1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Apa arti Freedom

Discussion in 'Lifestyle' started by aveo, Sep 22, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. aveo Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 8, 2010
    Messages:
    174
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +297 / -2
    Temen temen semua, boleh tanyakah, apakah arti sebenarnya dari kebebasan (Freedom) dr kehidupan sehari-hari pada manusia seutuhnya?
    contoh apakah saya yang telah berusia lebih dr 21 tahun boleh menentukan jalan kehidupan sendiri dengan menjadi penyanyi, pendeta, or karyawan
    ataukah saya harus mengikuti terus alias menjadi ekor dr orang tua kita atau orang lain?
    juga kebebasan beragama di Indonesia, apakah saya yang seorang muslim dilarang menjadi seorang nasrani?
    apakah saya tidak boleh dilarang menemukan arti kebenaran sejati dalam hidup ini?
    saya bingung sekali
    tolong kalo ada bisa dibantu
    terima kasih
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. nohara21 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 9, 2010
    Messages:
    21
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +17 / -0
    kalo menurut ane sih gan,,
    freedom itu ya bebas menurut ane,,
    tapi tetep g merugikan orang laen,,
    bukan berarti bebas trus seenaknya bisa merugikan orang laen juga,,
    kalo masalah agama kan udah tercantum di Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 yang menyatakan bahwa negara menjamin kebebasan beragama dan berkepercayaan (Pasal 28E jo Pasal 29 ayat 1)
     
  4. lucaviend M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Jul 23, 2009
    Messages:
    20,376
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +7,850 / -0
    freedom?? kebebasan lah...:hehe:

    klo buat gw,,,bebas itu,,terserah kita mau ap,,,tp harus tetap terkendali:top:
     
  5. TurquoiseCat M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 4, 2010
    Messages:
    303
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +14 / -0
    freedom itu bebas nentuin sesuai dengan apa yang kita mau,
    tp tetep ada batasnya yaitu ga boleh ngeganggu kepentingan orang lain jg
     
  6. Master_T M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 7, 2009
    Messages:
    1,569
    Trophy Points:
    112
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +436 / -0
    freedom artinya hampir sama denagn kebebasan yang bertanggung jawab
     
  7. uchihauchiha M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 26, 2010
    Messages:
    263
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +1 / -0
    buat g sih freedom adalah kebebasan untuk melakukan apapun yang kita suka~
    tapi tentunya tanpa menggangu kebebasan orang lain juga sih hehe~
     
  8. andgs Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 22, 2009
    Messages:
    433
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +1,242 / -0
    freedom=nama salah satu gundam seri SeeD/Destiny :haha: bagi q c, freedom=kebebasan bersyarat, boleh ini itu tp, ada syaratnya, jgn sampe ganggu kebebasan org lain/privasi org lain...pokoknya ya gtu itu lah :peace:
     
  9. Arthuria M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 5, 2009
    Messages:
    1,232
    Trophy Points:
    112
    Ratings:
    +260 / -0
    kebebasan adalah tanggung jawab, kebebasan berarti kamu dapat memilih apa yang kamu inginkan tapi tentu saja kamu juga sekaligus menanggung resikonya, tapi selama kamu menjadi manusia kamu tidak akan pernah bebas sebebas-bebasnya, karena kebebasan kamu nantinya akan berbenturan dengan kebebasan orang lain, nah disinilah peran peraturan baik tertulis maupun tidak tertulis. peraturan itu ada agar kebebasan seseorang tidak konflik dengan kebebasan orang lain.
    jadi kalo kamu ingin bener2 bebas berhenti aja jadi manusia ^^
     
  10. sagitarius99 M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Aug 24, 2010
    Messages:
    17,289
    Trophy Points:
    171
    Ratings:
    +8,929 / -0
    kalo menurut sy sih... freedom ialah suatu bebebasan ber ekspresi akan tetapi tidak melanggar perundang-undangan yg berlaku/ yang telah ditetapkan oleh suatu pemerintahan atau perkumpulan tertentu..., atau dengan artian bebas melakukan apa saja selagi masih dalam norma2 yang wajar...., ya kalo melanggar ya... memang harus ditindak gan alias diamankan....
     
  11. dinotheevil Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 20, 2009
    Messages:
    93
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +1,140 / -0
    kebebasan bukan berarti bebas melkukan sesuatu. tapi kebebasan adalah sesuatu yang ada tanggung jawabnya, terutama tanggungjawab pada diri sendiri
     
  12. arisu Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 3, 2009
    Messages:
    114
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +29 / -0
    freedom alias kebebasan adl anugrah yg paling gede di samping kesehatan.. sering kita gak ngerasa kebebasan sebagai anugrah soalnya kebebasan itu melekat di diri kita. bayangin aja orang yg di penjara ato sakit ga bisa ngapa2in.. gak pny freedom lagi.
     
  13. circleke Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 26, 2010
    Messages:
    62
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +16 / -0
    freedom ya bebas. tp walaupun bebas tetap ada batasannya ga semaunya aja. aneh bener kan :bingung:
     
  14. MorningDawn M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 22, 2010
    Messages:
    393
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +48 / -0
    Kebebasan itu relatif...
    di saat kamu melakukan hal yang bro anggap sebagai kebebasan, bagaimana dengan orang lain ?
    apa iya orang lain akan berpikir demikian ?
    jawabannya ya relatif , tergantung bro-bro sekalian :fufufu:
     
  15. dtechboys M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 19, 2010
    Messages:
    607
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +754 / -0
    freedom kebebasan lah..
    tapi bukan kebebasan untuk hal negativ.
    kebebasan dipake buat hal positiv !
     
  16. dstech Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 14, 2009
    Messages:
    43
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +3 / -0
    bebas yg tidak menghalangi kebebasan orang lain
     
  17. BoA M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 17, 2009
    Messages:
    743
    Trophy Points:
    106
    Ratings:
    +728 / -0
    Kalo urusannya soal kehidupan ya, udah bisa cari duit ndiri n kagak jadi parasit bt org laen.. Slaen itu, makna freedom adl suatu hdp yg kaga diatur2 org laen.. Kaga perlu takut ama org2 yg jabatannya lebih tinggi n bebas utk menentukan jalan hdupnya sendiri
     
  18. kishi_friend M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 18, 2010
    Messages:
    1,054
    Trophy Points:
    86
    Ratings:
    +192 / -0
    Kita memang mempunyai "kehendak bebas" yaitu

    Kehendak melakukan apa saja...
    Termasuk melakukan kejahatan...

    Jadi bukan "freedomnya" yang salah
    Tapi orangnya yang punya "freedom" itu.

    IMO...
    Tidak ada "freedom" yang benar-benar freedom

    Tapi ada pertanyaan?

    Apakah di alam mimpi hal itu berlaku...?
     
  19. raynar Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 1, 2010
    Messages:
    61
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    freedom sebenernya rada2 semu

    karena kita dari lahir uda ngelewatin rute yang udah ditentukan.

    sd - smp - sma - kuliah - kerja - nikah - punya anak - cucu - the end...

    makanya orang yang punya freedom itu menurut gue adalah orang yang punya mimpi. sang pemimpi. haha
     
  20. x1210x M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 11, 2009
    Messages:
    201
    Trophy Points:
    37
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +744 / -0
    :top:
    setuju sama 1 ini..
    walopun utk urusan agama gitu.. masyarakat kadang tidak terlalu membuat kita bebas..
    pasti akan ada efeknya deh.. :kecewa:
     
  21. oxsi91 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 6, 2011
    Messages:
    1,068
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +67,555 / -0
    setuju banget gan :top:
    meskipun bebas tp jgn sampe menggangu orang lain. jadi tetap kita harus menghargai dan menjaga perasaan orang laen.
    klo kebebasan itu d gunakan tanpa adanya batasan. y g bakalan kacau dunia ini....
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.