1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Other Pemerintah Jerman Bagikan Gratis Blackberry z10 ke Semua PNSnya!

Discussion in 'Free Talk Zone' started by bandiet, Mar 7, 2013.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. bandiet M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Dec 23, 2011
    Messages:
    2,025
    Trophy Points:
    57
    Ratings:
    +814 / -0
    Baru-baru ini kita tau bahwa Blackberry z10 telah diluncurkan dinegara kita, pemberitaan diberbagai media akan gadget Blackberry baru ini sangatlah ramai dan hangat dibicarakan. Tentunya juga harga yang sangat mahal masih menjadi bahan perbincangan baik para konsumen maupun pengamat gadget dinegara kita. Tentunya bagi kita para pengguna setia Blackberry sudah sangat ngiler ingin membeli gadget terbaru ini, tidak ayal beberapa dari kita harus pasrah melihat harganya yang mencapai Rp. 7 juta, tapi biarpun begitu masih ada beberapa operator seluler Indonesia yang telah mensubsidi harga Blackberry z10 tersebut. Tapi tau kah kalian bahwa dinegara Jerman, ponsel Blackberry z10 ini dibagikan secara gratis?!

    5137efc889fb113626203608191b53e4205afbe2022cf2b2a24.jpg

    Sontak pastinya kita kaget mendengar hal ini, ya iyalah bagaimana tidak? Harga Blackberry z10 yang sangat tinggi dinegara kita dan orang sampai susah payah ingin membelinya tapi di Jerman ponsel ini malah dibagikan gratis. Memang kejadian ini tidak pertama kali terjadi sob, sebelumnya kita pastinya pernah mendengar bahwa beberapa perusahaan lain juga mewajibkan karyawannya untuk menggunakan ponsel tersebut seperti iPhone 5 atau Samsung Galaxy S III, karena sifatnya yang wajib maka pastinya perusahaan tersebut membagikan cuma-cuma ponsel tersebut kepada seluruh karyawannya. Nah hal ini juga terjadi pada pemerintah Jerman sob. Tergolong aneh memang pemerintah Jerman lebih memilih memberikan para PNSnya tersebut ponsel Blackberry z10 ketimbang iPhone, ataupun Samsung Galaxy, tapi hey what the hell kalau gratis siapa yang nolak ya kan?

    Pemerintah Jerman baru saja memesan sebanyak 5000 Blackberry z10 kepada Blackberry dimana nantinya ponsel ini akan diberikan cuma-cuma kepada para pegawai negeri yang bekerja di bidang keamanan informasi. Kenapa pemerintah Jerman lebih memilih Blackberry ketimbang ponsel lain yang lebih canggih? Sepertinya fitur dan fungsi yang ada didalam Blackberry dilansir menjadi alasan kuat pemerintah Jerman memilih ponsel ini. Untuk tambahan, karena ponsel ini nantinya digunakanuntuk bidang keamanan informasi, handphone tersebut pun akan diberi fitur keamanan tambahan yang lebih ketat. BlackBerry pun akan menyematkan teknologi pengaman tambahan bernama Secusmart yang memberikan fitur enkripsi data serta voice dan pesan teks yang aman.

    5137efc2d8e4113626203546326292516_1e40400b0e_z.jpg

    5137efbd0de151362620349z10_hands_114_large_epic.jpg

    Perusahaan besar sudah memberikan ponsel canggih bagi karywannya cuma-cuma, pemerintah Jerman juga sudah memberikan kepada PNSnya Blackberry z10 gratis, kira-kira giliran untuk di negara kita kapan yah? Apakah pemerintah atau perusahaan besar di Indonesia berani menerapkan sistem seperti ini? Wah alangkah bahagianya pasti para karyawannya jika ada perusahaan atau badan instansi pemerintah yang melakukan hal serupa. Bekerja diberikan ponsel mahal gratis? Pastinya akan lebih semangat nih kerjanya

    5137efd376bc91362620371blackberry_z10_1361791108_540x540.jpg

    Siapa yang mau diberikan ponsel gratis oleh perusahaan tempat kita bekerja, tunjuk tangan? Oh semuanya tunjuk tangan ya? Well, semoga suatu saat nanti ada kebijakan baru bagi negara kita ya untuk misalnya menggunakan iPhone 5. Alangkah bahagianya hidup ini jika terjadi.

    News Powered By Indogamers.
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. c114nd124 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 25, 2010
    Messages:
    90
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    minta lowongannya kk :p
     
  4. nioalfa M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 19, 2010
    Messages:
    441
    Trophy Points:
    67
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +808 / -0
    Negara yg banyak koruptornya ga mungkin bagi2 Hp gratis.. Uang milik rakyat aja diembat.. wkwkkwkwkwk...
     
  5. cipher Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 21, 2009
    Messages:
    43
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +9 / -0
    >< yah bgtlah, duit rakyat dipikir duit sndiri, BB10 ya? bagus sih, cm msh kurang dr yg lain :p
     
  6. deevro M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 19, 2011
    Messages:
    1,290
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +12,236 / -0
    klo buat harga 6,5 juga menurut ane kurg Worthy dah ..
    tp klo gratisan sih gpp :oghoho:
     
  7. joeysaturday Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 30, 2012
    Messages:
    49
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    kalo di sini kaya gitu bisa langsung kegirangan tuh pns nya .. amit2 deh..
     
  8. pamungkas88 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 6, 2013
    Messages:
    48
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +16 / -0
    makjang... enak bener... :ogmarah: :ogmarah: :ogmarah:
     
  9. senseisan Members

    Offline

    Joined:
    Aug 30, 2011
    Messages:
    9
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    tapi gaji dipotong wkwkwk......
     
  10. MemphisRaines M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 15, 2011
    Messages:
    521
    Trophy Points:
    72
    Ratings:
    +17 / -0
    ane juga ngiri gan :ogohno::ogohno:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.