1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Kloset Duduk Penunggu Bukit Barisan

Discussion in 'Education Free Talk and Trivia' started by R3Qui3M, May 4, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. R3Qui3M M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 29, 2009
    Messages:
    621
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +4,849 / -0
    [​IMG]

    Ini kisah 3 tahun silam. M Apriza Suska, Alfindra Primaldhi, dan Adrian Yusuf Wartono berselancar di dunia maya dengan bantuan situs pencari lokasi selama berhari-hari. Ketiganya bersama M hambali dan Topa lalu menempuh 12 jam bermobil dari Medan, Sumatera Utara, ke selatan. Ditambah 36 jam berjalan kaki dari kaki gunung Bukit Barisan, Sumatera Utara menuju puncak. Perjuanganitu terbayar lunas saat Nepenthes Jamban tersaji di depan mata.

    Pantas jika nepenthes yang bentuknya seperti kloset duduk itu jadi dambaan. Ia spesies terbarutemuan Ch'ien Lee Chen, hobiis asal Amerika Serikat, 5 tahun silam. Sayang, Lee merahasiakan lokasi temuannya pada 3 pentolan di Komunitas Tanaman Karnivora Indonesia (KTKI) itu.

    Menurut Suska jamban juga istimewa karena kaya variasi warna. Ada yang merah, merah tua, kuning, hijau dan hijau dengan peristom merah. Umumnya kantung semar lain dominan berwarna hijau kekuningan dengan peristom jingga terang.

    Di dunia tercatat ada 5 nepenthes yang morfologinya mirip jamban. Mereka N. pitopangii, N. tenuis, N. inermis, N. jacquelineoe, dan N. dubia. Bedanya penutup kantung dubia posisinya menjuntai berlawanan arah dengan mulut kantong. Pada jamban penutup kantong searah mulut kantong dengan panjang mencapai 4,8 cm dan lebar 0,9 cm. Sedangkan jacquelineoe memiliki peristom paling lebar, mencapai 3,5 cm. Jamban hanya 8 mm.

    sumber: majalah trubus

    Unik ya ada tanaman yang mirip jamban kayak gitu. Indonesia emang kaya akan floranya. :top:
     
    • Like Like x 4
    • Thanks Thanks x 3
    Last edited: Oct 8, 2011
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. nurend M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Dec 10, 2009
    Messages:
    6,979
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +65,733 / -1
    itu maksudnya lokasinya dirahasiain kenapa tuh?
    mosok yang punya sendiri (indonesia) ga boleh tahu lokasinya?
     
  4. myth73 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Jun 13, 2009
    Messages:
    2,784
    Trophy Points:
    211
    Ratings:
    +8,385 / -0
    Itukan sejenis tanaman pemakan serangga yach:???:
    Kenapa koq disebut "jamban", kenapa gak "wastafel" aja yang agak mendingan namanya:???:
     
  5. kucing_alas M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 30, 2008
    Messages:
    899
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +62 / -0
    unik jg...ga kayak kantong semar yg biasanya bentuknya lonjong...
     
  6. nakamura197 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 30, 2009
    Messages:
    552
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +499 / -0
    luar biasa, lucu banget, pasti masih banyak flora2 indonesia yang belum tereksplor, khususnya di daerah kalimantan
     
  7. GloriamSathanas Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 21, 2009
    Messages:
    197
    Trophy Points:
    31
    Ratings:
    +12 / -0
    Dirahasiakan karena langka ya?
    Takut dieksploitasi orang2 tak bertanggung jawab...
     
  8. martinnus Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 7, 2010
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +8 / -0
    itu tanaman kantong semar
    cuma bentuknya aja yg kaya kloset
    jgn sampai diambil negara lain
     
  9. ark_beetle M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Apr 29, 2008
    Messages:
    3,185
    Trophy Points:
    162
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2,549 / -0
    Spesies tumbuhan langka :???:

    dilihat dari bentuknya kayaknya sejenis pemakan serangga ya :???:
     
  10. etem Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 17, 2009
    Messages:
    44
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +6 / -0
    lucu banget. semoga tetep terjaga yah habitatnya]
    kan kasian udah di temukan malah diilangin lagi
     
  11. sunsphoenix M V U

    Offline

    ~Super Cool~

    Joined:
    Oct 5, 2008
    Messages:
    5,738
    Trophy Points:
    192
    Ratings:
    +2,332 / -0
    wkwkwk, yang nemu pasti knal skali ama Indonesia!! :top:
    nama ilmiahnya pake embel2 "jamban"
    :lol:
     
  12. fierzyad M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 30, 2009
    Messages:
    1,340
    Trophy Points:
    131
    Ratings:
    +2,903 / -0
    sungguh melimpah anugrah Tuhan bagi indonesia,
    yup..belum tahu penampakannya,jadi pengen tahu
     
  13. sicky M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 1, 2009
    Messages:
    957
    Trophy Points:
    82
    Ratings:
    +97 / -0
    tanaman kantung semar gitu bukan sih gan??
     
  14. R3Qui3M M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 29, 2009
    Messages:
    621
    Trophy Points:
    141
    Ratings:
    +4,849 / -0
    gambarnya hilang gan.. ane coba cari lg.
     
  15. sz13 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 23, 2011
    Messages:
    101
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +0 / -0
    wah keren tuh tanaman kaya gitu ada di indonesia ...

    yang nemunya anak pecinta alam tuh kayanya :haha:

    :niceinfo:
     
  16. Di4m0nD M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 6, 2011
    Messages:
    704
    Trophy Points:
    82
    Ratings:
    +88 / -0
    itu spesies tanaman yg baru ditemuin ya,
    mirip tanaman pemakan serangga
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.