1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Legend/Myth Mitos lagu GLOOMY SUNDAY

Discussion in 'History and Culture' started by derocky, Apr 6, 2012.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. derocky Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 12, 2012
    Messages:
    98
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    MITOS LAGU GLOOMY SUNDAY
    Lagu Gloomy Sunday yang judul aslinya Szomorú
    Vasárnap atau dalam bahasa Indonesianya Minggu
    Yang Kelam tercipta pada tahun 1933 dan
    merupakan karya dari seorang komposer dan
    pemain piano autodidak dari Budapest, Hungaria,
    bernama Rezső Seress. Lagu ini terkenal sebagai lagu
    pengiring kematian pada era itu, karena banyak yang
    telah menjadi korban bunuh diri karena seolah-olah
    terhipnotis setelah mendengar lagu tersebut. Rezső
    Seress sang penciptanya juga meninggal akibat
    bunuh diri pada tahun 1968.
    Rezső Seress diberitakan bunuh diri pada tahun
    1968 di hari Minggu dengan meloncati jendela
    apartemen dari tempat tinggalnya. Dikatakan, Rezső
    Seress bunuh diri karena menyadari bahwa setelah
    Gloomy Sunday meledak jadi hit pertamanya di
    berbagai negara, dia berpikir bahwa dia tidak akan
    pernah lagi bisa menciptakan hit seperti itu untuk
    yang kedua kalinya. Makanya dia berniat untuk
    mengakhiri hidupnya. Apakah ada alasan lain dibalik
    kematiannya...? Who knows....?
    Lagu ini telah diterjemahkan kedalam beberapa
    bahasa seperti Bahasa Inggris, Perancis, Finlandia,
    dan Spanyol, dan telah dirilis dalam 7 versi oleh 56
    penyanyi yang berbeda termasuk diantaranya versi
    Heather Nova, Bjork, Ray Charles, Sarah Brightman
    dan Sinead O’Connor, versi Billie Holliday-lah yang
    membuat lagu ini sangat terkenal dan pada akhirnya
    menjadi versi standard interpretasi Gloomy Sunday,
    yang liriknya dibawah ini.
    Sunday is gloomy,
    My hours are slumberless
    Dearest the shadows
    I live with are numberless
    Little white flowers
    Will never awaken you
    Not where the black coaches
    Sorrow has taken you
    Angels have no thoughts
    Of ever returning you
    Wouldn’t they be angry
    If I thought of joining you?
    Gloomy sunday
    Gloomy is sunday
    With shadows I spend it all
    My heart and I have decided
    To end it all
    Soon there’ll be candles and prayers
    That are said I know
    But let them not weep
    Let them know
    That I’m glad to go
    Death is no dream
    For in death I’m caressi’n you
    With the last breath of my soul
    I’ll be blessin’ you
    Gloomy sunday
    Dreaming
    I was only dreaming
    I wake and I find you asleep
    In the deep of my heart here
    Darling I hope
    That my dream never haunted you
    My heart is tellin’ you
    How much I wanted you
    Gloomy sunday
    (“Gloomy Sunday” performed by Billie Holliday)
    Lagu Gloomy Sunday ini sebenarnya merupakan
    soundtrack dari sebuah film yang cukup populer.
    Filmnya berjudul sama dengan judul lagu
    soundtracknya, yaitu film yang menceritakan
    tentang sebuah hubungan segitiga seorang wanita
    pemilik restaurant di Hungaria. Dalam film Gloomy
    Sunday tersebut juga diceritakan tentang beberapa
    kasus bunuh diri yang diakibatkan oleh lagu ini.
    Di tahun 1997, Billy Mackenzie penyanyi yang
    merekam lagu Gloomy Sunday di tahun 1982 juga
    mati bunuh diri di dekat rumah ayahnya.
    Bahkan, katanya apabila lagu Gloomy Sunday ini
    dimainkan tanpa lirik (suara penyanyi) atau hanya
    berupa instrumental saja maka pendengarnya akan
    tertidur berat dan mengalami mimpi buruk yang
    kelihatan nyata sekali.
    Di negeri asalnya sendiri, Hungaria, lagu ini dilarang
    keras untuk beredar karena telah meyebabkan
    meningkatnya gelombang bunuh diri di Negara
    tersebut.
    Lagu gloomy sunday sendiri hilang dari peredaran
    dan menjadi terlupakan, semenjak adanya perang
    adolf hitler di tahun 1930-an, lagu ini dimusnahkan,
    dan versi aslinya sudah tidak ada lagi, mengingat
    banyak yang telah menjadi korban dari lagu ini.
    Dalam siaran Radio BBC lagu tersebut dilarang keras
    untuk diudarakan.
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. chain94 Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Nov 14, 2011
    Messages:
    3,130
    Trophy Points:
    236
    Ratings:
    +5,007 / -0
    pas saya denger, rasanya ga ada perasaan pengen bunuh diri, :bloon:
    kayaknya ini cuma cerita rekaan alias hoax. :bloon:
     
  4. Gauss Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 7, 2012
    Messages:
    11
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    wew, lgunya :serem: coi :lol:
     
  5. derocky Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 12, 2012
    Messages:
    98
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    Nggak gan itu bukan hoax ini ni langkah langkah ini baru bisa membuat perasaan jadi kacau dan mau mengakhiri hidup

    1.Harus pada posisi putus asa
    2.Harus mendengarkan versi bulgaria asli'szomoru vasarnap
    3.Bisa ngerti bahasa bulgaria

    Kalo agan memenuhi langkah diatas bisa kacau perasaan agan
     
  6. chain94 Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Nov 14, 2011
    Messages:
    3,130
    Trophy Points:
    236
    Ratings:
    +5,007 / -0
    kedua ciri di atas bisa saya penuhi, tapi kalo disuruh bahsa bulgaria, mana ngerti. :haha:
    berarti emang beneran ya? :bloon:
     
  7. 1c4ru5 Veteran

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Mar 9, 2010
    Messages:
    6,687
    Trophy Points:
    267
    Ratings:
    +6,223 / -1
    lol
    repost neh
    gw suer yakin deh sudah pernah yg bwt threadnya :swt:
    entah di edu y?
    ntr deh gw cek :peace:
    klo bnr skrg thread 1lgi dah ilg,berarti yap slkan berdiri nih trit

    edit:
    ktmu
    di education
    http://www.indowebster.web.id/showthread.php?t=91247
    lgian jg lbh mirip edu sih
    dan 1lgi gw br igt,bkn bhs bulgaria itu tapi hungaria :unyil:
    jg thread sblmny lbh lengkap
    so gw lapor momod ya :peace:
    maaf deh om ts :maaf:
     
    Last edited: Apr 9, 2012
  8. derocky Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 12, 2012
    Messages:
    98
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +6 / -0
    Silakan di cek gan ane udah liat ampe page 20 ane udah cek kok :peace: kalo gitu silahkan situ kan Regional leader minta moderator aja buat hapus ane gak nentang ko kalo ane salah :haha: peace
     
    • Like Like x 1
  9. 1c4ru5 Veteran

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Mar 9, 2010
    Messages:
    6,687
    Trophy Points:
    267
    Ratings:
    +6,223 / -1
    ha?bkn krn pangkat jg :peace:
    gw brani comment gitu krn gw prnh dejavu post di suatu thread gloomy sunday di education
    pas gw lgi aktif2nya dlu di subforum 89(edu,sejarah dan sbgian dah dpndh ke sains jg mistery) ini :unyil:

    :maaf:
    btw br 1x liat ada jg yg berani ngomong kyk ts :terharu:
    cek cp :malu:
    btw maaf ya skli lg ts :maaf:
     
  10. adnanunique Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Apr 29, 2010
    Messages:
    12,032
    Trophy Points:
    262
    Ratings:
    +25,328 / -0
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.