1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Manusia mulai digantikan oleh robot

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by vincentrevival, Aug 4, 2011.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. vincentrevival M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jan 12, 2010
    Messages:
    5,337
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,525 / -0
    TRIBUNNEWS.COM - Pekerjaan-pekerjaan sederhana akan diganti dari tangan manusia kepada robot. Hal ini dilakukan Foxconn, perusahaan yang membuat sejumlah perangkat untuk Apple iPhone dan iPad.
    Bahkan Foxconn berencana mengganti tenaga kerja manusia dengan satu juta robot dalam tiga tahun mendatang.
    Kantor berita Xinhuanet melaporkan, robot-robot tersebut akan menangani pekerjaan-pekerjaan sederhana yang selama ini dikerjakan manusia seperti mengelas dan merangkai komponen. Foxconn saat ini punya 10.000 robot yang akan meningkat menjadi 300.00 tahun depan hingga akhirnya menjadi satu juta dalam tiga tahun mendatang.
    "Penggunaan robot ditujukan untuk menekan pengeluaran untuk pos tenaga kerja dan meningkatkan efisiensi," kata Foxconn CEO, Terry Guo.
    Foxconn merupakan perusahaan besar di China. Perusahaan yang memiliki sejuta pekerja ini belum lama menjadi sorotan akibat serangkaian kasus bunuh diri yang terjadi di pabrik. Kasus itu memaksa Apple, Hewlett-Packard, Dell, Sony, dan perusahaan lain menginvestigasi praktik bisnis yang dijalankan Foxconn. Belum lama berselang, pabrik Foxconn di Chengdu meledak, menewaskan dua orang dan melukai 16 orang lainnya.

    sumber : http://id.berita.yahoo.com/foxconn-gantikan-manusia-dengan-satu-juta-robot-200128693.html
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. acehkhan12 M V U

    Offline

    جان چوك

    Joined:
    Dec 6, 2010
    Messages:
    6,580
    Trophy Points:
    227
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +109,526 / -1
    itu yg tewas 2 org dan 16 luka2 krn apa yaw pnybabnya? apa kecelakaan kerja kah? trus yg bunuh diri apa mgkn karena ga kuat tekanan akan d PHK karena dgn masuknya robot yg menggantikan para pekerja nya yaw..?? selain sisi positif, teknologi jg membawa imbas dan dampak sosial jg..:hot:
     
  4. LonelySoldier M V U

    Offline

    Demi CinTA

    Joined:
    Dec 12, 2010
    Messages:
    1,606
    Trophy Points:
    227
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +6,902 / -0
    Manusia pelan2 digantiin ama robot, sekilas keliatan keren... :hehe:

    Tapi klo penanganannya salah, bisa2 yang ada manusia bakal jadi ketergantungan ama robot, dan efeknya mungkin bkayak yang di film Wall-E itu... :sigh:
     
    • Thanks Thanks x 1
  5. lemon3d Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 6, 2011
    Messages:
    74
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +11 / -0
    kok i robot bakal terjadi soon . pengangguran makin byk dnk
     
  6. vincentrevival M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Jan 12, 2010
    Messages:
    5,337
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,525 / -0
    film Terminator akan terjadi dalam kehidupan nyata :takut:
     
  7. bo_chama M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 30, 2009
    Messages:
    837
    Trophy Points:
    66
    Ratings:
    +187 / -0
    ditunggu aja nanti kisah terminatornya di masa yan akan datang

    "human kind vs robot"
     
  8. aurora7 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 11, 2009
    Messages:
    1,209
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +342 / -0
    tapi biaya maintenance robot juga gak murah kan.. blum kalo sistem nya kena virus.. :swt:
    yg ada horor ntar.. :takut:
     
  9. mr_ark SUPERMOD
    Kawaii

    Offline

    ★★★/人 ◕ ‿‿ ◕ 人\★★★

    Joined:
    Jan 14, 2009
    Messages:
    27,054
    Trophy Points:
    337
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +94,954 / -17
    kalo untuk bidang pekerjaan berbahaya dan butuh ketelitian tinggi, serahkan sama robot aja deh. :malu

    kalo yang ini jangan... :sedih1
     
  10. devichipinch Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 31, 2011
    Messages:
    199
    Trophy Points:
    27
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +8 / -0
    baguslah,, dengan adanya robot,, pekerjaan manusia banyak terbantuu :haha:
    tapi harganya mahal amat dah buset :swt:
     
  11. juventini99 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Feb 4, 2010
    Messages:
    1,046
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +2,067 / -0
    kalo buat pekerjaan2 yg berbahaya kaya nyelametin orang yg kejebak d rumah terbakar si boleh2 aj nih..:top:
    tpi jgn semua pekerjaan dilakukan ama robot donk, ntar pengangguran maqin bnyk..
     
  12. GrinT M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 7, 2010
    Messages:
    337
    Trophy Points:
    101
    Ratings:
    +5,954 / -0
    pke robotnya setidaknya cuman buat pekerjaan yg berbahaya aja..ga perlu mpe total diganti gitu...:swt:

    lagian kan berkat SDM yg ada trus produk/perangkat2 dari dari Foxconn jadi bisa laku dipasaran..klo ganti SDM itu ke robot sama aja hasil kerja keras mereka selama ini menghasilkan untung byk buat si pemilik tapi justru bakal dipake keuntungannya buat beli robot utk gantiin pekerjaan mereka..:sigh::sigh:

    gini carany sih sama pekerjany susah payah cuman buat ujung2nya dikick out dari Foxconn...:mental:
     
  13. PzGren M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 5, 2011
    Messages:
    518
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +6 / -0
    Ah, kirain apa :facepalm:
    Ternyata soal pekerjaan toh :lol:
     
  14. crazy4fun M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    May 1, 2009
    Messages:
    6,251
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +5,839 / -0
    Klo ntar robot jadi pekerja,brarti bakal banyak orang yg di PHK donk gara2 lahan kerjanya diambil sama robot :bingung:
     
  15. kyuubi_naruto M V U

    Offline

    Carefree Spirit

    Joined:
    Mar 3, 2012
    Messages:
    2,506
    Trophy Points:
    242
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +13,533 / -6
    bener tuh gan

    sampe jalan aja g bisa gara2 robot :sigh:

    yang jelas pengangguran makin banyak :dead:
     
  16. kiefs M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 8, 2009
    Messages:
    1,192
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +747 / -0
    dari siang gw di suruh mikir gan

    jadi g bisa mikir sekarang
     
  17. shangrila_21 M V U

    Offline

    --- ཞངརིལ ---

    Joined:
    Nov 12, 2009
    Messages:
    5,273
    Trophy Points:
    242
    Ratings:
    +33,100 / -1
    walau suatu saat robot akan menggantikan pekerjaan manusia,
    tetapi kalau masalah pekerjaan bagian manajemen dan keuangan, manusia masih memegang kendali.
    robot hanya sebatas pembantu tenaga fisik manusia saja :iii:
     
  18. pucetaw M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 7, 2011
    Messages:
    997
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +21,891 / -0
    Klo d gnti robot.. Yglain dpt duitny dr mana.. Kasian...
     
  19. zreecool Members

    Offline

    Joined:
    Jul 7, 2011
    Messages:
    8
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    sebenernya sih ane lebih prefer robot membantu manusia, tetapi bukan sepenuhnya loh ya soalnya banyak faktor yang akan muncul habis itu terjadi
     
  20. rizqal M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 4, 2010
    Messages:
    977
    Trophy Points:
    107
    Ratings:
    +219 / -1
    kayanya salah deh emang di china kan banyak penduduknya, jadi mestinya gausah pake mesin. kalo pake mesin itu biasanya negara yang SDMnya kurang. pantes aja kalo sampe bunuh diri
     
  21. ngowboy Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 9, 2010
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +0 / -0
    tar lagi antara kita santai2 merintahin robot atau kita kerja keras karena diperintah robot fufufu
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.