1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Other Sejarah Lambang Pria & Wanita

Discussion in 'History and Culture' started by oceanic19_boyz, Dec 9, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. oceanic19_boyz M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 1, 2010
    Messages:
    978
    Trophy Points:
    146
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +826 / -1
    [​IMG]

    Cukup menakjubkan bahwa keberadaan simbol itu sudah cukup lama. Didalam dunia Ilmu pengetahuan saja, lambang ini untuk pertamakalinya dipakai pada tahun 1753 oleh Pengarang buku Species Plantarum. Sebelumnya simbol-simbol yang menyatakan laki dan perempuan ini ditemukan pada peninggalan-peninggalan kuno pada jaman prasejarah.

    Sebelum ada tulisan, bangsa-bangsa prasejarah menggunakan gambar dan simbol untuk “berkomunikasi”. Para ahli mencoba untuk mencari hubungan mengapa simbol tersebut yang digunakan untuk menunjukkan laki dan perempuan.

    Ada yang berpendapat tanda lingkaran dan panah menunjukkan bahwa laki-laki saat itu memang dikenal sebagai pemburu yang bersenjatakan tombak, sementara simbol lingkaran dengan tanda silang dibawahnya, sebagai penggambaran perempuan, menunjukkan bahwa wanita memiliki kecenderungan bercermin (lambang itu dianalogikan sebagai cermin bergagang).

    Namun ada juga yang menyebutkan bahwa simbol-simbol itu telah mengalamai perubahan sejak lama, yang diturunkan dari bentuk fisik manusia laki-laki dan perempuan.

    [​IMG]

    [​IMG]

    simbol ini juga digunakan sebagai simbol planet di tata surya kita, yaitu untuk Mars dan Venus (yang selanjutnya juga dikenal : Mars sebagai gambaran laki-laki, dan Venus untuk Perempuan).

    [​IMG]
     
    • Thanks Thanks x 3
    Last edited by a moderator: Jan 21, 2012
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. HELLSPAWN054 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 9, 2010
    Messages:
    178
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +26 / -0
    berarti pria digambarkan dengan Mars (Dewa Perang) dan wanitanya oleh Venus (Dewi Cinta) :p
    waktu gw kecil, interpretasi gw atas lambang itu, Pria itu 'panah' wanita itu 'sasaran'nya :p
     
  4. bugs5 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 8, 2010
    Messages:
    754
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +102 / -0
    owh begitu artinya cowo yg perang cewe yg memberi cinta ke cowo toh
     
  5. rayudha Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 16, 2010
    Messages:
    127
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +7 / -0
    baru baca nih, ternyata itu toh asal mulanya...
    laki2 lambangnya pemburu, kalo cewek cermin..
     
  6. payied M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 6, 2010
    Messages:
    850
    Trophy Points:
    191
    Ratings:
    +15,217 / -0
    tak kirain yang lambang cowok tu lambang twgangan tinggi... :hahai:
     
  7. han_gu Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 5, 2009
    Messages:
    85
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +9 / -0
    awalnya gw kira dari perwujudan lingga dan yoni..
     
  8. azchtein M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 6, 2010
    Messages:
    739
    Trophy Points:
    77
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +310 / -0
    lebih cocok dari yunanani sih, perang dan cinta eaehheheheheh
     
  9. lzu93 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 5, 2010
    Messages:
    557
    Trophy Points:
    81
    Ratings:
    +100 / -0
    klo lmbang ny dari planet,, brarti Pria = merah,, wanita = kuning :peace:
     
  10. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    simbol ini di gunakan pertamakalinya pada tahun 1753..
    dan sampe saat ini masih di pakai.. :hmm:
    bener2 mewakilkan simbolnya.. :top:
     
  11. rhendez Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 28, 2009
    Messages:
    238
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +900 / -0
    ada yg tau kenapa mars dan venus yg digunakan sebagai perlambangan pria dan wanita:dandy:

    itu karena dari ratusan ribu tahun lalu sampai sekarang, hanya dua planet itulah yg bisa dilihat dengan mata telanjang dr permukaan bumi, lalu dijadikan perlambangan pria yakni mars yang menyala merah:onion-102: dan wanita yakni venus yang berkilau paling terang:centil:

    :hmm::peace:
     
  12. Masterpiece31 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 9, 2011
    Messages:
    141
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +181 / -0
    Oooo...jadi itu toh makna di balik lambang pria n wanita,klo dari temen ane yg suka jahil dia bilang klo laki-laki"tukang panah" trus yang perempuan yang"minta tambah":haha:

    nais share broo...:jempol:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.