1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Caleg Gagal dari India

Discussion in 'Tengah Komunitas' started by hayasegawa, Feb 6, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. hayasegawa M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 31, 2009
    Messages:
    932
    Trophy Points:
    156
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,228 / -0
    Ini kisah Seorang caleg di India :cool:
    [​IMG]
    Media asing menyebutnya pecandu Pemilu, ada pula yang menyebutnya raja Pemilu. Kumisnya melintang lebat. Sampai sekarang ia gagal legislator hingga 102 kali! Namanya pun muncul dalam sebuah buku rekor dunia sebagai nominator pemegang rekor dalam hal caleg yang paling sering mencalonkan diri.:dead:
    [​IMG]
    Entah bagaimana ia menghitungnya, kenapa bisa tercatat 102 kali mencalonkan diri? Ane kagak tau sistem pemilu di India, dan belum menemukan sumber yang memberi penjelasan:D

    Ia mencalonkan diri secara independen dari tahun 1988, dan sampai sekarang belum terpilih. Ia masih yakin, kalau suatu hari nanti bisa terpilih. Apakah mungkin bapak ini mencalonkan diri tanpa modal berupa uang??sehingga gagal berkali-kali tidak membuatnya sakit jiwa!:dead::dead:
    Kalau harta habis karena jadi caleg, dan gagal hingga 102 kali, kemungkinan ya bisa sakit jiwa juga...Kecuali jika benar!
    sumber
    google.com


    ijo2 :mimisan::piss:
     
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Kingform555 M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Dec 12, 2009
    Messages:
    1,301
    Trophy Points:
    111
    Ratings:
    +387 / -0
    gw bingung dia ini bodoh ato gimana sih....
     
  4. eflaze M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 25, 2009
    Messages:
    1,340
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +1,734 / -0
    ini namanya
    ga kenal lelah...wakakak
    dah mupeng banget kyknya
    dah kuat di kritik krn ga pernah berhasil tmpknya
     
  5. acethegunnerzzz M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 25, 2009
    Messages:
    710
    Trophy Points:
    191
    Ratings:
    +6,106 / -0
    ah presiden Amrik dulu siapa tu namanya jg gagal trus nyalon jd DPR [kayaknya],,,tp dia keep tryin' N akhrinya malah jd Presiden USA
     
  6. kucinglistrik M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    May 1, 2009
    Messages:
    5,191
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +38,682 / -0
    gile.... :keringat:

    nyalonin diri sampe 102 kali trus gagal juga.... :haha:
    stress tuh bapak ya? :???:
     
  7. kzha M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 10, 2009
    Messages:
    1,868
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +7,159 / -0
    salut deh ama semangat ne orang,. :cheers:
    pasti ne orang konglomerat,. soalnya buat jadi caleg kan perlu duit banyak, apalagi kalo sampai 102 kali,.. :haha:
     
  8. survivalizt M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 9, 2009
    Messages:
    1,389
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +1,489 / -0
    hal terakhir yang pengen dilakukan adalah menyerah :top:
    karena menyerah hanyalah pemecahan sementara dari masalah..
     
  9. hayasegawa M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 31, 2009
    Messages:
    932
    Trophy Points:
    156
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +3,228 / -0
    yang sarap bukan dia... tapi malah KPU nya sono kk :hahai::hahai::hahai::hahai::piss::piss:
     
  10. antipasat M V U

    Offline

    /人 ◕‿‿ ◕人\~☆

    Joined:
    May 13, 2009
    Messages:
    1,066
    Trophy Points:
    177
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +4,153 / -0
    Berarti udah 22 tahun... kok bisa sampe 102 kali? :???: Berarti pemilihan caleg di India 5 kali dalam setahun. :kaget: Apa sistemnya kayak pilkada ya? Jadi si Bapak nyalonin di beberapa daerah yang berbeda. :haha:
     
  11. summonedskull M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 30, 2009
    Messages:
    1,975
    Trophy Points:
    212
    Ratings:
    +25,835 / -0
    impian dari kecil kali kk :hahai:

    makanya dikejar terus sampai maut memisahkan
     
  12. kabuki M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    May 14, 2009
    Messages:
    6,180
    Trophy Points:
    226
    Ratings:
    +10,238 / -0
    :lol: gokil ni bapak
    maju terus pasang muka tebel
     
  13. bagster M V U

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Oct 30, 2009
    Messages:
    252
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +572 / -0
    haha gagal terus
    salut deh sama dia, walaupun gagal 102 kali gak nyerah :top:
    caleg indonesia harus belajar sama dia...
    baru gagal sekali udah ada yg bunuh diri, gila dll :panik:
     
  14. Akatsuki_Rolan40 M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Feb 22, 2009
    Messages:
    18,275
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +109,128 / -1
    Contoh orang yg optimistis....

    Jangan Menyerah......Jangan Menyerah......Jangan Menyerah......Ah...Ah...Ah...

    TTEP SMANGAT...:hahai::hahai::hahai:
     
  15. avengedhero Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Aug 18, 2009
    Messages:
    123
    Trophy Points:
    36
    Ratings:
    +649 / -0
    Jah,paling nih orang kurang modal.klo di indo kan juga kayak gitu,yg byk modal ja gk jadi pa lagi yg gk bermodal.Eh,jgn2 nih orang lagi survey gimana kalo tanpa modal tapi bisa kepilih gitu :hahai::hahai::hahai:
     
  16. Shuichi M V U

    Offline

    Senpai

    Joined:
    Feb 11, 2009
    Messages:
    8,579
    Trophy Points:
    227
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +158,144 / -3
    hhhahahaha ... :lol:
    gagal smpe 106 kali ...

    itu niat apa udh sakit jiwa ia ...
     
  17. doraemonix M V U

    Offline

    TEMP\DUNYA\....

    Joined:
    Dec 31, 2008
    Messages:
    1,272
    Trophy Points:
    242
    Ratings:
    +33,985 / -2
    salut deh ama semangat ne orang,kejar terus sampai maut memisahkan
     
  18. fate_x_destiny M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Feb 6, 2010
    Messages:
    91
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +5 / -0
    buset 102 kali??
    dana kampanyenya dari mana tuh?
     
  19. lemme Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jan 28, 2010
    Messages:
    19
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    di India, kalo nyaleg gak pake uang yang super duper gede kali ya?

    kalo di Indonesia, nyaleg aja udah keluar ratusan sampe miliaran rupiah, 1x gagal berarti jadi gila.. :hahai:
     
  20. rientoatonomos M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jan 29, 2010
    Messages:
    997
    Trophy Points:
    126
    Ratings:
    +259 / -0
    keknya tu abraham lincoln dah.....

    tapi semangat orang india tu mirip kaya penemu lampu itu ya....
    1000 percobaan gagal tapi gak nyerah....
     
  21. valr1st M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    May 30, 2009
    Messages:
    769
    Trophy Points:
    67
    Ratings:
    +192 / -0
    mungkin dia nyalonin ga legislatif aja mungkin bupati camat walikota atau badan lainnya kalo nah totalnya 102 kali

    niat banget .... bagus lah masih optimis orang lain gagal 2 kali aja udah ilang
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.