1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

HTC First, Ponsel Pertama dengan Facebook Home

Discussion in 'Free Talk Zone' started by geovini77, Apr 5, 2013.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. geovini77 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 13, 2011
    Messages:
    178
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +47 / -0
    HTC First, Ponsel Pertama dengan Facebook Home
    [​IMG]
    Event Facebook yang diadakan hari Kamis (4/4/2013) waktu Amerika Serikat bagian timur (Jumat dini hari WIB) turut memperkenalkan HTC First, smartphone yang datang dengan aplikasi Facebook Home secara default.

    Smartphone yang mengusung ukuran layar 4,3 inci ini dibekali dengan prosesor dual-core Qualcomm Snapdragon 400 dan sistem operasi Android 4.1 Jelly Bean.

    Namun, bukan hardware yang menjadi daya tarik perangkat ini, melainkan software Facebook Home yang terintegrasi di dalamnya.

    Facebook Home adalah sebuah aplikasi yang mengubah tampilan homescreen dan lockscreen dari sebuah ponsel Android sehingga mampu menampilkan update secara real time sepanjang waktu tanpa mengharuskan pengguna membuka aplikasi tertentu.

    [​IMG]
    Facebook Home sendiri sebenarnya juga bisa digunakan di sejumlah smartphone Android lain, seperti HTC One X dan Samsung Galaxy SIII.

    Namun, CEO HTC Peter Chou mengatakan bahwa HTC First adalah satu-satunya perangkat yang datang dengan optimalisasi Facebook Home. "Itu berarti Anda akan mendapatkan pengalaman yang unik," ujarnya di atas panggung, seperti dikutip dari Engadget.

    Optimalisasi tersebut termasuk notifikasi sistem yang bisa bekerja di dalam Facebook Home. Pada versi Home yang di-download dari Google Play, fungsi itu tidak tersedia.

    HTC First tersedia dalam empat pilihan warna, yaitu merah, biru muda, putih, dan hitam. Sayangnya,smartphone ini baru akan tersedia secara eksklusif lewat operator seluler AT&T di Amerika Serikat.

    News By Kompas.com

    :grp:
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. novaldano Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 22, 2011
    Messages:
    26
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    sayangnya gw ga terlalu suka ama facebook om :D
     
  4. k4s1h Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 21, 2011
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +3 / -0
    semua orang sudah bosen Facebookan nich, jadi boomerang nich bisa ga untuk malah tambah rugi si HTC
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.