1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Info Photo Palsu (HOAX) yang beredar yang Menggemparkan Dunia

Discussion in 'Random Images' started by raia2122, Mar 13, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. raia2122 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 9, 2010
    Messages:
    354
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +2,937 / -0
    Beberapa photo atau gambar hoax pernah beredar luas dalam masyarakat dan dipercayakan oleh sebagian orang photo tersebut merupakan kejadian nyata.
    Berikut beberapa Photo yang pernah mengebohkan dunia

    [​IMG]
    Gambar ini muncul di halaman utama Daily Mirror yang menunjukkan tentara Inggris dari Resimen Queen’s Lancashire memperlakukan semena-mena tahanan Irak, Photo ini ternyata rekayasa yang menyebabkan editor Piers Morgan mengundurkan diri.

    [​IMG]
    Pada awal tahun 2000, beredar photo kucing yang rakasa melalui e-mail, diklaim sebagai kucing berukuran besar yang ditemukan di dekat laboratorium nuklir Kanada. Photo ini sebenarnya lelucon Cordell Hauglie yang disebarkan Mei 2001 kepada teman-temannya dan tidak pernah menyangka akan terjadi kehebohan yang sangat luar biasa.

    [​IMG]
    Beberapa saat setelah serangan 11 September beredar photo di Internet tentang seorang pria yang sedang berdiri diatas gedung WTC, dibelakang pria tersebut tergambar pesawat yang akan menabrak gedung itu. Gambar tersebut ternyata palsu

    [​IMG]
    Pada tahun 1917 dua anak perempuan kembali dari bermain di kebun mereka dengan kamera dan bukti nyata peri kehidupan. Namun pada tahun 1970-an terungkap bahwa peri peri Cottingley foto-foto itu palsu. Salah seorang saksi bernama Elsie Wright mengaku teman peri mereka tidak lebih dari guntingan kertas.

    [​IMG]
    Photo ini terkenal dengan nama Monster Loch Ness atau Nessie. Pada tahun 1994 terungkap ternyata photo tersebut rekayasa, gambar tak lain dari sebuah mainan kapal selam yang dilengkap kepala ular laut.

    [​IMG]
    Ray Santilli Pada tahun 1995 menyatakan memiliki gambar tentang Alien UFO yang sedang di Otopsi pada tahun 1947, namun tahun 2006 dia mengakui bahwa gambar yang ada tidak sepenuhnya benar. Gambar tersebut hanyalah sebuah rekonstruksi dari sebuah kejadian.

    [​IMG]
    Gambar ini yang tampaknya lebih dari ukuran tengkorak yang ditemukan di Arab Saudi dilaporkan oleh surat kabar The New Nation Bangladesh pada tahun 2004, Gambar ini tidak lain sebuah rekayasa photoshop yang juga pernah dipublikasikan di situs Worth1000.com

    [​IMG]
    Pada tanggal 1 April 2008 yang bertepatan dengan April Moob, BBC melaporkan rekaman penguin terbang dari Antartika ke Brazil. Rekaman ini merupakan rangkaian April Moob yang sengaja di publikasikan oleh BBC namun mendapat reaksi yang serius dari berbagai kalangan

    [​IMG]
    Hoax ini muncul melalui email pada tahun 2001 yang memperlihat sebuah helicopter diserang oleh seekor hiu ganas. Photo ini diklaim telah dipilih oleh National Geographic’s sebagai Photo of the Year.

    kalo :repost: ane :sembah:
    jangan lupa :thx:

    [​IMG]
     
    • Thanks Thanks x 11
    • Like Like x 10
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. shoichisaionji M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 13, 2009
    Messages:
    603
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +336 / -0
    [​IMG]

    klo kucing segede ntu...
    pra anjing bkalan takut yg nama na kucing...
    :hehe:
     
  4. aviro M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jul 9, 2009
    Messages:
    1,116
    Trophy Points:
    96
    Ratings:
    +266 / -0
    [​IMG]

    untuuuung cuma gambar palsu, ngeri juga kalo beneran ada :keringat:
     
  5. cybercode M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 17, 2010
    Messages:
    205
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +186 / -0
    yang ini ternyata jg hoax toh... :swt:
    [​IMG]
     
  6. shinbakayarou M V U

    Offline

    ダメ人間

    Joined:
    Jun 30, 2008
    Messages:
    8,629
    Trophy Points:
    251
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +25,170 / -0
    [​IMG]
    pernah liat foto ni dlu....:tega:
    klo asli bener2 bisa jadi bukti keberadaan raksasa :nongol:
     
  7. blackyway22 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 24, 2009
    Messages:
    2,002
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,432 / -0
    ada beberapa fot yang udah di posting di sini sebelumnya, tapi liat yang penguin terbang bikin kaget juga :kaget: :lol:
     
  8. sh3ld0n M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 15, 2009
    Messages:
    1,017
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +7,051 / -0
    yang foto tengkorak raksasa kalo beneran mungkin itu punya Oars dari OP :hihi:
    yg foto hiu nyerang helikopter keren :top:
     
  9. giganticskies M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Mar 22, 2009
    Messages:
    5,699
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +7,809 / -1
    Foto yang kukenal adala foto monster danau loch.
    Tapi yang paling sensasional foto helicopter :lalala:
     
  10. cimot_san Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 5, 2008
    Messages:
    22
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +2 / -0
    gila itu .. yang helikopter ada hiunya .. sotosopnya .. manteb amat yah .. keliatan asli bangettt ...
     
  11. ivan245 M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 20, 2009
    Messages:
    296
    Trophy Points:
    221
    Ratings:
    +14,656 / -0
    [​IMG]

    gyahahaha!! kocak banget! :hahai: :hahai:
     
  12. calcium M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 24, 2008
    Messages:
    711
    Trophy Points:
    76
    Ratings:
    +250 / -0
    wuih, yang 11 september di Twin Tower itu GG banget, huakakkaa, ada ada aja idenya..

    kalo yang tengkorak, aneh kok lubang mata tengkoraknya berbentuk seperti lubang mata tengkorak terminator, sedangkan lubang mata tengkorak biasa berbentuk bulat, bukan seperti dahi yang mengenyit..

    btw, hiu nya besar banget ya
     
  13. Usopp M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 2, 2009
    Messages:
    1,356
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +13,671 / -0
    [​IMG]


    mantap amat gambar yang ini...:top:
     
  14. gundamkeren M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Aug 8, 2009
    Messages:
    3,671
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +2,516 / -0
    pingiun terbang hoax bgt tuh :lol:
     
  15. ngongeboy M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 15, 2008
    Messages:
    465
    Trophy Points:
    76
    Ratings:
    +242 / -0
    [​IMG]

    kapan hari ada yg post gmbr nih kucing,
    ga cuman 1 ini,
    ada bbrp poto kucing2 ukuran gede,
    trus kalo ini bukan kucing,apa dong :???:
     
  16. juniorext Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 27, 2010
    Messages:
    36
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    parah ya gan... fto gtuan aja bisa bikin gempar...

    shotoshop=software untuk menipu orang...

    :piss:
     
  17. masova M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 18, 2009
    Messages:
    820
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +5,180 / -0
    yang penguin tuh dari BBC, April Mop mereka di tahun 2008.
    ada the making of-nya juga. Jadi awalnya emang bukan utk hoax. Cuma candaan yg niat banget.. LOL
    ini nih video-nya :D

     
    Last edited by a moderator: Apr 4, 2015
  18. om3gakais3r M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Feb 25, 2009
    Messages:
    3,040
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +5,622 / -0
    oh.. berarti gw ketipu... kirain itu gambar tengkorak raksasa tu beneran.. ternyata eh ternyata.. hoaxx... dasar.. akhirnya gw ketipu hoax juga.. :swt:
     
  19. aloners89 M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Nov 1, 2009
    Messages:
    179
    Trophy Points:
    71
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +17 / -0
    Hoax.......kirain beneran.....malahan ad yang masuk Cover NatGeo......
     
  20. just_L Veteran

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Jun 18, 2009
    Messages:
    11,187
    Trophy Points:
    253
    Ratings:
    +14,463 / -0
    [​IMG]

    yg ni kok mirip ma adegan di film jaws:???: apa perasaan gw aja:???:
     
  21. curiousboy M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Dec 5, 2008
    Messages:
    396
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +3,259 / -0
    manteb2 potonya..
    tapi sayang hoax semuanya...
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.