1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Information Film-film Inspirasi dan Motivasi Terbaik

Discussion in 'Motivasi & Inspirasi' started by fazafaqih, Oct 12, 2012.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. erwin7kurniawan Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 18, 2009
    Messages:
    53
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    soul surfer.... seorang surfer yg tetap berjuang menjadi surfer terbaik walaupun telah kehilangan 1 tangannya...
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. normansuarno Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Apr 3, 2011
    Messages:
    14
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +2 / -0
    3 idiot gan, menginspirasi mahasiswa macam ane
     
  4. mamadmacoy Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 6, 2010
    Messages:
    56
    Trophy Points:
    32
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +171 / -0
    lumayan banyak gan, Pirates Of Silicon Valley, The Social Network, Jobs, Ashita No Jo, Wikileaks, Downloaded, Life Of Pi, Saving Private Ryan, Behind Enemy Lines, Black Hawk Down, dll.
     
  5. agni_fire Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 12, 2013
    Messages:
    75
    Trophy Points:
    7
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +7 / -0
    klo ane fight club, v for vendetta, The Motorcycle Diaries(cerita perjalanannya Che guevara sama Alberto Granado waktu keliling amerika selatan ), into the wild, 12 angry man, Religulous, himizu, dll...
     
  6. t0157 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    May 5, 2012
    Messages:
    2,328
    Trophy Points:
    162
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +1,907 / -0
    Film THE PURSUIT OF HAPPYNESS (2006)
    (judulnya memang sengaja salah tulis, 'happyness', bukannya 'happiness)

    Film ini betul2 menginspirasi...
    di film ini kesulitan demi kesulitan datang bertubi-tubi,
    dan karakter Chris Gardner yg diperankan Will Smith itu
    juga sempat beberapa kali merasa hampir putus asa...

    Tapi yg menarik adalah bagaimana dia bangkit untuk mengatasi kesulitan demi kesulitan tsb....

    _____________________


    Film THE SHAWSHANK REDMPTION (1994) juga bagus dan sangat menginspirasi....
    habis nonton film ini yang ada dalam benak kita adalah:
    betapapun sulitnya kehidupan, manusia wajib memiliki harapan,
    dan berjuang untuk meraih harapannya itu...

    Adegan yg memorable adalah adegan ketika sang Kepala Shawshank Penitentiary,
    menemukan secara tidak sengaja terowongan yg ditutupi poster Raquel Welch....

    Terowongan itu rupanya telah dibuat oleh karakter Andy Dufresne selama puluhan tahun,
    dengan 'cara manual'....

    _____________________


    (Pilihan pribadi...)
    Film TAXI DRIVER (1976)
    Yang menginspirasi dari film ini adalah salah satu scene-nya:
    Ketika karakter Travis Bickle yg diperankan Robert De Niro
    melakukan 'clap push-ups' & 'pull-ups' sambil diiringi narasi sbb:

    June 29th.

    I gotta get in shape now.
    Too much sittin' is ruinin' my body.
    Too much abuse has gone on for too long.
    From now on, it will be fifty push-ups each morning, fifty pull-ups.

    There'll be no more pills, there'll be no more bad food,
    no more destroyers of my body.
    From now on, it will be total organization.

    Every muscle must be tight.

    :haha:

    Scene itu benar2 bisa memotivasi kita supaya selalu disiplin dalam berolahraga...
     
  7. daru85 M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Sep 18, 2013
    Messages:
    3,771
    Trophy Points:
    172
    Ratings:
    +193,632 / -0
    klau ane Film In Time (2011)
    setelah selesai nton film ini
    jadi kepikir begitu berharganya waktu
     
  8. Gomorrah Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Oct 17, 2009
    Messages:
    17
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +5 / -0
    ga ada coach carter? trus meet the robinsons jg termasuk tuh "keep moving forward"
     
  9. BWP28 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 18, 2012
    Messages:
    33
    Trophy Points:
    6
    Ratings:
    +1 / -0
    CAsT AWAY mantap gan. hidup ini selalu butuh perjuangan. dan survive dr apapun :D
     
  10. dimasdamien Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Mar 19, 2010
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    22
    Ratings:
    +14 / -0
    berhubung banyak yg udah disebutin, jd gw mw nyumbang satu film yg inspiring banget buat para kaum adam, khususnya yg udah menderita jomblo stadium 4 (4 tahun ngejomblo maksudnya) :oghoho:

    langsung aja ke tkp bro DON JON enjoy :ogcute:
     
  11. wahyu25 Members

    Offline

    Joined:
    Nov 21, 2011
    Messages:
    9
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    akhirnya nemu thread yang bisa komentar :)

    Film meet the robinsons, ini film animasi yang bikin saya terus mengucapkan mantra keep moving forward
    Umumnya film animasi hollywood selalu punya muatan positif yang keren. film robot, film toy story, film up, bahkan film hiburan kayak despicable me atau monster university juga sarat muatan nilai yang bisa jadi inspirasi buat anak anak kita, klo kita sampein dengan bener
     
  12. teguhpriatno76 Members

    Offline

    Joined:
    Aug 3, 2009
    Messages:
    6
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +1 / -0
    habibie ainun mantap gan... memotivasi supaya makin sayang sama pasangan...
     
  13. misschoi407 MODERATOR

    Offline

    Rockstar

    Joined:
    Dec 14, 2012
    Messages:
    31,417
    Trophy Points:
    247
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +21,249 / -0
    Aku suka forrest Gump!

    Oke banget itu nilai moralnya..

    Click juga lumayan.
    Intinya hargai waktu.. Jangan minta balik lagi, ato minta dicepetin..
     
  14. zhae_onnet Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 29, 2011
    Messages:
    50
    Trophy Points:
    7
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3 / -0
    My best movie ever : BRAVEHEART

    Kisah perjuangan cinta kepada seorang wanita, menjadi kisah heroik membela tanah air (Scotlandia) dari tirani Kerajaan Inggris Raya. :ogmatabelo:
     
  15. XinGh M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jun 8, 2013
    Messages:
    354
    Trophy Points:
    67
    Ratings:
    +855 / -0
    Kalo tentang cinta dan persahabatan ---> Youre the apple of my eyes
    Bnyak yg bisa dipelajari dri film itu.
    cuman byk adegan fulgar..
     
  16. kingcreole M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 11, 2013
    Messages:
    289
    Trophy Points:
    67
    Ratings:
    +938 / -0
    film kesukaan gw itu forrest gump, dia itu orang yang pantang menyerah dan walaupun punya iq yg kurang meyakinkan, dia tetap bisa mencapai kesuksesan
    pokok nya salut deh
     
  17. playthegame Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Jan 22, 2012
    Messages:
    288
    Trophy Points:
    17
    Ratings:
    +39 / -0
    ane rekomen film "A Long Visit aka My Mom" nih..
    film korea tentang perjalanan ibu membesarkan anaknya sampai dewasa.. sampai anaknya meninggal gara gara kanker..

    bener bener inspiratif ini film.. perjuangan ibu itu luar biasa....
     
  18. Lintang_Kartika M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 17, 2014
    Messages:
    680
    Trophy Points:
    117
    Gender:
    Female
    Ratings:
    +545 / -0
    Film THE PURSUIT OF HAPPYNESS...
    Ceritanya bagus banget & benar2 menginspirasi kita supaya jangan menyerah...
    Persoalan mungkin akan datang menghampiri, tapi jalan keluar juga tetap ada...

    :lalala:
     
  19. egatsp Members

    Offline

    Joined:
    Jun 7, 2011
    Messages:
    4
    Trophy Points:
    2
    Ratings:
    +0 / -0
    Habibi Ainun gan
     
  20. wilson90 Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 18, 2014
    Messages:
    25
    Trophy Points:
    2
    Ratings:
    +0 / -0
    Fire Proof juga bagus gan, mengajarkan kita tentang kehidupan.
    wajib ditonton
     
  21. stealthmarcell M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Jan 13, 2013
    Messages:
    10,349
    Trophy Points:
    162
    Ratings:
    +2,131 / -0
    you are the apple of my eye gak masuk nominas yaa? :bloon:

    makna film ny bagus loh, walaupun rade nyeleneh dikit :haha:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.