1. Disarankan registrasi memakai email gmail. Problem reset email maupun registrasi silakan email kami di inquiry@idws.id menggunakan email terkait.
  2. Untuk kamu yang mendapatkan peringatan "Koneksi tidak aman" atau "Your connection is not private" ketika mengakses forum IDWS, bisa cek ke sini yak.
  3. Hai IDWS Mania, buat kamu yang ingin support forum IDWS, bebas iklan, cek hidden post, dan fitur lain.. kamu bisa berdonasi Gatotkaca di sini yaa~
  4. Pengen ganti nama ID atau Plat tambahan? Sekarang bisa loh! Cek infonya di sini yaa!
  5. Pengen belajar jadi staff forum IDWS? Sekarang kamu bisa ajuin Moderator in Trainee loh!. Intip di sini kuy~

Game dengan banyak sekuel

Discussion in 'Games Free Talk' started by cobray, Feb 21, 2010.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. cobray M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 13, 2009
    Messages:
    4,908
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +2,679 / -0
    Kalian yg suka maen game tentunya sering liat game2 yg dibuat sekuelnya hingga mencapai banyak seri [kayak sinetron Indonesia yg dibuat ampe berapa season], bahkan mungkin malah tiap taun dibuat seri terbarunya.

    So, menurut kalian game2 apa aja yg sekuelnya paling banyak?
    Kalo setau aku, game2 yg udah banyak sekuelnya:
    - King of Fighters [10 seri + 2 seri Maximum Impact + bbrp seri di GBA]
    - Rockman/Megaman [9 seri kali ya?]
    - Rockman X [8 seri + 1 RPG]
    - Ys [7 seri + 1 Origin]
    - Resident Evil [7 seri + 2 Gun Survivor]
    - Touhou [12 seri + 3 fighting game]
    - Mario, Sonic, n Castlevania [ ga apal tapi kayaknya udah banyak banget]

    Ada yg mau nambahin?
    BTW game yg berasal dr anime/movie [Dragonball, Naruto dll] ga masuk itungan loh!
     
    Last edited: Feb 21, 2010
  2. Ramasinta Tukang Iklan

  3. Ryuxi M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Jun 14, 2009
    Messages:
    681
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +668 / -0
    Silent hill (kalo ga salah ada 7+)
    GTA (ada 8 kalo ga salah....)
    DMC (ada 4)
    COD(dah sampe yg ke 6)
     
  4. BlackFire Members

    Offline

    Beginner

    Joined:
    Feb 18, 2010
    Messages:
    341
    Trophy Points:
    16
    Ratings:
    +7 / -0
    setau saya yg jelas ya FF series (udah sampe 14++)
     
  5. boltzz123 M V U

    Offline

    Inocence User

    Joined:
    Jul 8, 2009
    Messages:
    12,152
    Trophy Points:
    257
    Ratings:
    +52,577 / -585
    legends of zelda paling banyak swquelnya kalo ga salah,(walau ga sebanyak ff kyny) saking banyaknya ampe gw ga tau mo mulai main dari seri yg mana.

    mario juga serinya banyak

    dinasty warrior juga.
     
  6. Christ_pmd Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Dec 15, 2009
    Messages:
    16
    Trophy Points:
    1
    Ratings:
    +0 / -0
    - Football Manager
    - Champion Manager
    - Pro Evolution Soccer
    - Winning Eleven
    kok bola semua ya?? :hahai::hahai:
     
  7. boltzz123 M V U

    Offline

    Inocence User

    Joined:
    Jul 8, 2009
    Messages:
    12,152
    Trophy Points:
    257
    Ratings:
    +52,577 / -585
    skalian aja NBA series ato kaga NFS :hahai:
     
  8. Giande M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 20, 2009
    Messages:
    983
    Trophy Points:
    106
    Ratings:
    +1,228 / -0
    Megamen emang ga aturan sekuel e wkwkwkkwk

    FINAL FANTASY dah sampe 13 lom diitung yang taktik dll

    teruss

    ROMANCE OF THREE KINGDOM wkwkwk ini seh bukan sekuel tapi upgrade terus dah sampe ROTK 11 my favorit game:hero::hero:

    teruss ada lagi

    DRAGON QUEst ini dah 7 kalo ga salah
     
  9. gyula M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Oct 13, 2008
    Messages:
    723
    Trophy Points:
    91
    Ratings:
    +2,593 / -0
    Game yangn ada sekuelnya, yang gw tau selain yang uda disebut tuh"

    Star Ocean (3 series)
    Kingdom Hearts (4+ series)
    Wild Arms (5 series+ remake)
    Shin Megami Tensei
    Suikoden (5 series+2 side story)
     
    Last edited: Feb 21, 2010
  10. charmlessman Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    May 30, 2009
    Messages:
    43
    Trophy Points:
    21
    Ratings:
    +0 / -0
    Metal Slug (7+x)
    Heroes of Might and Magic (1,2+exp,3+2exp+chronicles(8),4+2exp,5+2exp)
    Might and Magic (1-9)
    Wizardry (1-8)
    Ultima (1-8+2 underworld+2 world)
    DnD(forgoten realms(4-5 seri), kyrnn(4 seri), frontier (2 seri))
     
  11. Feischmaker M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Aug 28, 2008
    Messages:
    1,489
    Trophy Points:
    161
    Ratings:
    +2,024 / -0
    Fire Emblem series, udah 10 ato 11 gw lupa, yang jelas ini series walo banyak ceritanya nyambung terus (g kaya FF misalnya)
     
  12. cobray M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Mar 13, 2009
    Messages:
    4,908
    Trophy Points:
    177
    Ratings:
    +2,679 / -0
    Kalo menurut aku yg namanya sekuel paling tidak ada hubungan antara seri 1 dgn yg lain [misal tokoh utamanya sama ato ada hubungan cerita dll] jadi seri FF kayaknya ga aku sebut sekuel coz kayaknya ga ada hubungan antar tiap seri [cuman FF IV,VII,X,XII aja yg ada sekuelnya]. begitu juga dgn seri Dragon Quest, Wild Arms, SMT, Tales of [selain Shymphonia n Destiny yg ada sekuelnya] Super Robot Taisen [kecuali seri Alpha n OG] dll.
     
    Last edited: Feb 22, 2010
  13. 456bogor M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Nov 15, 2009
    Messages:
    959
    Trophy Points:
    71
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +42 / -0
    teken ampe 6 apa berapa tuh...kayanya itu banyak deh
     
  14. Double_DecaKiva_DenBlades M V U

    Offline

    Superstar

    Joined:
    Sep 14, 2009
    Messages:
    17,535
    Trophy Points:
    227
    Ratings:
    +36,900 / -0
    yang banyak sekuel menurut gw:
    final fantasy(1-14,tactics,tactics advance,dll)
    street fighter (alpha series,zero series,ex series,dll)
    suikoden
    king of fighter(hampir tiap taun ada...)
    megaman x
    dragon warrior
    halo(1,2,3,combat evo,satu lagi lupa genrenya tactic)
     
  15. EDGE M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Sep 5, 2009
    Messages:
    559
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +55 / -0
    final fantasy,gta,dan cod bukan sekuel lho.mengingat masing-masing berdiri sendiri.kalau judulnya sama belum tentu disebut sekuel.paling-paling ff VII,ff X itu yang punya sekuel.kalau cod paling yang modern warfare saja mengingat karakter yang namanya SOAP masih ada.

    genso suikoden juga punya sekuel banyak.
     
  16. baiscj M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jun 20, 2009
    Messages:
    198
    Trophy Points:
    56
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +9 / -0
    FF series dunk, mario juga
     
  17. t1t1nk Members

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Sep 11, 2009
    Messages:
    176
    Trophy Points:
    16
    Gender:
    Male
    Ratings:
    +34 / -0
    Menurut gue.. Final Fantasy.. Skrng ja dah p seri 13...
     
  18. Mr_barracuda M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Apr 19, 2009
    Messages:
    629
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +38 / -0
    Metal gear solid gan....dari jaman nintendo ampe ps3
     
  19. Durenile M V U

    Offline

    Post Hunter

    Joined:
    Aug 24, 2009
    Messages:
    2,156
    Trophy Points:
    146
    Ratings:
    +799 / -0
    Shin Megami Tensei, ga tau ada berapa pokoknya sala satu yg paling bejibun

    Pokemon, iya lah, coba aja itung niri, blon lagi game-game dengan genre bedanya, uda ada 20++ kli yah

    Resident Evil jg uda banyak banget, blon lg yang code veronica dll

    Dance-dance revolution :lol:
     
  20. domon_god1 M V U

    Offline

    Silent Reader

    Joined:
    Jul 23, 2008
    Messages:
    185
    Trophy Points:
    56
    Ratings:
    +16 / -0
    super robot taisen dari zaman nes sampe xbox360 hitung aja tuh dah berapa banyak serinya!!!
     
  21. wilstreak M V U

    Offline

    Lurking Around

    Joined:
    Mar 28, 2010
    Messages:
    552
    Trophy Points:
    71
    Ratings:
    +55 / -0
    Resident Evil itu banyak banget dan critanya saling berhubungan.
     
Thread Status:
Not open for further replies.

About Forum IDWS

IDWS, dari kami yang terbaik-untuk kamu-kamu (the best from us to you) yang lebih dikenal dengan IDWS adalah sebuah forum komunitas lokal yang berdiri sejak 15 April 2007. Dibangun sebagai sarana mediasi dengan rekan-rekan pengguna IDWS dan memberikan terbaik untuk para penduduk internet Indonesia menyajikan berbagai macam topik diskusi.