recipe(s) kuker karakter

Discussion in 'Meramu / Meracik' started by erfi, Dec 8, 2013.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. erfi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 3, 2013
    Messages:
    1,446
    Trophy Points:
    72
    Ratings:
    +797 / -0
    _20130705_064740
    [IMG]_20130705_064700

    membuat kue kering yang bahan dan cara membuatnya mudah selain itu bisa di kreasikan sendiri.
    ini resep sendiri tapi bisa jg menggunakan resep dari sumber http://www.resep-kue-kering.com/

    bahan-bahan:
    250 gr margarine
    400 gr tepung terigu
    150 gr gula halus
    2 butir kuning telur
    1 sdm tepung maizena
    2 sdm susu bubuk
    1sdm room butter

    cara membuat : campurkan margarine,telur,gula halus,maizena,susu bubuk,room butter ,aduk.Jika menggunakan mikser jangan lama-lama karena bisa menyebabkan kue mengembang,sebaiknya di aduk menggunakan spatula .yg terakhir masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sampai kalis.
    gilas adonan setebal 2,5 cm cetak menggunakan cetakan kue kering,,panggang dlm oven hingga matang.
    hiasi dengan icing sugar ato bisa juga menggunakan coklat leleh.
    membuat icing sugar : 1 butir putih telur mikser hingga mengembang (sampai berbentuk busa putih) tambahkan gula halus 100 gr.beri pewarna dan masukkan dlm piping bag.semprotkan di atas kue dan panggang kembali ,kurang lebih sekitar 10 menit.

    Jika ada yang kurang jelas silahkan bertanya.....hiii
    selamat mencoba
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. erfi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 3, 2013
    Messages:
    1,446
    Trophy Points:
    72
    Ratings:
    +797 / -0
    mumpung hari libur gak ada kegiatan bikin kue aja....
    Hasil jadinya =[​IMG]
     
  4. vagabond M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 8, 2008
    Messages:
    4,076
    Trophy Points:
    237
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +9,099 / -1

    Dilihat dari bahan dan cara pengolahannya seh kayaknya mudah :hoho:
    Entar saya juga nanti coba bikin ini kue.

    Melihat gambarnya lansung melotot :matabelo: Bagi dikit kak hahai .....
     
  5. erfi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 3, 2013
    Messages:
    1,446
    Trophy Points:
    72
    Ratings:
    +797 / -0

    Boleh-boleh mey,,,:haha:
    Ntar di ajari dech..:D
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.