1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

10 Cara Sehat Lahir dan Batin

Discussion in 'Lifestyle' started by indocamps, Sep 20, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. indocamps M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    May 12, 2009
    Messages:
    347
    Trophy Points:
    151
    Ratings:
    +9,256 / -0
    Jakarta, Ada banyak cara untuk meraih kebahagiaan, termasuk sehat jasmani dan rohani. Tapi para ahli psikologi mengungkapkan ada beberapa cara sehat untuk meraih kebahagiaan lahir batin. Apa saja?

    Semua orang pasti ingin sehat lahir batin sehingga dapat terbebas dari stres dan sakit. Perasaan emosional ini tidak hanya dipengaruhi oleh gen semata, tapi banyak hal lainnya yang bisa bikin bahagia.

    Kebahagiaan adalah salah satu hal yang ingin dicapai oleh semua orang, tapi tanpa disadari banyak hal yang bisa dilakukan untuk meningkatkan suasana hati tersebut.

    Psikolog Amerika telah menerbitkan sebuah laporan dalam jurnal The Psychological Science, yang mengungkapkan rahasia kebahagiaan dan mengelompokkannya dalam sepuluh faktor.

    Selain itu, jurnal tersebut juga menunjukkan bahwa ada hal-hal kecil yang ternyata bisa menjadi kunci utama untuk merasakan kebahagiaan.

    Hanya dengan kebahagiaan kecil ternyata dapat mengatasi berbagai macam penyakit dengan lebih cepat dan dapat memperpanjang waktu hidup bahkan hingga 7 tahun.

    Dilansir dari GeniusBeauty, Sabtu (18/9/2010), berikut 10 faktor untuk meraih kebahagiaan yang :
    1.Berbagi kebahagiaan dengan orang lain
    2.Menganalisa memori-memori yang menyenangkan
    3.Pujilah diri Anda sendiri
    4.Fokuslah pada sensasi yang menyenangkan
    5.Selalu berpikir positif dan berpikir bahwa Anda bisa melakukan hal dengan lebih baik
    6.Lakukan aktivitas yang Anda sukai
    7.Berpura-puralah bahagia meski sebenarnya Anda sedang tidak dalam suasana bahagia
    8.Rayakan momen besar dalam hidup Anda
    9.Jauhkan pikiran suram, ketakutan dan keraguan
    10.Katakan 'terima kasih' sesering mungkin

    detikHealth
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. ayu_ayu M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 22, 2010
    Messages:
    478
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +111 / -0
    setuju..
    faktor nomer 1 kebahagiaan itu berbagi kebahagiaan itu sendiri dgn org lain :top:
     
  4. phunixid M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 6, 2010
    Messages:
    12,005
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +5,823 / -0
    the last but not the least
    an maybe it's the easiest way
     
  5. standalone09 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 20, 2010
    Messages:
    36
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +2 / -0
    yang ini sepertinya rada susah yah, soalnya sangat tergantung sama mood.
     
  6. nohara21 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 9, 2010
    Messages:
    21
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +17 / -0
    yang no 3 gan
    ko muji diri sendiri tar dikatain narsis gan
     
  7. vincent99 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 24, 2010
    Messages:
    15
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +2 / -0
    5.Selalu berpikir positif dan berpikir bahwa Anda bisa melakukan hal dengan lebih baik

    Sulit banget tuh :D

    satu lagi gan, "Bersyukur" :D
     
  8. tantri M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 9, 2009
    Messages:
    1,142
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +1,711 / -0
    ini agak sulit.. :madesu:
     
  9. TurquoiseCat M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 4, 2010
    Messages:
    303
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +14 / -0
    yg ini...jd malu,
    lama2 bisa narsis jadinya
     
  10. uchihauchiha M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 26, 2010
    Messages:
    263
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +1 / -0
    wah setuju banget nih ^^
    dijamin bahagia terus hoho~
     
  11. kishi_friend M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 18, 2010
    Messages:
    1,054
    Trophy Points:
    86
    Ratings:
    +192 / -0
    "Pujilah diri Anda sendiri"

    Yups... se7
     
    • Thanks Thanks x 1
  12. jiwabuana M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 16, 2010
    Messages:
    1,674
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +7,032 / -0
    point-point
     
  13. exlite69 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 30, 2011
    Messages:
    1,514
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +1,576 / -0
    setuju gan..
    yg nomer 1 keren banged.. :top:

    kebahagiaan tu emg harus dibagi..

    tp yg nomer 3 rasanya kaya narsis ya.. :hihi:

    btw nice share.. :top:
     
  14. Sandy21 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 30, 2010
    Messages:
    121
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +38 / -0
    nice share bro it's very simple we do not do it often
     
  15. apiep M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 26, 2011
    Messages:
    274
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +3 / -1
    10.Katakan 'terima kasih' sesering mungkin

    hal sepele tapi paling sering tidak di lakukan orang orang jaman sekarang ~.~
     
  16. INTERNETS M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 30, 2011
    Messages:
    3,135
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,651 / -1
    Mendekatkan diri kepada sang pencipta akan menimbulkan ketentraman batin........
     
  17. whit3 Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Nov 28, 2009
    Messages:
    264
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +42 / -0
    cara sehat ke 11 :
    11. meditasi
    dapat menenangkan pikiran anda, dan relaksasi tubuh yg tegang selama beraktivitas
     
  18. roshif M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 13, 2012
    Messages:
    437
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +37 / -0
    nomer 10 tu yang paling penting :hmm:

    budayakan dengan kata "Terima Kasih" :top:
     
  19. calcrue M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 13, 2009
    Messages:
    488
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +7 / -0
    koq nda ada kata-kata "ibadah" ya ? katanya sehat jasmani rohani ? lha itu rohaninya ga ada
     
  20. niluhkadek M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 10, 2010
    Messages:
    457
    Trophy Points:
    57
    Ratings:
    +72 / -0
    sering bilang terima kasih mungkin bisa termasuk dalam bersyukur ya..
     
  21. kyoryo M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 7, 2010
    Messages:
    491
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +23 / -1
    iya terlalu berlebihan memuji diri itu narsisme namanya XD
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.