1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Sony Ericsson Sediakan Update Android untuk XPERIA X8

Discussion in 'Free Talk Zone' started by argakoesdewangga, Nov 30, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. argakoesdewangga M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 25, 2009
    Messages:
    1,114
    Trophy Points:
    192
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,493 / -0
    [​IMG]

    Update Android versi 2.1 untuk jajaran Smartphone keluarga XPERIA akhirnya lengkap sudah. Jika sebelumnya jajaran seri X10 (X10, X10 mini dan mini pro) yang mendapat update eclair, sekarang giliran seri X8 mulai disediakan.

    Melalui blognya, Sony Ericsson sudah mengabarkan bahwa gelombang pertama Eclair untuk Sony Ericsson X8 sudah mulai dijalankan oleh mereka. Beberapa unit X8 sudah dapat diupgrade sementara itu dalam beberapa waktu ke depan untuk unit handset lainnya akan menyusul.

    Sony Ericsson mengungkapkan bahwa setiap negara dan operator yang mengeluarkannya memiliki persetujuan masing-masing semuanya. Untuk versi X8 Indonesia juga sudah bisa diupgrade ke Android 2.1.

    Fitur tambahan baru pada upgrade Eclair X8 ini mencakup :

    - Fungsionaliats Bluetooth yang diperbarui didukung untuk mengirim dan menerima gambar, kontak dan lainnya
    - Penyelarasan otomatis foto kontak antara Facebook dan buku telepon pengguna
    - Cara penanganan foto, audio, teks dan nomor dalam pesan yang sudah lebih disempurnakan
    - Peningkatan platform Android ke Android 2.1.

    Jika sudah hadir upgrade Eclair, maka pengguna akan menerima pesan dalam baris pemberitahuan telepon milikinya. Untuk upgrade, sambungkan telepon ke PC dan pakai PC Companion. Software ini akan memandu Anda selama proses update. Termasuk juga informasi tentang cara buat rekam cadangan setelan dan data serta cara memulihkannya setelah peningkatan.

    (Sumber: solusihp.com)
     
  2. uvaio Members

    Offline

    Joined:
    Sep 2, 2009
    Messages:
    2
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    wah kemaren aku belum bisa update, kata softwarenya belum ada update android untuk xperia x8....kacau...padahal di official website Sony Ericsson indo tgl 26 Nov 2010 udah bisa update ke Eclair untuk xperia x8
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.