1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Other Dampak Positif Dari Mitos

Discussion in 'Dunia Lain' started by enjoy7, Oct 21, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. enjoy7 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 2, 2011
    Messages:
    90
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +39 / -0
    [​IMG]

    Kalau kita mendengar kata Mitos pasti kita semua sudah bisa menerka dibalik kata tersebut,pasti yang ada di benak kepala kita adalah segala sesuatu yang bersifat Mistis alias berbau Gaib.Tentu saja pengertian tersebut benar sekali,karena Negara kita memang sangat terkenal dengan 1001 macam Mitos yang beredar dari Sabang hingga Merauke yang berbeda – beda Mitosnya tapi saling berkaitan erat satu sama lainnya.

    Bagi sebagaian dari kita,ketika mendengar ucapan “ Mitos “ pasti bulu kuduk kita merinding & rasa takut yang datang begitu cepat tanpa sebab yang jelas.Ini adalah sebuah bentuk refleks dari simulasi saraf otak ketika mendengar ucapa dari telinga.Mitos memang tidak bisa dilepaskan dengan perjalanan bangsa Indonesia dari dahulu hingga saat ini,bagi sebagian orang hal tersebut masih dianggap sebuah hal yang tabu atau keramat jika diperbicangkan lebih dalam lagi.

    Tapi bagi sebagaian tokoh agama,mengumumkan bahwa mengkramatkan beda mati memang haram hukumnya bagi agama Islam untuk di sembah atau di beri sesajen.Dibalik pro & kontra tentang masalah paham tersebut,saya adalah pihak yang mendukung budaya Mitos agar tetap di lestarikan oleh masyarakat kita.Karena dibalik itu semua,ada sisi positif yang bisa kita ambil dari mengkramatkan suatu benda mati atau hidup yang tersebar di setiap wilayah di Indonesia.


    1. Mengurangi sifat tangan jahil manusia yang sering mencorat – coret batu,pohon & gedung tua.
    2. Melestarikan suatu perkembangan ekosistem alam seperti hewan ikan,burung,labi – labi agar tetap hidup bebas dialamnya tanpa ada perburuan liar yang marak terjadi.
    3. Mendukung kegiatan Go Green,karena belakangan ini banyak sekali penebangan secara besar-besaran untuk membangun Mall,Gedung & Jalan Raya agar bisa tetap diminimalisir oleh,beberapa pohon yang di anggap kramat.
    4. Menjaga tutur kata & perilaku kita terhadap lingkungan sekitar,karena banyak dari kita yang bertutur kata tidak sopan di beberapa tempat umum.
    5. Menjaga tradisi leluruh kita yang sudah ada sejak dahulu kala & menjadi aset budaya bangsa Indonesia yang tidak ternilai harga oleh uang.
    6. Lebih bertakwa & berserah diri kepada Tuhan,karena segala sesuatu yang ada di muka Bumi ini adalah ciptaan Tuhan semata.


    Tidak semua yang kita denger & lihat semua buruk,jika kita menyelami itu semua dengan bijak maka kita akan mengerti dampak positif & negatif terhadap semua itu.


    SUMBER
    http://arsavin666.blogspot.com
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. ouzie_kyu M V U

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Jul 18, 2009
    Messages:
    29,373
    Trophy Points:
    218
    Ratings:
    +133,987 / -0
    Masalah Mitos ini emang rada sulit untuk bisa judge kk... Klo menurut ane sendiri sih tergantung Mitos-nya itu kayak apa, klo yang masih dalam ranah positif dan bisa memiliki manfaat kayak yang kaka jelaskan diatas sih boleh2 aja, cuman klo sudah masuk ke people heart's and make someone worship something that shouldn't be worshiped y saya kontra sama itu... :rokok:
     
    Last edited: Oct 21, 2011
  4. jatiwulung Members

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 14, 2011
    Messages:
    595
    Trophy Points:
    0
    Ratings:
    +56 / -0
    :???: labi-labi itu kura-kura?
    :doa: ga ada yg mau kena tenung lelembut setempat, jangan usik2 deh

    Wisata hutan Go Green juga mendatangkan duit kok, pemerintah aja yang mustinya lebih jeli :hehe:
     
    • Thanks Thanks x 1
  5. Sniper_king M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 25, 2011
    Messages:
    902
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +3,540 / -0
    segala sesuatu memang ada dampaknya.
    baik itu positif atau negatif :hmm:

    jadi bijaksanlah terhadap sesuatu yang blom di ketahui akibatnya. :hoho:
     
  6. Dopplegingers Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 19, 2011
    Messages:
    132
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +46 / -0
    Iya sih,
    terutama Mitos2nya tuh yang menakut2i orang Lain,

    jama sekarang banyak yang begitu :panda:
     
  7. naigaxeon Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 4, 2010
    Messages:
    61
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +13 / -0
    sebenarnya efek positifnya menurut saya : dapat menjadikan pelajaran buat kita , kadang mitos ada yang benar ada yang tidak soalnya orang-orang zaman dulu kan gak mengerti ilmu pengetahuan... kn zaman dahulu orang-orang make ilmu mistik....
     
    • Like Like x 1
  8. deathtometal Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 25, 2011
    Messages:
    24
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +5 / -0
    analisa lumayan cerdas Gan, yg penting adalah sejauh mana berbuat sesuatu bukan krn mitos tsb, tp kesadaran akan dampaknya juga baik diri sendiri, orang lain, hewan/tumbuhan dan lingkungan

    *peluk*
     
  9. give_thanks Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 7, 2009
    Messages:
    11
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    menurut gw, mitos itu ada karena jaman dahulu tuh ilmu pengetahuan belum ada jadi orang2 masih percaya akan kekuatan gaib dan kepercayaan ini turun temurun. tapi ada sisi bagusnya sih, jadi orang tidak menyepelekan hal2 yg sederhana,
     
  10. 34805 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 12, 2011
    Messages:
    217
    Trophy Points:
    166
    Ratings:
    +12,688 / -0
    ane setuju ndan. . . :ogtop:

    mitos itu budaya lama,, msh berbau mistis. . .
    :peace:
     
  11. khairul169 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 30, 2011
    Messages:
    796
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +3,393 / -0
    Mitos kan cuma hal-hal yang sering dibicarakan antara HOAX atau gaknya :hoho:
     
  12. maducinta M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 17, 2009
    Messages:
    659
    Trophy Points:
    221
    Ratings:
    +5,969 / -0
    apa dikata...mitos bukan hanya sekedar kata2 keramat tp jug bisa menceritakan sejarah dibalik adanya mitos???
     
    • Thanks Thanks x 1
  13. ecchi_69 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 12, 2010
    Messages:
    104
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +21 / -0
    Selama mitos itu menghasilkan hal yg positip buat manusia dan alam

    menurut ane gak perlu diperdebatkan ....................
     
  14. riedjal Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 23, 2009
    Messages:
    3,594
    Trophy Points:
    252
    Ratings:
    +9,957 / -0
    ^^
    yup ... ditaati tp jangan diimani ...

    kalo misalnya ada mitos --> kalo nebang pohon A maka bakalan bernasib buruk ...
    y sudah ... 'tu pohon A jgn ditebang ...
    kalopun suatu saat ada yg nebang pohon A trus dia kena sial ... bukan brarti sialnya akibat dia nebang 'tu pohon ...

    bingung g _________ :???:
     
    • Thanks Thanks x 1
  15. Chu88ieZ Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 22, 2009
    Messages:
    71
    Trophy Points:
    32
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +73 / -0
    jaman sekarang memang banyak sih mitos2 yg beredar, beberapa diantaranya bahkan benar2 sudah turun temurun di percayai. tapi menurut gw ada beberapa mitos yg gak connect dengan logika contohnya kalo lagi tidur gak boleh di foto (bikin sial katanya), dudukin bantal bikin pantatnya bisulan, ngintip orang mandi bikin matanya bintitan (istilah org jawa), dan lain2. intinya sebagai orang yg memiliki agama, adat, budaya kita harus pinter2 menyaring mana yg baik dan mana yg tidak baik. :ogtop:
     
  16. DGreen Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 10, 2009
    Messages:
    65
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +2 / -0
    ~dampak positif... menjaga moral/sikap santun kita... (gak bertindak seenak hati)

    *saling menghormati kesemua (termasuk yg di dunia "sana")
     
    Last edited: Dec 13, 2011
  17. acehkhan12 M V U

    Offline

    جان چوك

    Joined:
    Dec 6, 2010
    Messages:
    6,580
    Trophy Points:
    227
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +109,526 / -1
    klo yg orang jawa jgn dudukin bantal nanti bisa bisul..itu emang mitos, tp mengandung nilai-nilai filosofi dan moral. kenapa orng tua berkata mitos seperti itu, krn mereka beranggapan bahwa bantal adalah tempat utk kepala, bukan dibuat duduk tempatnya pantat. jd pikirnya ga pantas, makanya ditakuti dgn ancaman bisul d pantat..:hmm:
    tp seiring jaman, mitos itu pun bisa terjadi pergeseran. ada bantal yg khusus dibuat emang utk diduduki, cth bantal org ambeyen/sakit atau bantal utk jok agar lbh tinggi. yg pasti bantal itu fungsi dan penggunaannya tdk utk d buat tidur/diletakkan kepala..:cerutu:
     
  18. Arquebusa M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 4, 2010
    Messages:
    547
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +22 / -0
    diambil sisi positifnya aja, tapi kalo mitos yang gak masuk akal ya gak usah diikuti :lol:
     
  19. MythaSimca Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 7, 2010
    Messages:
    94
    Trophy Points:
    7
    Ratings:
    +4 / -0
    wah iya bener tuh, mitos bisa buat jaga alam

    jadi orang gak sembarangan kelakuannya :top:
     
  20. hadybae M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 6, 2012
    Messages:
    94
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +638 / -0
    mitos terkadang bukan sekedar mitos kalo menurut ane :hmm:

    kalo di jambi ada gan MITOS ntah iyo ntah idak :lol: acara tipi lokal :lol:
     
    • Thanks Thanks x 1
  21. kimochi_neesan M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 22, 2011
    Messages:
    1,185
    Trophy Points:
    122
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +4,699 / -0
    Mitos adalah bagian dari kearifan lokal (lokal Genius). Oleh karena itu walaupun tidak logis atau tidak masuk akal, pasti ada ajaran kebaikan dibelakangnya. :peace:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.