1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Restoran Pizza Ini Ingin Buka Cabang di Bulan

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by vincentrevival, Sep 4, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. vincentrevival M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jan 12, 2010
    Messages:
    5,337
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,525 / -0
    VIVAnews - Pizza Domino akan mengumumkan rencana menaklukkan hambatan terakhir dengan membuka restoran pizza pertama di Bulan.

    Seperti dilansir harian The Telegraph, upaya Grup Domino Jepang mengajukan cabang di luar bumi ini untuk meningkatkan pemberitaan mengenai mereka. Saingannya, Pizza Hut menciptakan bar tertinggi pada tahun 2001 dengan memberikan pizza untuk astronot yang mengorbit Bumi di Stasiun Luar Angkasa Internasional.

    Tahun lalu Domino berjuang kembali dalam serangkaian acara untuk memperingati ulang tahunnya ke 25 kedatangannya di Jepang. Desember lalu, perusahaan membayar satu orang dengan 2,5 juta yen untuk mengirimkan satu pizza dalam satu jam.

    Kompetisi telah dilakukan sampai sekarang sudah melalui stratosfer dengan bantuan perusahaan konstruksi Maeda Corp, rencananya akan membentuk restoran Domino seperti kubah beton di permukaan bulan.

    Perusahaan memperkirakan seluruh proyek akan menghabiskan biaya sebesar 1,67 triliun Yen atau sekitar 13,4 miliar poundsterling, sedangkan untuk biaya pengangkutan untuk mengangkut 70 ton bahan bangunan dengan menggunakan 15 roket sampai ke bulan menghabiskan biaya 560 miliar yen atau senilai 4,5 poundsterling.

    Disain restoran tersebut akan berbentuk kubah dua lantai dengan diameter sekitar 26 meter dan ruang bawah tanah terbuat dari lapis baja. Staf akan diminta untuk tinggal di restoran.

    "Kami mulai berpikir untuk proyek ini dari tahun lalu, meskipun kami belum menentukan kapan saat restoran itu akan dapat dibuka," kata Juru Bicara Domino, Tomohide Matsunaga, Kamis 1 September 2011.

    Tomohide mengatakan memperkirakan kalau nanti akan banyak orang yang tinggal di Bulan. "Lalu ada astronot yang bekerja di sana dan di masa yang mendatang akan banyak penduduk bulan," katanya. (ren)

    sumber : http://teknologi.vivanews.com/news/read/244245-restoran-pizza-ini-ingin-buka-cabang-di-bulan
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Infidelities M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 27, 2008
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +533 / -0
    buat alien yg mau beli pizza?
    jadi ga usah mampir bumi lagi :D

    asal punya duit ide gila untuk promosi juga bs dilakukan
     
  4. a23 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    May 15, 2009
    Messages:
    466
    Trophy Points:
    146
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,205 / -0
    bukan alien....
    tapi yang beli kelinci bulan.....hahaha
    tapi jangan2 ntar kaya di film tuh, pembangunan besar2an di bulan......trs bulan mleduk deh........
     
  5. kliver M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 17, 2010
    Messages:
    1,051
    Trophy Points:
    97
    Ratings:
    +510 / -0
    menarik juga nih :top:
    bangunan di bulan manusia mulai memasuki era baru :haha:
    tapi kenapa harus pizza :???:
     
  6. tuan_buncis2002 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 24, 2011
    Messages:
    2,541
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,547 / -3
    dengan biaya sebesar itu, kapan balik modalnya? :shock:
     
  7. sisil M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 14, 2009
    Messages:
    1,084
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +1,095 / -0
    ragu dh klo bisa balik modal,kcuali klo ke bulan tu segampang ke rmh tetangga sebelah..
    :swt:
     
    • Like Like x 1
  8. myhimesakura M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 27, 2010
    Messages:
    1,196
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +251 / -0
    ==" hah? buat apa? mank ada yang mau kerja dsana ya? trus sapa yang beli?
     
    • Like Like x 1
  9. PzGren M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 5, 2011
    Messages:
    518
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +6 / -0
    Yang mw beli siapa? :lol:
     
  10. F3nr1r M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 12, 2010
    Messages:
    478
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +131 / -0
    Ini rencananya mw ngenalin pizza ke alien y ?
     
  11. rectifierzx M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 19, 2010
    Messages:
    287
    Trophy Points:
    87
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +100 / -0
    bulan kan ukurannya lebih kecil dr bumi, emangnya ga ancur apa itu bulan kalo bikin bangunan gede" dsana....
    ada" aja ah...
     
  12. vynil_12 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 31, 2011
    Messages:
    138
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +16 / -0
    wkwkwkwkwk
    rada2 aneh tuh pemilik restorannya
    sapa yg mau beli tuh kalo dibulan, kan jelas ga dapat untung kalo ga ada yg beli
     
  13. vincentrevival M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jan 12, 2010
    Messages:
    5,337
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,525 / -0
    penghuni bulan kali yg beli :hahai:

    tp ini pizza lumayan enak loh.... CMMIW

     
  14. vriant M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 5, 2011
    Messages:
    635
    Trophy Points:
    72
    Ratings:
    +75 / -0
    Kalo rencana koloni manusia di bulan jadi diimplementasi mungkin aja seh ....:ngupil:
     
  15. Ozzvx M V U

    Offline

    Red Carpet

    Joined:
    Jan 24, 2009
    Messages:
    59,633
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +134,750 / -1
    kok buka cabang di bulan :iii:

    yg beli alien yach :bloon:
     
  16. HoRny M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 12, 2011
    Messages:
    1,813
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +704 / -0
    entar astronotnya datang malah seneng tuh
    bisa beli pizza di bulan :haha:
     
  17. suryaadinata M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 15, 2009
    Messages:
    1,665
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +28,624 / -0
    bulan kan bukan tempat yang strategis buktinya
    populasi bulan = 0 (mungkin jadi beberapa karena pegawainya)
    populasi bumi > 2000.000.000

    RUGI BESAR
    kecuali klo ada orang kaya mau beli pizza di sana dengan harga ratusan kali lipat
     
  18. eehorse M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Apr 13, 2010
    Messages:
    386
    Trophy Points:
    86
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +494 / -0
    kalo di kartun kartun gitu macam
    tom & jerry

    bulan itu lahan keju hahaha :haha:
    jadi klo keju di toko abis tinggal ngambil di tambang keju

    NGACO MODE : ON :hot:
     
  19. vynil_12 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 31, 2011
    Messages:
    138
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +16 / -0
    kalo ini kek nya masuk akal tuh lol
     
  20. vanpan M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 24, 2011
    Messages:
    509
    Trophy Points:
    81
    Ratings:
    +57 / -0
    mank siapa yang mau beli di bulan
     
  21. ardtrn Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 8, 2011
    Messages:
    23
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    haha, ntar kasian koki pizzanya. dia ngelempar adonan pizza. ga balik2 lagi. wkwkwkwk
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.