1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Musim Kering Datang

Discussion in 'Lifestyle' started by enjoy7, Sep 8, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. enjoy7 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 2, 2011
    Messages:
    90
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +39 / -0
    [​IMG]


    Jika kita biasa mendengar sebuah fenomena alami yang sering terjadi di Indonesia pada setiap tahunnya.Yang sudah tidak asing lagi ketika kita mendengar musim durian,musim mudik & musim pemilu.Tapi akan berbeda makna & konotasinya,ketika kita mendengar musim air kering melanda Indonesia karena dampak seluruh warga akan bersiap-siap berebut air satu sama lain.

    Ini mungkin cocok,untuk menggambarkan suasana yang terjadi pada saat ini dikarenakan sudah sekitra 2 bulan hujan tidak kunjung turun dari langit kita.Maka tidak heran,pada saat ini banyak orang yang sudah merasakan kekeringan air di sumur mereka.Sehingga terpaksa,meminta air atau bahkan membeli air bersih pada tukang air keliling yang sering berkeliaran.

    Musim ini adalah musim yang paling tidak di inginkan oleh setiap warga Indonesia karena dampak dari itu adalah menimalkan konsumsi air untuk keperluan mandi & minum.Ini semua terjadi,karena efek dari pemanasan global yang kian hari kian menghawatirkan bagi kerusakan alam di bumi.Sehingga perputaran musim,tidak berjalan dengan teratur & tepat waktu seperti saat ini yang sedang kita rasakan.

    Air merupakan salah satu sumber utama yang paling penting dalam proses kehidupan semua mahluk hidup di bumi sekarang & nanti.Maka dari itu,kita harus melakukan penghematan energy yang berakibat merusak alam & mulailah dari diri kita masing-masing untuk Go Green karena kalau bukan kita yang melakukan secara sadar lalu siapa lagi ?


     
  2. utgard_loki M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Sep 18, 2010
    Messages:
    385
    Trophy Points:
    36
    Ratings:
    +3,437 / -0
    ya emang manusia hidup itu sering banget lupa ama alam, hutan sudah mlai hilang... padahal indo dulu hutannya gede dan luas

    skarang ya tinggal bagaimana kita sebagai manusia menyikapinya dan menjadikan hal ini pelajaran :hero:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.