1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Biology Tes Darah Pengukur Usia !

Discussion in 'Science and Technology' started by killingmeinsidex, Jun 11, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    Kalo :repost: langsung hapus ja nih thread,namun kalo saya liat gag ad...

    [​IMG]

    Sebuah pengujian mencoba mengukur panjangnya usia seseorang lewat sampel darah. Sebuah pengujian yang mengundang kontroversi.

    Pengujian, yang diadakan oleh Spanish National Cancer Research Centre, dilakukan dengan mengukur panjang telomere yang terletak di ujung kromosom. Rupanya, ilmuwan mendapati telomere berhubungan dengan kecepatan seseorang menua secara biologis. Penelitian menunjukkan bahwa orang dengan telomere yang pendek memiliki usia biologis yang lebih singkat daripada orang dengan telomere yang panjang.

    Pengujian akan dipasarkan lewat perusahaan Life Length yang saat ini sedang mendekati berbagai perusahaan diagnosis medis di Eropa. Pada saat mulai dipasarkan tahun depan, biaya pengujian ini berkisar US$700.

    Berbagai kritik dilayangkan terhadap pengujian ini karena dapat memicu ketakutan orang terhadap kematian dan membuat orang lebih rentan terhadap penipuan melalui obat-obatan yang diklaim mampu memperpanjang telomere (baca: usia). Selain itu, beberapa protes berkaitan dengan kemungkinan perusahaan-perusahaan asuransi mewajibkan tes telomere terhadap orang-orang yang hendak mendapatkan asuransi untuk menentukan tarif. :panik:

     
    • Thanks Thanks x 1
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. riobastian M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 1, 2009
    Messages:
    1,033
    Trophy Points:
    146
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +874 / -0
    Ni tentunya kematian yang alamiah ya? Ga bisa yang kematian karena kecelakaan kan?
     
  4. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    emm..kayanya cuman karna alamiah gan..tp ttp aja,umur di tangan Yang Maha Kuasa..
     
  5. niluhkadek M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Mar 10, 2010
    Messages:
    457
    Trophy Points:
    57
    Ratings:
    +72 / -0
    ada aja tes kayak gini..
     
  6. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    ya begitu deh,,mungkin ilmuah udah pada habis yg tes,jadi yg giniian di jadiin tes... :hahai:
     
  7. adi_bayumi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 21, 2011
    Messages:
    1,756
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +1,556 / -0
    macem2 aja.......

    tes ini menyaingi profesi peramal... :hehe:
     
  8. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    ane setuju banget nih ama agan ini..
    urusan umur atau usia itu bukan Hak manusia untuk menentukan..
    Yang Maha Kuasalah yang lebih berwenang.. :elegan:
     
  9. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    betul itu,,kita cukup menjalani hidup kita aja,gag perlu tau kapan umur kita habis..
     
  10. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    iya yang penting manusia berusaha dengan senaik-baiknya menjalani hidup..
    dan mestinya menyiapkan bekal yang cukup untuk nanti di alam sesudah kematian.. :hero:
     
  11. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    i like that...sep dah.. :top:
     
  12. mercon Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 18, 2009
    Messages:
    58
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    setuju ama ente gan
     
  13. easyvalen M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 28, 2010
    Messages:
    1,781
    Trophy Points:
    112
    Ratings:
    +2,072 / -0
    tesnya aja $700, buset deh mahal banget. teknologi makin maju makin aneh aja ya:keringat:
     
  14. quro_one M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 13, 2011
    Messages:
    577
    Trophy Points:
    26
    Ratings:
    +124 / -0
    ga musti ah gan.. relatif.. :peace:
    tapi ya boleh2 aja tuh penemuannya.. :top:
     
  15. aldien M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 27, 2009
    Messages:
    554
    Trophy Points:
    81
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +74 / -2
    umur cuma tuhan yg tahu...

    klo memperpanjang umur susah....klo meperpendek gampang
     
  16. bogenk Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 17, 2011
    Messages:
    10
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    wah,, bakal ada saingan ni para sesepuh dan mbah- mbah dukun,,
     
  17. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    bner bgt gan,makin yg aneh2 aja yg di teliti.. :hahai:
     
  18. Artanis Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 6, 2011
    Messages:
    10,582
    Trophy Points:
    261
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +72,713 / -1
    duit segitu mending di pake nyumbang :idws: :hero:
    dari pada di buang kek gitu.. :hehe:
     
  19. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    :haha: bner tuh,,dari pada buat ngetes darah yg gag jelas... :hahai:
     
  20. joe_cfu M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 10, 2010
    Messages:
    2,083
    Trophy Points:
    132
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,575 / -0
    dah pada ga' inget Yang Maha Kuasa nih... :sigh:
    emg yg ngasih nyawa siapa :sigh:
     
  21. killingmeinsidex M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 3, 2011
    Messages:
    471
    Trophy Points:
    92
    Ratings:
    +909 / -0
    :haha: tau tuh gan,para peneliti kurang kerjaan,ane cuman berbagi info aja gan.. :hehe:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.