1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Sabun Antibakteri Membahayakan Kesehatan?

Discussion in 'Pengetahuan Penting Penunjang Kesehatan' started by jHony, Jun 21, 2009.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. jHony Veteran

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jan 14, 2009
    Messages:
    3,641
    Trophy Points:
    267
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +13,318 / -0
    [​IMG]

    Jika dihitung, mungkin ada miliaran kuman dan bakteri yang hidup di lingkungan sekitar kita. Untuk menghindari kecemasan dari kemungkinan terjangkit penyakit, kita kerap melindungi diri dengan produk-produk antibakteri. Bukan cuma sabun atau cairan penyemprot saja, kini pasta gigi, plastik, hingga mainan anak pun mengklaim dilengkapi bahan antibakteri.Antibakteri kerapkali menjadi senjata andalan bagi kita yang setiap hari dikelilingi kuman. Di sisi lain, para ahli kesehatan justru mengatakan penggunaan antibakteri sebenarnya tidak dibutuhkan karena akan membunuh koloni kuman yang dibutuhkan. Jadi, mana yang benar?

    Menurut mereka, produk tersebut tak ada bedanya dengan produk pembersih lainnya. Bahkan, produk yang mengandung antibakteri dalam jangka panjang justru berpotensi membahayakan kesehatan.

    Dari analisa dan perbandingan yang dilakukan Allison Aiello, PhD, asisten profesor epidemiologi dari Universitas Michigan, terhadap orang yang mencuci tangan dan sabun antibakteri dengan sabun biasa, terungkap tidak ada perbedaan antara keduanya.
    "Tak ada perbedaan antara dua kelompok itu dalam jumlah bakteri di tangan atau terjangkit penyakit," katanya. Menurutnya, orang yang mencuci tangan dengan sabun antibakteri memang jumlah bakteri di tangannya hanya sedikit, tapi hanya bila mereka mencuci tangan selama 30 detik, 18 kali sehari, selama 5 hari berturut-turut.

    Sabun antibakteri, ungkap para ahli, memang bisa mencegah penyakit namun hanya pada mereka yang rentan tertular penyakit, misalnya para perawat di rumah sakit. Selain itu, sabun antibakteri yang biasa dipakai di rumah sakit memiliki kandungan 10 kali lebih tinggi dibanding produk antibakteri yang dijual bebas.

    "Sebenarnya kandungan antibakteri tidak bisa membunuh virus, yang mana jadi penyebab utama penyakit pada manusia, seperti flu, demam, atau sakit perut," kata Aiello lagi.

    Karena populernya penggunaan sabun antibakteri, hasil riset mengungkapkan kandungan antibakteri telah masuk dalam aliran darah manusia. Dalam sebuah riset yang dilakukan Centers for Disease Control and Prevention diketahui kadar triklosan, agen antibakteri yang paling banyak dipakai, dalam darah manusia sudah cukup tinggi.

    "Pada pemeriksaan tahun 2004, tiga perempat dari orang dewasa dan anak usia di atas enam tahun memiliki kadar triklosan yang bisa dideteksi," kata Antonia Calafat, peneliti utama dari CDC, AS.
    Triklosan bisa masuk ke peredaran utama lewat kulit, membran selaput lendir di mulut, atau lewat usus besar. Padahal, studi percobaan menunjukan triklosan menyebabkan bakteri menjadi kebal terhadap antibiotik.



    sumber:Kompas.com
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Ryosuke M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Dec 29, 2008
    Messages:
    2,072
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +2,031 / -0
    ya iya lah namanya juga sabun antibakteri...
    klo bisa ngebunuh virus namanya sabun antivirus...

    jadi intinya sabun antibakteri sama aj sama abun biasa..
     
    • Like Like x 1
  4. masuakal M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 29, 2009
    Messages:
    4,506
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +1,653 / -0
    sabun anti bakter berbeda dengan sabun biasa asalkan penggunaanya seperti di lampirkan TS tapi yang membuat kita rugi adalah efek samping yang di timbulkan yaitu bakteri yang kita butuhkan juga ikut terbunuh ^^
     
  5. tcoy Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 25, 2009
    Messages:
    109
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +31 / -0
    waduh. jadi bingung deh. mo pake yg anti bakteri tar bakteri yg menguntungkan juga iktan mokad.
     
  6. adanta168 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 5, 2009
    Messages:
    24
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    truzz pake sabun apa dong yg paling aman ya...
     
  7. IceMood M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 26, 2009
    Messages:
    193
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +15 / -0
    terus sabun kaya detol yang dicampur di bak mandi juga ga perlu kah? padahal mahal banget itu o_O"
     
  8. Azheem M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 5, 2009
    Messages:
    1,040
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +8,420 / -0
    Mungkin solusinya gunakan sabun antikuman yang tidak mengandung triclosan...
     
  9. altux Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 2, 2009
    Messages:
    140
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +5 / -0
    salah, mending jangan gunakan sabun anti bakteri, kecuali memang ada luka terbuka(kondisi khusus), masalah yang suka timbul adalah resistensi bakteri

    males banget kan, bakteri yg harusny gampang dibunuh malah kebal

    NN SDI, seperti disebutkan diatas, selain Kandungan zat antikumannya juga bisa terakumulasi sehingga kalau sudah mencapai kadar tertentu dapat meracuni manusia
     
  10. anubis999 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 27, 2009
    Messages:
    61
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +17 / -0
    Hmm mnurut saya sebaiknya sebelum gunakan sabun tu cek dulu komplikasinya..
    kadang sabun gituan ada yg ga cocok ma kulit.. alergi timbul bercak merah ataupun gatal2

    yang penting biasakan hidup sehat saja. cuci tangan sebelum makan n sesudah kakus.. :)
     
  11. zutara M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Aug 3, 2008
    Messages:
    9,281
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +46,395 / -0
    solusinya mana negh ??
     
  12. WizemakerS M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 24, 2008
    Messages:
    235
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +325 / -0
    bah, percuma dong saya kuat2in pake sabun anti bakteri padahal aromanya ga begitu suka demi kesehatan, ternyata malah bikin ga sehat. konspirasi ikatan doktor indonesia kah?
     
  13. bajigur182 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 20, 2009
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +0 / -0
    gaK usah pake d cuci ja tU tangan..

    ntar juga kumannya kemakan, kita gigit, mati tU kuman..

    :th_102_:
     
  14. david M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 28, 2007
    Messages:
    497
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +9 / -5
    haha jadi intingya kita harus kadang jorok juga biar tubuh kita jadi tahan ama kuman /bakteri yg ada dilingkungan kita wkwk
     
  15. kid_413 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 15, 2009
    Messages:
    85
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +2 / -0
    ternyata milih sabun juga susah ya
     
  16. lazuard M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jul 30, 2009
    Messages:
    410
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +13 / -0
    dapet dari mana om?? penasaran:)
     
  17. Tailaxu M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 24, 2009
    Messages:
    390
    Trophy Points:
    116
    Ratings:
    +4,385 / -0
    tapi di tv2 khan banyak...
    malah ada yg mengklaim bisa membunuh virus flu babi tuh~~
     
  18. ian_xander M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 24, 2009
    Messages:
    622
    Trophy Points:
    127
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +380 / -0
    berarti gak boleh terlalu sering cuci tangan pake sabun ya???...padahal kemaren2 kalo tanganQ kotor dikit aja langsung aq cuci pake sabun...

    cuma kalo mw maem n hbs buang hajat....ow iya,ilangin juga kebiasaan "nyabun" :hihi:
     
  19. cowonokia Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 16, 2009
    Messages:
    44
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    terjadi resistensi kali ya..
     
  20. user_200x M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 9, 2009
    Messages:
    410
    Trophy Points:
    76
    Ratings:
    +315 / -0
    yang alami aja deh...

    cuci tangan pakai sabun biasa sebelum makan

    itu aja dah cukup
     
  21. Zeroxas M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 23, 2008
    Messages:
    317
    Trophy Points:
    126
    Ratings:
    +1,180 / -0
    mmmmm makin males mandi aja dah gw
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.