1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Ask About TS

Discussion in 'Laporan error & abuse or illegal' started by H3nR4, Sep 30, 2015.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. H3nR4 Top Contributor

    Offline

    ♥ Honoka Lover ♥

    Joined:
    Mar 21, 2010
    Messages:
    72,353
    Trophy Points:
    287
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +316,714 / -221
    Dear Admin,

    Mau nanya soal TS. Dulu (sebelum migrasi ke xenforo) TS itu bisa kan lihat user-user mana saja yang akses ke trit tersebut, sekarang kok sudah tidak ada lagi ya? (Status member GK). :keringat:

    Selain itu TS itu harusnya bisa lock trit kan ya kalo status VIP, GK ke atas? Kenapa sekarang tidak ada lagi? yang ada justru Delete Thread :keringat:
    Bukannya justru Delete Thread itu yang boleh hanya staff yang bertugas ya? kalo TS yang VIP/GK bisa sembarangan hapus trit gimana pula itu :keringat:

    Mohon penjelasannya.

    baimthesynthbaimthesynth; jakasantanajakasantana;

    Terima kasih.
     
    • Thanks Thanks x 1
    • Setuju Setuju x 1
    • Semangat! Semangat! x 1
    Last edited: Sep 30, 2015
  2. baimthesynth Veteran

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 14, 2010
    Messages:
    1,367
    Trophy Points:
    191
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +2,774 / -0
    halo kk,

    Mengenai hal tersebut untuk fitur siapa saja yg melihat thread sendiri sedang dalam pengembangan oleh tim kami dan mempertimbangkan segala apsek yang saling berhubungan. Perihal delete thread sendiri itu kembali lg ke usernya namun moderator tetap bisa menampilkan thread yg hilang tersebut.
     
    • Like Like x 1
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.