1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Samsung Bakal Tinggalkan Bahan Plastik?

Discussion in 'Free Talk Zone' started by geovini77, Apr 16, 2013.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. geovini77 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 13, 2011
    Messages:
    178
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +47 / -0
    Samsung Bakal Tinggalkan Bahan Plastik?
    [​IMG]
    Respon positif terhadap smartphone HTC One yang mengusung cangkang berbahan logam aluminium rupanya membuat Samsung "khawatir" soal desain dan kualitas material produk-produknya sendiri.

    Hal tersebut disampaikan oleh seorang sumber SamMobile yang dikutip oleh Phone Arena.

    Material plastik yang digunakan perusahaan asal Korea ini memang kerap mengundang kritik karena membuat produk-produknya jadi terkesan ringkih sekaligus murahan, walau sebenarnya dibekali komponen-komponen canggih.

    Alhasil, menurut sang sumber, Samsung disinyalir bakal mulai mengadopsi bahan metal untuk produk andalan berikutnya, yaitu Galaxy Note III. Jenis logamnya sendiri masih belum diketahui.

    Perangkat perpaduan smartphone dan tablet (phablet) baru ini disebutkan memiliki layar Full-HD AMOLED 6 inci, prosesor Exynos 5 Octa, kamera 13 megapixel, dan sistem operasi Android versi terbaru.

    Sumber anonim tersebut juga mengatakan bahwa Samsung sebenarnya sudah mempertimbangkan cangkang logam untuk dipakai di Galaxy S4. Akan tetapi hal itu batal diwujudkan karena bakal menunda proses produksi smartphone high-end ini.

    Selain HTC, produsen smartphone lain yang sudah menggunakan bahan aluminium untuk produknya sejak lama adalah Apple.

    News By Kompas.com

    :grp:
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. endra85 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 28, 2011
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    nah bgtu donk harga mahal harus diimbangin dengan material yg berkualitas juga
     
  4. sambelblacan M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 18, 2008
    Messages:
    425
    Trophy Points:
    106
    Ratings:
    +746 / -0
    plasticnya terasa cheap banget emang dah seharusnya diganti sesuai harganya

    dibandingkan htc one lbh elegan h1 drpd s4
     
  5. tria999 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 18, 2012
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +1 / -0
    minimal chasing aluminium..abisnya hp mahal tp chasingnya kya hp china...

    nb.soalnya bahan plastik d korea udh abis buat permak org2 korea yg operasi :D (for fun LOL)
     
  6. geovini77 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 13, 2011
    Messages:
    178
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +47 / -0
    kalo ane sih bro cuman mikir casenya bagus pun, hampir semua orang ujung2nya di kasih case silicon lagi ato leather case....

    bagi ane yang penting hardware+software mantap!!!
     
  7. bebexz Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 23, 2011
    Messages:
    366
    Trophy Points:
    117
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,309 / -0
    emang keliatan ringkih kok kalo bahan nya plastik :iii:
     
  8. rheny Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 24, 2010
    Messages:
    109
    Trophy Points:
    37
    Ratings:
    +260 / -0
    material plastik aja harganya udah lumayan wow :ogohno:
    gimana nanti kalo ganti yang metal ya
     
  9. Ziedrich M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 30, 2009
    Messages:
    3,291
    Trophy Points:
    176
    Ratings:
    +2,234 / -0
    kalo pake logam asal ga suka nyetrum aja..
    pengalaman dulu pake n*kia 6300 suka nyetrum :swt:
     
  10. n4dwnldyeahbaby Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 10, 2011
    Messages:
    37
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    kalo ganti material pasti harga beda ya..........tapi kalo buat galaxy S3 cs yang mahal2 ya harusnya udeh alumunium lah...
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.